Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pererat Kemanunggalan TNI dan Rakyat, Babinsa Wolokoli Laksanakan Komsos dan Pamwil

Pererat Kemanunggalan TNI dan Rakyat, Babinsa Wolokoli Laksanakan Komsos dan Pamwil

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 30 Des 2025
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

Ende – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Kodim 1602/Ende, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Wolokoli, Kecamatan Wolowaru, Kabupaten Ende, Selasa (30/12/2025).

Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA tersebut bertujuan untuk memantau situasi keamanan wilayah binaan sekaligus menciptakan kondisi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) yang aman dan kondusif.

Babinsa Serda Antonius Wae menyampaikan bahwa kehadiran Babinsa di tengah masyarakat merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial guna memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat.

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa juga mengimbau masyarakat agar senantiasa menjaga keamanan, ketertiban, serta kebersihan lingkungan, sehingga kesehatan masyarakat tetap terjaga dan lingkungan desa tetap nyaman.

Kegiatan Komsos dan Pamwil ini mendapat sambutan positif dari masyarakat Desa Wolokoli. Warga tampak antusias dan menyambut baik kehadiran Babinsa yang aktif berinteraksi langsung dengan masyarakat.

Seluruh rangkaian kegiatan selesai pada pukul 10.00 WITA dalam keadaan aman dan lancar. Tidak terdapat hal-hal menonjol selama kegiatan berlangsung, dengan kondisi cuaca cerah.

Kegiatan Komsos dan Pamwil di wilayah binaan merupakan tugas pokok satuan kewilayahan sebagai garda terdepan TNI AD dalam menjaga stabilitas keamanan serta memperkuat kemanunggalan TNI dan rakyat.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Aparat Desa dan Babinsa Koordinasi Cegah Sapi Masuk Sawah

    Aparat Desa dan Babinsa Koordinasi Cegah Sapi Masuk Sawah

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Hu’u, NTB – Senin, 29 Desember 2025 – Babinsa Loramil 1614-03/Hu’u, Sertu Edi Susanto, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama aparat Desa Jambu. Kegiatan ini digelar di Balai Desa Jambu untuk membahas persoalan yang tengah dihadapi warga terkait aktivitas ternak sapi. Aparat desa dan Babinsa menyoroti laporan warga tentang ternak sapi yang kerap masuk ke […]

  • Malam Seru Turnamen Voli di Desa Boti, Babinsa Amanuban Tengah Imbau Warga Hindari Miras dan Jaga Ketertiban Warga

    Malam Seru Turnamen Voli di Desa Boti, Babinsa Amanuban Tengah Imbau Warga Hindari Miras dan Jaga Ketertiban Warga

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Amanuban Tengah, 23 Oktober 2025 – Dalam rangka mendukung kegiatan kepemudaan dan mempererat kebersamaan antarwarga, Babinsa Koramil 1621-02/Amanuban Tengah, Kopda T. Marques Da Costa, hadir dan berperan aktif dalam pelaksanaan Open Turnamen Bola Voli Putra se-Daratan Timor yang digelar di Lapangan Bola Voli Kantor Desa Boti, Kecamatan Kie, Kabupaten Timor Tengah Selatan. Kegiatan yang berlangsung pada Kamis malam (23/10/2025) mulai pukul 20.15 […]

  • Perontokan Padi di Desa Tulleng Berjalan Lancar dengan Dukungan Babinsa

    Perontokan Padi di Desa Tulleng Berjalan Lancar dengan Dukungan Babinsa

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Alor, 10 Desember 2025 – Babinsa Desa Tulleng, Sertu Isak Mauleti, melaksanakan kegiatan pendampingan pertanian di Pakilai Barat, Jalan Tani Desa Tulleng, Kecamatan Lembur. Kegiatan dimulai pada pukul 11.00 WITA dengan fokus membantu proses perontokan padi milik warga setempat. Pendampingan dilakukan kepada operator mesin perontok yang sedang menggarap padi milik Bapak Melkiur Manimau. Babinsa hadir […]

  • Babinsa Serma Rizaludin Pimpin Patroli Malam di Kelurahan Sarae Kota Bima

    Babinsa Serma Rizaludin Pimpin Patroli Malam di Kelurahan Sarae Kota Bima

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Pada Kamis, 20 November 2025, anggota Koramil 1608-01/Rasanae melaksanakan kegiatan patroli batas kota dan sistem keamanan lingkungan (Siskamling) di wilayah Kelurahan Sarae. Kegiatan dipimpin langsung oleh Serma Rizaludin, Babinsa Kelurahan Penaraga, dengan tujuan menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Patroli melibatkan empat anggota Koramil, Ketua RT 03 RW 06, serta Ketua Pemuda Kelurahan […]

  • Babinsa Getakan Komsos Bersama Jro Mangku Puseh, Cerminkan Kemanunggalan TNI Bersama Toga

    Babinsa Getakan Komsos Bersama Jro Mangku Puseh, Cerminkan Kemanunggalan TNI Bersama Toga

    • calendar_month Jumat, 2 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

      Klungkung,- Dalam rangka optimalisasi pembinaan territorial di wilayah binaannya, Babinsa Getakan Serma Wayan Sukadana terus berupaya menjaga dan meningkatkan silaturahmi serta hubungan kerja yang baik di wilayah binaanya melalui kegiatan Komsos. Seperti kali ini, Babinsa jajaran Koramil 1610-02/Banjarangkan ini melaksanakan anjangsana dan komunikasi sosial di rumah salah satu tokoh agama Pekraman Getakan Jro Mangku […]

  • Tanam Padi di Desa Maurole, Babinsa Pererat Kemanunggalan dengan Rakyat

    Tanam Padi di Desa Maurole, Babinsa Pererat Kemanunggalan dengan Rakyat

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka mendukung ketahanan pangan dan mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole bersama Kelompok Tani Santo Yoseph melaksanakan kegiatan tanam padi di Desa Maurole, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Kamis pagi (28/8). Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini turut dihadiri oleh anggota Babinsa Sertu Donatus Kiri dan masyarakat setempat dari Kelompok […]

expand_less