Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sinergi TNI–Polri, Dandim 1624/Flotim dan Kapolres Pantau Situasi Malam Natal di Larantuka

Sinergi TNI–Polri, Dandim 1624/Flotim dan Kapolres Pantau Situasi Malam Natal di Larantuka

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
  • visibility 27
  • comment 0 komentar

Flores Timur – Dalam rangka memastikan kondusivitas wilayah pada perayaan Malam Natal Tahun 2025, Komandan Kodim 1624/Flores Timur, Letkol Inf. Erly Merlian, S.I.P., bersama Kapolres Flores Timur, AKBP Adhitya Octorio Putra, S.I.K., melaksanakan pemantauan situasi dan kondisi keamanan di wilayah Kabupaten Flores Timur, Rabu malam (24/12/2025).

Kegiatan pemantauan tersebut diawali dengan peninjauan Pos Terpadu Pengamanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026. Dalam kegiatan ini, Dandim dan Kapolres meninjau langsung kesiapsiagaan personel gabungan serta sarana pendukung pengamanan guna memastikan pelayanan dan pengamanan berjalan optimal selama rangkaian perayaan Natal dan Tahun Baru.

Selanjutnya, Dandim 1624/Flotim bersama Kapolres Flotim melanjutkan pemantauan situasi kamtibmas di wilayah Kota Larantuka. Pemantauan ini dilakukan dengan menyusuri sejumlah titik strategis guna melihat secara langsung aktivitas masyarakat serta memastikan situasi wilayah tetap kondusif selama berlangsungnya perayaan Malam Natal.

Turut hadir dan mendampingi dalam kegiatan tersebut Wakapolres Flores Timur, Kabag Ops Polres Flores Timur, para perwira Polres Flores Timur, serta personel pengamanan gabungan TNI dan Polri.

Melalui kegiatan ini, Dandim 1624/Flotim bersama Kapolres Flotim menunjukkan sinergitas TNI–Polri dalam menjaga stabilitas keamanan wilayah, khususnya pada momentum keagamaan, sehingga masyarakat dapat melaksanakan perayaan Hari Raya Natal dengan penuh khidmat dan rasa nyaman.
(Pendim 1624)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI–Rakyat Menyatu, Babinsa Oepuah Dorong Percepatan KDKMP

    TNI–Rakyat Menyatu, Babinsa Oepuah Dorong Percepatan KDKMP

    • calendar_month Minggu, 21 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Semangat kebersamaan tampak nyata di Desa Oepuah, Kecamatan Biboki Moenleu, Kabupaten TTU, Minggu (21/12/2025). Di tengah aktivitas pembangunan, Babinsa Desa Oepuah Sertu Patricio Maupelun dari Koramil 1618-06/Bian turun langsung bergotong royong bersama masyarakat. Kehadiran Babinsa tidak hanya memberi motivasi, tetapi juga memperkuat sinergi antara TNI dan warga dalam mendorong percepatan pembangunan desa. Pembangunan Koperasi […]

  • Personil Polda Bali Amankan Kedatangan Para Delegasi Negara Peserta MACM

    Personil Polda Bali Amankan Kedatangan Para Delegasi Negara Peserta MACM

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Personil yang terlibat pengamanan bandara amankan kedatangan para delegasi negara peserta Dialogue Forum On Police Cooperation Toward Mutual Assistance In Criminal Matters (MACM) dan giat 2nd joint committee coorperation (JCC) agreement in combating crimes between the indonesian national police of the republic of indonesia and the ministery of interior (MOI) of the kingdom of saudi […]

  • Ibadah Natal di Gereja GKII Kota Bima Berjalan Aman dan Lancar

    Ibadah Natal di Gereja GKII Kota Bima Berjalan Aman dan Lancar

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Pada hari Kamis, tanggal 25 Desember, Serka Iksan anggota Koramil 1608-01/Rasana’e melaksanakan tugas pengamanan ibadah Natal dan Tahun Baru di Gereja GKII (Gereja Kemah Injil Indonesia) yang beralamat di Jalan Martadinata No. 26 RT 003/001 Kelurahan Tanjung, Kecamatan Rasana’e Barat, Kota Bima. Dengan jumlah jemaat yang hadir sekitar 450 orang, kegiatan ibadah […]

  • Bati Tuud Koramil 1623-02/Abang apresiasi lomba gerak jalan pelajar SD se-Kecamatan Abang.

    Bati Tuud Koramil 1623-02/Abang apresiasi lomba gerak jalan pelajar SD se-Kecamatan Abang.

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Bati Tuud Koramil 1623-02/Abang Peltu Ida Bagus Ngurah Wahyuda bersama Forum komunikasi pimpinan Kecamatan (Forkopimcam) Abang, melepas peserta lomba gerak jalan tingkat pelajar Sekolah Dasar (SD) putra dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan RI ke-80 tahun 2025 di wilayah Kec.Abang. Peserta lomba gerak jalan tingkat pelajar SD putra se-Kec.Abang melaksanakan start di Terminal Parkir […]

  • Buka Pasar Murah, Patroli Humanis Ala Kodim Klungkung Guna Bangun Kepercayaan Masyarakat

    Buka Pasar Murah, Patroli Humanis Ala Kodim Klungkung Guna Bangun Kepercayaan Masyarakat

    • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Klungkung,- Disamping menggelar patroli ke obyek-obyek vital, Kodim 1610/Klungkung punya cara tersendiri dalam menjaga Kamtibmas wilayah berjalan aman dan kondusif. Dengan mengedepankan sisi humanis, satuan dibawah pimpinan Dandim Letkol Kav Sidik Pramono,S.Sos., M.M., M.Han ini melaksanakan monitoring wilayah dengan berdialog langsung bersama masyarakat dengan membuka gerai pasar murah beras SPHP. Danramil 1610-01/Klungkung Lettu Cpl Putu […]

  • Patroli Samapta Polsek Abiansemal Sambangi Bank Mandiri, Pastikan Situasi Aman

    Patroli Samapta Polsek Abiansemal Sambangi Bank Mandiri, Pastikan Situasi Aman

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Personel Samapta Polsek Abiansemal melaksanakan patroli malam dengan menyambangi obyek vital, salah satunya Bank Mandiri KCP Mambal yang berlokasi di wilayah desa Mambal, Kecamatan Abiansemal, Badung. Kamis (28/08/2025) Pkl. 00.15 wita Kegiatan patroli malam ini bertujuan untuk memastikan situasi keamanan tetap kondusif serta mengantisipasi potensi gangguan kamtibmas, khususnya pada fasilitas perbankan yang rawan […]

expand_less