Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa dan Tokoh Masyarakat Dorong Partisipasi Pemuda dalam Menjaga Keamanan Lingkungan

Babinsa dan Tokoh Masyarakat Dorong Partisipasi Pemuda dalam Menjaga Keamanan Lingkungan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 30 Des 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

Kota Bima _ Koramil 1608-01/Rasanae intensif menggelar kegiatan patroli batas kota dan Siskamling di wilayah teritorialnya yang dipimpin langsung oleh Serka Mustamin, Babinsa Kelurahan Jatibaru. Kegiatan berlangsung di batas kota, Kelurahan Dara, Kecamatan Rasana’e Barat, Kota Bima.

Patroli ini melibatkan personil Koramil sebanyak 4 anggota serta didampingi oleh Ketua RT 08 RW 03 dan tokoh masyarakat Kelurahan Rabadompu Barat, yang menjadi sasaran utama pengaktifan kembali sistem keamanan lingkungan (Siskamling).

Dalam kegiatan tersebut, para anggota patroli memberikan himbauan kepada warga agar mengaktifkan kembali pos ronda malam sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan. Selain itu, Serka Mustamin juga mengingatkan para pemuda untuk menjauhi narkoba dan minuman keras (miras) karena dapat merusak diri sendiri dan mencoreng nama baik keluarga.

Sinergi antara TNI dan masyarakat diharapkan dapat menciptakan suasana aman dan kondusif di wilayah Kecamatan Rasana’e Barat, Kota Bima. Upaya ini menjadi bukti nyata komitmen Koramil dalam mengawal keamanan dan mendukung ketahanan masyarakat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bhabinkamtibmas Sambangi Warga Sampaikan Himbauan Kamtibmas

    Bhabinkamtibmas Sambangi Warga Sampaikan Himbauan Kamtibmas

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Polsek Rendang Bhabinkamtibmas Desa Pesaban Aiptu I Kmg Alit Wilantara melaksanakan Sambang / Door to door System dalam rangka memantau situasi kamtibmas dan sambang dialogis dengan warga guna menyampaikan pesan kamtibmas guna cegah gangguan keamanan, kamis 17/7/2025 Selaku Bhabinkamtibmas disamping mempunyai peran untuk melaksanakan pembinaan dan pemeliharaan keamanan dan […]

  • Polsek Rendang Melaksanakan Pengamanan Kegiatan Masyarakat Pengabenan Di Desa Rendang

    Polsek Rendang Melaksanakan Pengamanan Kegiatan Masyarakat Pengabenan Di Desa Rendang

    • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Polsek Rendang. Personil Polsek Rendang Bhabinkamtibmas Desa Nongan Aiptu I Ketut Wiadnya bersama Pecalang Desa adat melaksanakan pengamanan pengaturan arus lalu lintas kegiatan masyarakat Pengabenan , kegiatan ini bertujuan untuk menjaga kamtibmas agar tetap kondusif agar berjalan dengan lancar, minggu (24/8/2025) Personel Polsek Rendang melaksanakan pengamanan kegiatan masyarakat ini […]

  • Tegas dan Humanis, Babinsa Ketewel Jaga Ketertiban Ngaben Massal 28 Sawo

    Tegas dan Humanis, Babinsa Ketewel Jaga Ketertiban Ngaben Massal 28 Sawo

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati Minggu, (20/7/2025) Komitmen TNI dalam menjaga adat, budaya, dan keamanan wilayah kembali ditunjukkan oleh Babinsa Desa Ketewel Koramil 1616-05/Sukawati, Sertu I Wayan Suparta, yang bersinergi dengan Bhabinkamtibmas Aiptu I Kadek Sipinwijaya dan Pecalang Desa Adat Lembeng, dalam kegiatan pengamanan lalu lintas saat upacara Ngaben Massal di Desa Adat Lembeng, Kecamatan Sukawati, Kabupaten […]

  • Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu Bantu Petani Desa Wanga Lindungi Tanaman dari Serangan Hama Burung

    Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu Bantu Petani Desa Wanga Lindungi Tanaman dari Serangan Hama Burung

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Hama burung menjadi salah satu ancaman serius bagi para petani padi, terutama saat padi mulai berbuah hingga masa panen. Jenis burung seperti burung pipit dan burung gereja sering kali menyerang tanaman padi, mengakibatkan penurunan hasil panen yang signifikan. Mengatasi permasalahan ini, Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu jajaran Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Syamsurijal, […]

  • Dandim Gianyar Apresiasi Peran Danramil Ubud dalam Persembahyangan Bersama Forkopimcam

    Dandim Gianyar Apresiasi Peran Danramil Ubud dalam Persembahyangan Bersama Forkopimcam

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Gianyar – Ubud, Sabtu (6/9/2025) Suasana khidmat dan penuh makna mewarnai pelaksanaan persembahyangan bersama dalam rangka upacara Piodalan di Pura Padmasana Kantor Camat Ubud, Lingkungan Ubud, Kelurahan Ubud, Kecamatan Ubud, Kabupaten Gianyar. Kegiatan religius yang dilaksanakan secara rutin setiap tahun ini turut dihadiri jajaran Forkopimcam Ubud, termasuk Danramil 1616-02/Ubud Kapten Inf I Gede Astawa. Kehadiran […]

  • Melalui Komsos, Babinsa Koramil Poto Tano Wujudkan Situasi Desa yang Kondusif

    Melalui Komsos, Babinsa Koramil Poto Tano Wujudkan Situasi Desa yang Kondusif

    • calendar_month 8 jam yang lalu
    • account_circle Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), anggota Koramil 1628-04/Poto Tano terus aktif melaksanakan pembinaan teritorial di wilayah binaan. Pada hari Jumat, (16/01/2026), pukul 10.00 WITA, Babinsa Desa Mantar Koramil 1628-04/Poto Tano, Serda Hendry, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) sekaligus monitoring wilayah di Desa Mantar, Kecamatan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa […]

expand_less