Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Desa Seminar Salit Dampingi PKM Pembangunan dan Reviu Desain Embung

Babinsa Desa Seminar Salit Dampingi PKM Pembangunan dan Reviu Desain Embung

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Seminar Salit Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Adriansyah, menghadiri Pertemuan Konsultasi Masyarakat (PKM) terkait pekerjaan Detail Engineering Design (DED) Pembangunan Embung Seminar Salit serta reviu desain Embung Omal Sapa, Selasa (23/12/2025).

Kegiatan yang berlangsung di Aula Kantor Desa Seminar Salit, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat tersebut dimulai pada pukul 14.30 WITA. Pertemuan ini bertujuan untuk menyerap aspirasi masyarakat sekaligus memberikan pemahaman terkait rencana pembangunan infrastruktur sumber daya air yang akan dilaksanakan di wilayah desa.

Pertemuan PKM dihadiri oleh Camat Brang Rea, Kepala Dinas PUPR Kabupaten Sumbawa Barat melalui Kabid SDA, Kepala Desa Seminar Salit, Danramil 1628-01/Taliwang yang diwakili Danposramil Brang Rea, Kapolsek Brang Rea melalui Kanit Binmas, Babinsa, Bhabinkamtibmas, Ketua BPD, staf desa, para Kepala Dusun, Ketua RT se-Desa Seminar Salit, masyarakat setempat, serta konsultan dari PT Rancang Mandiri.

Dalam kesempatan tersebut, masyarakat diberikan ruang untuk menyampaikan masukan, saran, dan pertanyaan terkait rencana pembangunan embung yang diharapkan mampu mendukung kebutuhan air serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat Desa Seminar Salit.

Babinsa Serda Adriansyah menyampaikan bahwa kehadiran TNI AD melalui Babinsa merupakan bentuk dukungan terhadap program pembangunan pemerintah sekaligus memastikan kegiatan berjalan dengan aman, tertib, dan lancar.

Pertemuan Konsultasi Masyarakat berakhir pada pukul 16.05 WITA dan seluruh rangkaian kegiatan berjalan dalam keadaan aman dan kondusif.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujudkan Kamtibmas Yang Aman dan Kondusif Unit Binmas Polsek Mengwi Melaksanakan Kegiatan Binluh Binpolmas

    Wujudkan Kamtibmas Yang Aman dan Kondusif Unit Binmas Polsek Mengwi Melaksanakan Kegiatan Binluh Binpolmas

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Mengwi – Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas yang tetap kondusif, Unit Binmas Polsek Mengwi melaksanakan kegiatan pembinaan dan penyuluhan (Binluh) serta pembinaan pemolisian masyarakat (Binpolmas) bersama masyarakat Banjar Batulumbung, Desa Gulingan, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Senin (27/10/2025) pukul 19.00 Wita Kegiatan yang dipimpin oleh Kanit Binmas Iptu Arya Bambang Cakra Pernata, S.Pd., tersebut bertujuan untuk […]

  • Sinergi Spiritualitas dan Tugas, Babinsa Bolo Madapangga Laksanakan Sholat Subuh Bersama Warga

    Sinergi Spiritualitas dan Tugas, Babinsa Bolo Madapangga Laksanakan Sholat Subuh Bersama Warga

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Bolo _ Bima, 22 November 2025 – Anggota Babinsa Koramil 1608-02/Bolo bersama Pos Ramil Madapangga melaksanakan sholat subuh berjamaah di masjid dan musholah desa binaan masing-masing pada Sabtu pagi pukul 04.40 Wita. Kegiatan tersebut merupakan bagian dari upaya mempererat hubungan silaturahmi antara Babinsa dengan masyarakat. Pelaksanaan sholat subuh berjamaah ini berjalan dengan tertib, aman, dan […]

  • Program Makan Bergizi di Rote Timur Sukses Didistribusikan kepada 2.905 Siswa

    Program Makan Bergizi di Rote Timur Sukses Didistribusikan kepada 2.905 Siswa

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka mendukung peningkatan gizi anak sekolah di wilayah Kabupaten Rote Ndao, Koramil 1627-02/Rote Timur kembali melakukan kegiatan pendampingan dalam program pemberian makanan sehat bergizi bagi ribuan siswa. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Kamis, 27 November 2025 pukul 07.00 WITA di Yayasan Terdinda Berkat Lancar, Desa Papela, Kecamatan Rote Timur. Babinsa Koramil 1627-02/Rote […]

  • Polres Badung Kampanyekan Anti-Bullying, Bangun Polri yang Berintegritas dan Bebas Intimidasi

    Polres Badung Kampanyekan Anti-Bullying, Bangun Polri yang Berintegritas dan Bebas Intimidasi

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Mangupura – Dalam upaya menciptakan lingkungan kerja yang sehat, profesional, dan humanis, Bagian Sumber Daya Manusia (SDM) Polres Badung mengadakankegiatan edukasi anti-bullying yang ditujukan kepada seluruh personel kepolisian. Kegiatan ini merupakan bagian dari program pembinaan internal guna menumbuhkan kesadaran kolektif akan pentingnya budaya saling menghargai dan menjunjung etika profesi di lingkungan Polri. Senin (1/9/25) Kegiatan […]

  • Semangat Pancasila, Polres Bandara Ngurah Rai Gelar Upacara Hari Kesaktian Pancasila 2025

    Semangat Pancasila, Polres Bandara Ngurah Rai Gelar Upacara Hari Kesaktian Pancasila 2025

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Badung – Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai menggelar upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2025 pada Rabu (1/10/2025), bertempat di halaman Mako Polres. Upacara dipimpin oleh Wakapolres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai Kompol I Nengah Sudiarta, S.Sos. selaku inspektur upacara. Peringatan Hari Kesaktian Pancasila tahun 2025 kali ini mengambil tema “Pancasila Perekat […]

  • Pengamanan Verifikasi Ormas Bali Aga Bersatu, Babinsa Sidetapa Tunjukkan Sinergi TNI-Polri

    Pengamanan Verifikasi Ormas Bali Aga Bersatu, Babinsa Sidetapa Tunjukkan Sinergi TNI-Polri

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Buleleng, Bali – Dalam rangka menjaga kondusifitas wilayah, Babinsa Desa Sidetapa, Sertu Gd Ari Suadnyana dari Koramil 1609-06/Banjar, melaksanakan tugas pengamanan kegiatan verifikasi faktual pendaftaran keberadaan Organisasi Masyarakat (Ormas) Sukaduka Bali Aga Bersatu. Kegiatan berlangsung pada Senin, 11 Agustus 2025, bertempat di Kantor Sekretariat Sukaduka Bali Aga Bersatu, Banjar Dinas Lakah, Desa Sidetapa, Kecamatan Banjar, […]

expand_less