Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sinergitas Aparat Negara Ciptakan Rasa Aman Bagi Jemaat

Sinergitas Aparat Negara Ciptakan Rasa Aman Bagi Jemaat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

Dompu, NTB – Dalam rangka mendukung kelancaran perayaan Hari Raya Natal dan Tahun Baru 2025, anggota Kodim 1614/Dompu bersinergi bersama Polri melaksanakan pengamanan pelayanan Pos Pengamanan (Pos Pam) di Gereja GPDI El Shadai (Pantekosta), Kelurahan Bada, Kecamatan Dompu, Kabupaten Dompu, Sabtu (27/12/2025).

Kegiatan pengamanan ini merupakan bagian dari Operasi Lilin Rinjani Tahun 2025 yang bertujuan menjamin keamanan dan ketertiban masyarakat, khususnya umat Kristiani yang melaksanakan ibadah Natal, serta menjaga stabilitas kamtibmas di wilayah Kabupaten Dompu.

Pengamanan dimulai sekitar Selama kegiatan berlangsung, situasi terpantau aman dan kondusif. Cuaca cerah turut mendukung kelancaran pelaksanaan ibadah, serta tidak ditemukan adanya gangguan keamanan maupun kejadian menonjol.

Personel Pos Pam Gabungan terdiri dari anggota TNI Kodim 1614/Dompu sebanyak 2 orang, Polres Dompu 5 orang, serta Brimob 2 orang. Seluruh personel melaksanakan tugas secara profesional dengan mengedepankan pendekatan humanis dan preventif.

Anggota Kodim 1614/Dompu bersama unsur Polri melaksanakan standby pengamanan di sekitar gereja, melakukan pemantauan situasi, serta memastikan jemaat dapat beribadah dengan aman, nyaman, dan khusyuk.

Sinergitas TNI–Polri yang ditunjukkan oleh anggota Kodim 1614/Dompu dalam Operasi Lilin Rinjani 2025 ini menjadi wujud nyata komitmen aparat negara dalam menjaga toleransi antarumat beragama serta menciptakan suasana damai dan harmonis di tengah masyarakat Dompu.

(Pendim 1614/Dompu)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kapolsek Kerambitan laksanakan Pengawasan terhadap Anggota yang laksanakan tugas

    Kapolsek Kerambitan laksanakan Pengawasan terhadap Anggota yang laksanakan tugas

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Kerambitan, Senin 01 Desember 2025; Anggota Polsek Kerambitan hadir melakukan pengawasan, pemantauan dan pengaturan arus lalulintas dalam upaya menciptakan situasi arus lalu-lintas tetap lancar, aman dan kondusif. Kegiatan dilaksanakan mulai pukul 07.00 s/d 08.30 Wita. Kegiatan pengawasan oleh Kapolsek Kerambitan AKP PUTU BUDIAWAN terhadap anggota yang laksanakan tugas pengaturan lalu-lintas pagi hari difokuskan […]

  • Hari Kelima Operasi Pencarian Rizki Ardiansyah, Tim Sar Gabungan Ungkap Cuaca Buruk Dan Arus Laut Kuat

    Hari Kelima Operasi Pencarian Rizki Ardiansyah, Tim Sar Gabungan Ungkap Cuaca Buruk Dan Arus Laut Kuat

    • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Klungkung,- Rizki Ardiansyah pemuda asal Labuan Kenangan, Kecamatan Tambora, Nusa Tenggara Barat yang merupakan pekerja mekanik di salah satu Bar di Nusa Penida dilaporkan hilang saat melakukan spearfishing di Pantai Kutampi. Hingga hari kelima pencarian, pada hari ini Sabtu ( 18/10/25 ), korban masih belum ditemukan. Operasi pencarian melibatkan Tim Sar Gabungan yang terdiri dari […]

  • Babinsa Sertu Isak Mauleti Dampingi Petani Lembur Timur Lakukan Penanaman Padiv

    Babinsa Sertu Isak Mauleti Dampingi Petani Lembur Timur Lakukan Penanaman Padiv

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Lembur, 11 Oktober 2025 — Dalam upaya mendukung program ketahanan pangan di wilayah binaan, Babinsa Desa Tulleng, Lembur Timur, dan Luba Kecamatan Lembur, Sertu Isak Mauleti, melaksanakan kegiatan pendampingan kepada petani dalam kegiatan penanaman padi di lahan milik Bapak Abner Samoi yang berlokasi di Pakilai Barat, Sabtu (11/10/2025) pukul 07.30 WITA. Kegiatan ini dilakukan sebagai […]

  • Personel Pos Pam Penelokan Ops Lilin Agung 2025 Hadir Wujudkan Kamseltibcarlantas di Kawasan Wisata

    Personel Pos Pam Penelokan Ops Lilin Agung 2025 Hadir Wujudkan Kamseltibcarlantas di Kawasan Wisata

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Bangli, Senin, 22 Desember 2025 – Dalam rangka mendukung kelancaran dan keamanan arus lalu lintas selama pelaksanaan Operasi Lilin Agung 2025, personel Pos Pengamanan (Pos Pam) Penelokan melaksanakan penjagaan dan pengaturan lalu lintas di kawasan objek wisata Penelokan, Kintamani. Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 09.00 WITA hingga selesai tersebut dipusatkan di depan Pos Pam Penelokan. […]

  • ‎Patroli Malam Babinsa, Bentuk Nyata Komitmen Kodim 1607/Sumbawa

    ‎Patroli Malam Babinsa, Bentuk Nyata Komitmen Kodim 1607/Sumbawa

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa — Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Koramil jajaran Kodim 1607/Sumbawa terus mengintensifkan kegiatan patroli malam di wilayah teritorialnya. Senin malam (29/09/2025), personel Koramil melalui Babinsa melaksanakan patroli ke pemukiman warga, pusat keramaian, serta area pasar. ‎ ‎Kegiatan ini bertujuan menciptakan situasi yang kondusif sekaligus memberikan rasa aman kepada masyarakat. Kehadiran […]

  • Tingkatkan Potensi Lokal, Satgas Pos Nunura Bina UMKM Kripik Pisang di Perbatasan

    Tingkatkan Potensi Lokal, Satgas Pos Nunura Bina UMKM Kripik Pisang di Perbatasan

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Belu, NTT — Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad Pos Nunura terus berupaya meningkatkan kemandirian ekonomi masyarakat perbatasan. Hal tersebut diwujudkan melalui kegiatan pelatihan UMKM pembuatan kripik pisang yang dilaksanakan di Desa Tohe, Kecamatan Raihat, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur. Dalam kegiatan tersebut, personel Pos Nunura memberikan pembinaan mulai dari proses pemilihan bahan […]

expand_less