Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Tolotangga dan Bhabinkamtibmas Tegakkan Musyawarah Atasi Konflik Lahan dan Ternak

Babinsa Tolotangga dan Bhabinkamtibmas Tegakkan Musyawarah Atasi Konflik Lahan dan Ternak

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Monta, 25 Desember 2025 – Pada Kamis malam, para Babinsa Koramil 1608-07/Monta melaksanakan serangkaian kegiatan patrol dan ronda malam di sejumlah desa binaan guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru.

Sertu Khairil dari Desa Wilamaci memimpin ronda malam yang diikuti warga desa binaan. Selain memberikan himbauan menjaga keamanan lingkungan, ia mengajak warga saling menghormati antar umat beragama, khususnya karena saat ini umat Nasrani merayakan Natal dan Tahun Baru. Tak lupa, Sertu Khairil juga mengingatkan warga agar selalu waspada terhadap cuaca buruk seperti angin kencang dan kondisi jalan licin serta berlumpur. Warga juga didorong untuk menjalin tali silaturahmi dan mengedepankan musyawarah untuk menyelesaikan setiap permasalahan kecil demi terciptanya lingkungan yang aman dan damai.

Selanjutnya, Sertu A. Wahis dari Desa Lere, Kecamatan Parado, melakukan patroli siskamling sambil mengimbau para remaja untuk tidak melakukan balap liar dan menggunakan knalpot racing yang mengganggu ketenteraman. Ia menegaskan bahwa jika masih ditemukan pelanggaran, kendaraan akan ditindak tegas dengan penyitaan sampai pemilik memasang knalpot standar. Selain itu, para remaja juga diingatkan agar tidak beraktivitas sampai larut malam demi kebaikan bersama.

Serka Nasution Babinsa Desa Parado Rato mengadakan patroli kongkow – kongkow sambil memberikan penekanan kepada warga untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap kasus kemalingan yang belakangan mulai meningkat. Ia mengimbau agar aktif menghidupkan pos kamling dan selalu melaporkan hal mencurigakan pada aparat terkait tanpa melakukan tindakan main hakim sendiri.

Terakhir, Serma Nasarudin Babinsa Desa Nontotera melaksanakan patroli bersama warga dan memberikan nasihat penting kepada orang tua agar selalu mengawasi anak-anak muda agar menjauhi narkoba dan minuman keras. Ia juga mendorong penyelesaian masalah melalui cara kekeluargaan dan hukum yang berlaku, serta menjaga silaturahmi antar warga demi kehidupan sosial yang harmonis. Babinsa Serma Nasarudin pun mengajak seluruh warga peduli pada kebersihan lingkungan sebagai upaya pencegahan penyakit dan mendukung semangat kerja halal dalam keseharian.

Kegiatan patroli dan ronda malam ini berjalan lancar dan kondusif, menjadi wujud nyata pengabdian Babinsa Koramil 1608-07/Monta menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaannya khususnya di momen akhir tahun.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Situasi Aman dan Kondusif, Babinsa Pantau Keamanan Wilayah Desa Nida

    Situasi Aman dan Kondusif, Babinsa Pantau Keamanan Wilayah Desa Nida

    • calendar_month Kamis, 15 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Clementino Da Silva, melaksanakan kegiatan Monitoring Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga masyarakat di Desa Nida, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, Kamis (15/1/2026) pukul 09.41 WITA hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau situasi keamanan wilayah binaan serta mewujudkan kondisi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang aman […]

  • Jumat Curhat Serta Sambang Sampaikan Himbauan Dan Pesan-Pesan Kamtibmas Kepada Warga Masyarakat Binaan

    Jumat Curhat Serta Sambang Sampaikan Himbauan Dan Pesan-Pesan Kamtibmas Kepada Warga Masyarakat Binaan

    • calendar_month Jumat, 2 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Pada Hari, Jumat Tanggal 2 Januari 2026. pkl 10.20 wita bertempat, di Wantilan Pure Puseh Komala saat melaksanakan paruman sangkepan Banjar di Br Dinas Komala Desa Bhuana Giri Kec Bebandem, Kab Karangasem. Pada saat Bhabinkamtibmas Jumat Curhat serta Sambang Dds di Wantilan Pura Puseh Komala sempat berdialog dengang tokoh adat I Wyan Putu dan warga […]

  • Tindak Lanjuti Keluhan Warga, Bhabinkamtibmas Sumerta Kaja Sambangi Gudang Proyek PT Krisna Jaya Perkasa

    Tindak Lanjuti Keluhan Warga, Bhabinkamtibmas Sumerta Kaja Sambangi Gudang Proyek PT Krisna Jaya Perkasa

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Menindaklanjuti keluhan masyarakat terkait dampak debu dari kegiatan bongkar muat material proyek, Bhabinkamtibmas Desa Sumerta Kaja, Aipda Ketut Srinadi, melakukan kunjungan ke Gudang Sementara PT Krisna Jaya Perkasa yang berlokasi di Jalan Kenyeri, Banjar Tegal Kuwalon, Desa Sumerta Kaja, Denpasar Timur, pada Kamis (07/08/2025) pukul 10.30 WITA. Diketahui, PT Krisna Jaya Perkasa merupakan pelaksana proyek […]

  • Babinsa Koramil Manggelewa Ajak Warga Ronda Malam Demi Wilayah Kondusif

    Babinsa Koramil Manggelewa Ajak Warga Ronda Malam Demi Wilayah Kondusif

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Manggelewa, NTB – Babinsa Koramil 1614-06/Manggelewa Kodim 1614/Dompu, Sertu Abdul Malik, terus aktif membangun kedekatan dengan masyarakat binaannya. Pada Rabu malam (31/12/2025) pukul 20.05 WITA, Babinsa Desa Sukadamai tersebut melaksanakan kegiatan kongkow bersama warga di Dusun Jambu Mente. Kegiatan kongkow ini menjadi sarana komunikasi sosial antara Babinsa dan warga guna mempererat silaturahmi serta memperkuat hubungan […]

  • TNI dan Rakyat Bergotong Royong, Pembangunan JUT Desa Batuan Capai Hasil Nyata

    TNI dan Rakyat Bergotong Royong, Pembangunan JUT Desa Batuan Capai Hasil Nyata

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Selasa (19/8/2025). Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 tahun 2025 di Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar, semakin menunjukkan hasil nyata. Pembangunan Jalan Usaha Tani (JUT) lengkap dengan saluran air primer yang menghubungkan Banjar Penida dan Banjar Lantangidung kini hampir rampung. Di balik capaian tersebut, terlihat jelas bagaimana dedikasi TNI hadir […]

  • Babinsa Ende Tingkatkan Kewaspadaan Masyarakat terhadap Cuaca Melalui Komsos dan Pamwil

    Babinsa Ende Tingkatkan Kewaspadaan Masyarakat terhadap Cuaca Melalui Komsos dan Pamwil

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Ende, Kopda Melkyanus Lebok Da Cruz, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos), pengamanan wilayah (Pamwil), dan monitoring situasi di Desa RateMangga, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende, pada Selasa pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini bertujuan untuk memantau perkembangan situasi di wilayah binaan sekaligus memberikan rasa aman kepada masyarakat melalui kehadiran Babinsa. Selain […]

expand_less