Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sinergitas TNI–Polri Jaga Kamtibmas Lewat Patroli Gabungan Pos PAM Nataru Maluk

Sinergitas TNI–Polri Jaga Kamtibmas Lewat Patroli Gabungan Pos PAM Nataru Maluk

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat selama pengamanan Natal dan Tahun Baru (Nataru), anggota Koramil 1628-02/Skongkang melaksanakan patroli gabungan Siaga III On Call di wilayah Kecamatan Maluk, Kabupaten Sumbawa Barat.

Kegiatan tersebut dilaksanakan pada hari Jum’at,( 26/12/2025), mulai pukul 20.00 WITA hingga selesai, bertempat di Pos Pengamanan (Pos PAM) Nataru Maluk, Desa Maluk, Kecamatan Maluk.

Patroli gabungan melibatkan Babinsa Desa Kemuning Serda Saidin dan Babinsa Desa Pasir Putih Kopda Abdul Halik.

Patroli ini dilaksanakan bersama unsur Polsek Maluk, Brimob Sumbawa Barat, serta Satuan Lalu Lintas Polres Sumbawa Barat sebagai bentuk sinergitas TNI–Polri dan instansi terkait dalam mengantisipasi potensi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat selama periode Nataru.

Selain melakukan pemantauan situasi keamanan, patroli gabungan juga bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat, khususnya pengguna jalan dan warga yang beraktivitas di sekitar wilayah Maluk.

Selama kegiatan berlangsung, situasi terpantau aman, tertib, dan kondusif tanpa adanya kejadian menonjol. Seluruh rangkaian kegiatan patroli berjalan dengan lancar sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan.

Dengan adanya patroli gabungan ini, diharapkan stabilitas keamanan wilayah Kecamatan Maluk tetap terjaga serta kepercayaan masyarakat terhadap aparat keamanan semakin meningkat.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Perkuat Gotong Royong, Koramil Boawae Bersama Warga Bersihkan Jalan Trans

    Perkuat Gotong Royong, Koramil Boawae Bersama Warga Bersihkan Jalan Trans

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 1
    • 0Komentar

    Boawae – Koramil 1625-03/Boawae melaksanakan kegiatan kerja bakti bersama masyarakat di Dusun Tonga Nanga RT 08 RW 000, Kelurahan Ratongamobo, Kecamatan Boawae, Kabupaten Nagekeo, Jumat (09/01/2026) pukul 09.00 WITA hingga selesai. Kegiatan ini dipimpin oleh Serka Heronimus Epa Wea bersama empat orang anggota Babinsa. Karya bakti dilaksanakan di sepanjang Jalan Trans Boawae–Mbai dengan tujuan menjaga […]

  • Babinsa Garda Terdepan, Danramil 1626-01/Bangli Tekankan Peran Strategis dalam Pembinaan Generasi Muda

    Babinsa Garda Terdepan, Danramil 1626-01/Bangli Tekankan Peran Strategis dalam Pembinaan Generasi Muda

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka memperingati HUT ke-16 PC Kesatuan Mahasiswa Hindu Dharma Indonesia (KMHDI) Bangli, Babinsa Kelurahan Kawan, Sertu Wayan Budiarta, bersama Danramil 1626-01/Bangli, Kapten Cpl I Wayan Widana, menghadiri Pembukaan Kumhara Bang Festival yang digelar di Balai Banjar Adat Blungbang, Kelurahan Kawan, Kecamatan Bangli. Sabtu (29/8/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh berbagai unsur Forkopimda Kabupaten […]

  • Wujudkan Kemanunggalan, Babinsa Piringsina Aktif Bersama Petani

    Wujudkan Kemanunggalan, Babinsa Piringsina Aktif Bersama Petani

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Alor — Pantar Barat —, Dalam rangka menjaga kedekatan dengan masyarakat, Babinsa Desa Piringsina, Kopda Ahmad Subahan, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah sekaligus membantu warga mencangkul lahan kering untuk pembuatan bedengan hortikultura. Kegiatan ini berlangsung pada Kamis, 18 September 2025, pukul 10.30 Wita, bertempat di RT 001/RW 002, Dusun 1, Desa Piringsina, Kecamatan Pantar Barat, Kabupaten […]

  • Sinergi Babinsa dan Masyarakat Desa Bokasape Timur dalam Ciptakan Kamtibmas Kondusif

    Sinergi Babinsa dan Masyarakat Desa Bokasape Timur dalam Ciptakan Kamtibmas Kondusif

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Serda Antonius Wae, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Bokasape Timur, Kecamatan Wolowaru, Kabupaten Ende, Rabu (13/08/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 10.00 WITA ini bertujuan untuk memantau kondisi keamanan wilayah serta menjaga ketertiban masyarakat di lingkungan binaan. Dalam kegiatan tersebut, Serda Antonius Wae berinteraksi langsung dengan […]

  • Polsek Kintamani Kawal Pemulihan Fungsi Kawasan di TWA Penelokan

    Polsek Kintamani Kawal Pemulihan Fungsi Kawasan di TWA Penelokan

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Kintamani, — Personel Polsek Kintamani melaksanakan pengamanan dan pemantauan kegiatan pemulihan fungsi kawasan pasca pembongkaran bangunan di Taman Wisata Alam (TWA) Penelokan, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli, pada Kamis (13/11/2025). Kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari upaya penataan kawasan wisata alam Penelokan agar kembali berfungsi sebagaimana mestinya sesuai peruntukan dan aturan konservasi lingkungan. Dalam kegiatan tersebut, […]

  • Babinsa Air Suning Pastikan Perehapan Dapur SPPG Berjalan Lancar dan Tepat Sasaran

    Babinsa Air Suning Pastikan Perehapan Dapur SPPG Berjalan Lancar dan Tepat Sasaran

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung pembangunan fasilitas umum di wilayah binaan, Babinsa Desa Air Suning Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Ruslin, melaksanakan kegiatan pengecekan perehapan dapur SPPG di Desa Air Suning pada Jumat (12/9/2025) pukul 08.40 WITA. Kegiatan ini bertujuan memastikan proses perehapan berjalan sesuai dengan rencana serta dapat dimanfaatkan dengan baik oleh masyarakat. Kehadiran […]

expand_less