Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Ratusan Warga Iringi Pelebon Almarhum Jro Mangku Wija, Tiga Pilar Di Kamasan Beri Pengawalan Ketat

Ratusan Warga Iringi Pelebon Almarhum Jro Mangku Wija, Tiga Pilar Di Kamasan Beri Pengawalan Ketat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Untuk memastikan kelancaran dan kekhidmatan upacara keagamaan Pelebon almarhum Jro Mangku Wija, Babinsa Kamasan Koptu Kadek Agus bersinergi bersama Bhabinkamtibmas dan pecalang menggelar pengamanan, Jumat ( 26/12/25 ).

Kegiatan yang dilaksanakan di Banjar Geria Dusun Sangging, Desa kamasan, Kecamatan/Kabupaten Klungkung ini dipuput oleh Ida Pedanda Gede Made Kemenuh Geria Manik Wanagiri Jelantik Desa Tojan yang diikuti oleh kurang lebih 200 warga.

Rangkaian upacara pelebon diawali dengan serangkaian ritual di rumah duka yang dilanjutkan dengan prosesi  menek tumpang salu dan arak-arakan pelebon menuju Setra ( kuburan ) Nyuh Aya Desa Adat Gelgel untuk melaksanakan upacara puncak pelebon yang diakhiri dengan upacara nganyud.

. Babinsa Kamasan Koptu Kadek Agus menegaskan bahwa pengawalan dan pengamanan yang dilakukan dirinya menjadi wujud kehadiran dan dukungan TNI terhadap tradisi adat Bali.

Kami hadir juga untuk membantu masyarakat dan memastikan seluruh jalannya upacara pelebon aman, tertib dan lancar,”jelasnya.

Dalam melaksanakan pengamanan dirinya bersinergi bersama Bhabinkamtibmas dan pecalang dengan  fokus utama adalah menjaga kelancaran lalu lintas dan ketertiban selama prosesi berlangsung,”tegasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim 1627 Rote Ndao Dorong Keterlibatan Masyarakat dalam Pemanfaatan Sumur Bor

    Kodim 1627 Rote Ndao Dorong Keterlibatan Masyarakat dalam Pemanfaatan Sumur Bor

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Komandan Kodim 1627 Rote Ndao, Letkol Kav Kurnia Santiadi Wicaksono, S.H., menegaskan sejumlah hal penting terkait pembangunan sumur bor di wilayah Kabupaten Rote Ndao. Penegasan tersebut disampaikan saat kegiatan yang berlangsung di Desa Matasio, Kecamatan Lobalain, pada Sabtu (13/9/2025) pukul 10.00 WITA. Dalam arahannya, Dandim menekankan bahwa pembangunan sumur bor, terutama yang […]

  • TNI dan Rakyat Bersinergi: Babinsa Jereweh Ajak Warga Jaga Ketertiban Lingkungan

    TNI dan Rakyat Bersinergi: Babinsa Jereweh Ajak Warga Jaga Ketertiban Lingkungan

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga situasi wilayah tetap kondusif, Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh, Serka Lalu Zainuddin, melaksanakan kegiatan patroli malam di sekitar wilayah Kecamatan Jereweh pada Sabtu (27/09/2025) pukul 21.30 Wita. Kegiatan patroli tersebut sekaligus menjadi ajang komunikasi sosial dengan masyarakat. Dalam kesempatan itu, Babinsa mengingatkan warga untuk senantiasa menjaga ketertiban dan keamanan di […]

  • Dandim Bima, Sinergi TNI, Pemerintah dan Polri, serta Masyarakat untuk Stabilitas Kota Bima

    Dandim Bima, Sinergi TNI, Pemerintah dan Polri, serta Masyarakat untuk Stabilitas Kota Bima

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Dandim 1608/Bima Letkol Inf. Andi Lilianto menghadiri rapat Forkopimda di Aula Maja Labo Dahu, Kantor Walikota Bima, pada Minggu sore, 31/8/2025, untuk menanggapi perkembangan situasi rencana Unras di kota Bima. Rapat dipimpin Walikota Bima H. A. Rahman H. Abidin dan dihadiri berbagai unsur pemerintahan, TNI, Polri, tokoh masyarakat, serta organisasi kemasyarakatan. Walikota […]

  • Pendampingan KDKMP di Desa Gong Bekor Berjalan Aman dan Lancar

    Pendampingan KDKMP di Desa Gong Bekor Berjalan Aman dan Lancar

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    NTT – SIKKA, Babinsa Koramil 1603-01 Kodim 1603/Sikka, Pratu Yurdit Banu, melaksanakan kegiatan peninjauan dan pendampingan pengerjaan KDKMP (Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih) di Desa Gong Bekor, Kabupaten Sikka Selasa (13/01/2026) Kegiatan peninjauan dan pendampingan ini dilakukan sebagai bentuk dukungan TNI terhadap pelaksanaan program pemberdayaan ekonomi masyarakat desa melalui pembentukan dan pembangunan sarana KDKMP. Dalam pelaksanaannya, […]

  • Jelang Hari Raya Galungan dan Kuningan, Babinsa 1623-01/Karangasem bersama Pemda  laksanakan sidak di Pasar.

    Jelang Hari Raya Galungan dan Kuningan, Babinsa 1623-01/Karangasem bersama Pemda laksanakan sidak di Pasar.

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa 1623/Karangasem Kelurahan Subagan Serda I Kadek Suardana mengikuti kegiatan sidak di Pasar Amlapura Timur, Kelurahan Karangasem, Kecamatan/Kabupaten Karangasem pada Jumat (14/11/25)   Kegiatan Sidak Pasar diselenggarakan oleh Pemerintah Kabupaten Karangasem sebagai upaya antisipasi melonjaknya harga bahan kebutuhan pokok menjelang Hari Raya Galungan dan Kuningan.   Turut hadir dalam kegiatan tersebut Bupati Karangasem […]

  • Kawal Upacara Melasti, Babinsa Selisihan Jaga Silahturahmi Dan Keamanan

    Kawal Upacara Melasti, Babinsa Selisihan Jaga Silahturahmi Dan Keamanan

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Selisihan Koramil 1610-01/Klungkung Serda Dewa Wasista bersinergi dengan Bhabinkamtibmas dan pecalang mengawal dan mengamankan kegiatan melasti Ida Sesuhunan Pura Puseh Desa Adat Selisihan, Rabu ( 19/11/25 ).   Upacara melasti yang dilaksanakan di Pesiraman Toya Bulan, Selisihan ini digelar sebagai rangkaian dari piodalan di Pura Puseh Desa Selisihan.   Disamping sebagai bagian dari […]

expand_less