Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Patroli Blue Light Polsek Bebandem Untuk Menekan Potensi Gangguan Kamtibmas

Patroli Blue Light Polsek Bebandem Untuk Menekan Potensi Gangguan Kamtibmas

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 30 Des 2025
  • visibility 14
  • comment 0 komentar

Dalam upaya meningkatkan keamanan dan ketertiban di wilayah hukum Polsek Bebandem, anggota piket Polsek melaksanakan kegiatan Patroli Lampu Biru untuk monitoring kegiatan masyarakat di malam hari.(Senin 29/12/2025).

Kegiatan patroli ini dipimpin oleh Pawas IPDA RICKY JOHANNES HUTAPEA S. T.rk. dan Piket SPKT untuk memastikan situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif khususnya di wilayah hukum Polsek Bebandem
Dengan menggunakan kendaraan roda empat double cabin Polsek Bebandem melalui rute menyisir per Bank, Jalur rawan laka, serta pertokoan serta Perumahan warga.

Selama kegiatan Patroli , anggota Polsek Bebandem tidak hanya melakukan pemantauan atau monitoring kegiatan masyarakat, tetapi juga berinteraksi langsung dengan masyarakat untuk memberikan himbauan kamtibmas.

Patroli Dialogis Personel Polsek Bebandem untuk menjaga kamtibmas serta memberikan edukasi pemeliharaan kamtibmas diwilayah hukum Polsek Bebandem

“Kehadiran Kami dalam masyarakat untuk melakukan upaya pencegahan potensi gangguan kamtibmas dalam masyarakat berkoordinasi dengan pengamanan setempat pada Obyek Vital untuk terus selalu memberikan memberikan informasi kepada Polsek Bebandem jika terdapat potensi gangguan kamtibmas, Monitoring kegiatan masyarakat pada fasilitas umum termasuk area pertokoan hingga pencegahan aksi balap liar yang berpotensi terjadi disaat tengah malam” ujar IPDA Ricky

“Kami juga terus mengedukasi masyarakat untuk selalu waspada terhadap cuaca terutama saat terjadi hujan disertai petir serta menghimbau masyarakat untuk meningkatkan pengawasan terhadap anak anak jika berdomisili di sekitar daerah aliran sungai maupun selokan atau saluran air”

Kapolsek Bebandem menjelaskan, “Peristiwa Bencana diwilayah hukum Polsek Bebandem menjadi atensi bagi seluruh personel Polsek Bebandem saat melaksanakan kegiatan Kepolisian dalam masyarakat”

“Tidak hanya melalui kegiatan Patroli dialogis namun melalui kegiatan sambang oleh personel Bhabinkamtibmas diharapkan masyarakat lebih peduli akan situasi dilingkungan masing masing” Kapolsek Bebandem AKP I Gede Murdana.SH.

Polsek Bebandem.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dandim Sumbawa Serahkan Cinderamata di Acara Lepas Sambut Kapolres

    Dandim Sumbawa Serahkan Cinderamata di Acara Lepas Sambut Kapolres

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    ‎NTB — Sumbawa Besar, Komandan Kodim 1607/Sumbawa, Letkol Kav Basofi Cahyowibowo, S.T., didampingi istri Ny. Fani Basofi Cahyowibowo, menghadiri acara seremonial lepas sambut Kapolres Sumbawa yang digelar di halaman Mapolres Sumbawa, Senin malam (14/07/2025). ‎ ‎Acara ini menjadi momentum penting dalam rangka pergantian pucuk pimpinan di lingkungan Kepolisian Resor Sumbawa. AKBP Bagus Nyoman Gede J., […]

  • Babinsa Koramil 02/Wolowaru Aktif Pantau Kondisi Wilayah dan Dengarkan Aspirasi Warga Waturaka

    Babinsa Koramil 02/Wolowaru Aktif Pantau Kondisi Wilayah dan Dengarkan Aspirasi Warga Waturaka

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat serta menciptakan situasi wilayah yang aman dan kondusif, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Sertu Lukman, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Waturaka, Kecamatan Kelimutu, Kabupaten Ende, pada Sabtu (28/10/2025) pukul 13.21 WITA. Kegiatan tersebut merupakan bagian dari tugas pokok Babinsa dalam membina wilayah serta […]

  • Babinsa Ba’a Wujudkan Kedekatan dengan Masyarakat Lewat Kehadiran di Pemakaman Warga

    Babinsa Ba’a Wujudkan Kedekatan dengan Masyarakat Lewat Kehadiran di Pemakaman Warga

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 26 Agustus 2025 – Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Koptu Syahrul Ramadhan, menghadiri prosesi pemakaman almarhumah Ibu Juliana Anin yang berlangsung di Dusun Biuanak, Desa Sanggaoen, Kecamatan Lobalain. Kegiatan pemakaman dimulai pukul 10.45 WITA di rumah duka dan dipimpin oleh Pendeta Dance Ndun, S.Th. Prosesi berjalan khidmat dengan dihadiri keluarga besar, kerabat, serta warga sekitar […]

  • Pererat Hubungan, Babinsa Walakaka Temui Warga Parirara

    Pererat Hubungan, Babinsa Walakaka Temui Warga Parirara

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat, Serka Denis Magno melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama warga Desa Parirara, Kecamatan Wanukaka, Kabupaten Sumba Barat, pada Minggu (23/11/2025). Kegiatan komsos tersebut merupakan bagian dari tugas Babinsa dalam menjalin kedekatan dengan masyarakat di wilayah binaan. Melalui komsos, Babinsa dapat memantau perkembangan situasi, mendengar aspirasi warga, […]

  • Sinergi Babinsa dan Pemerintah Desa Oebafok Dukung Program Koperasi Merah Putih

    Sinergi Babinsa dan Pemerintah Desa Oebafok Dukung Program Koperasi Merah Putih

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Rote Ndao, Selasa 14 Oktober 2025 — Dalam rangka mendukung program pemerintah pusat melalui penguatan ekonomi kerakyatan, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Serka Armindo Da Silva melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama perangkat desa dan pengurus Koperasi Merah Putih di Kantor Desa Oebafok, Kecamatan Rote Barat Daya, Kabupaten Rote Ndao, pada pukul 11.30 Wita. Hadir dalam kegiatan […]

  • ‎Satgas TMMD Rehab MCK Warga, Fasilitas Lebih Layak dan Sehat

    ‎Satgas TMMD Rehab MCK Warga, Fasilitas Lebih Layak dan Sehat

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    ‎NTB — Sumbawa, Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Kodim 1607/Sumbawa terus menunjukkan dedikasinya dalam mendukung percepatan pembangunan di wilayah pedesaan. Salah satu wujud konkret pengabdian tersebut adalah penyelesaian sasaran ke-4 berupa rehabilitasi fasilitas Mandi, Cuci, Kakus (MCK) milik warga atas nama Ibu Rabiyah, yang kini telah rampung 100 persen. Senin (04/08/2025). ‎ ‎Rehabilitasi […]

expand_less