Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Pantar Hadiri Peresmian Perpustakaan Desa Baolang

Babinsa Pantar Hadiri Peresmian Perpustakaan Desa Baolang

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 22 Des 2025
  • visibility 6
  • comment 0 komentar

NTT — ALOR —, Babinsa Desa Baolang, Kecamatan Pantar, Kabupaten Alor, Kopda Kristianto Serang, mengikuti kegiatan pengresmian Gedung Perpustakaan Desa Baolang pada Senin, 22 Desember 2025, pukul 08.30 WITA. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Aula Kecamatan Pantar, RT 001/RW 001, Desa Baolang.

Pengresmian gedung perpustakaan desa ini merupakan salah satu upaya pemerintah daerah dalam meningkatkan minat baca serta kualitas sumber daya manusia masyarakat, khususnya di wilayah Kecamatan Pantar. Kehadiran Babinsa dalam kegiatan tersebut merupakan bentuk dukungan TNI terhadap program pembangunan dan pemberdayaan masyarakat desa.

Acara pengresmian dihadiri oleh berbagai unsur pemerintahan dan masyarakat, antara lain Camat Pantar Bapak Arianus Waang, S.H., perwakilan Danramil 1622-02/Pantar Kopda Kristianto Serang, perwakilan Kapolsek Pantar Aipda Komang Gunawan, Korkab TPP P3MD Kabupaten Alor Bapak Ramli Ansar, Kepala Desa Baolang Bapak Sanusi Harun, serta tokoh masyarakat, tokoh agama, dan tokoh pemuda.

Rangkaian kegiatan diawali dengan pembukaan oleh MC, menyanyikan lagu Indonesia Raya, doa, sambutan Kepala Desa Baolang, sambutan Korkab TPP P3MD Kabupaten Alor, arahan Camat Pantar, hingga prosesi pengresmian Gedung Perpustakaan Desa Baolang, dan ditutup dengan acara penutup.

Seluruh rangkaian kegiatan berjalan dengan aman, tertib, dan lancar dalam suasana penuh kebersamaan. Diharapkan dengan diresmikannya Gedung Perpustakaan Desa Baolang, dapat meningkatkan literasi serta menjadi sarana edukasi bagi masyarakat Desa Baolang dan sekitarnya.

(Pendim1622/Alor)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polsek Selemadeg Amankan Peringatan Maulid Nabi, Jamin Kekhusyukan Kegiatan Keagamaan

    Polsek Selemadeg Amankan Peringatan Maulid Nabi, Jamin Kekhusyukan Kegiatan Keagamaan

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Selemadeg, pada Sabtu (13/9/2025) sore, mengamankan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H di Masjid Besar Misykatul Huda, Desa Bajera, Kecamatan Selemadeg, Tabanan. Kegiatan yang dimulai pukul 16.00 Wita ini berlangsung aman, lancar, dan kondusif berkat pengamanan gabungan. Pengamanan dipimpin oleh Pawas Aiptu A. A. Agus Suarayudha dengan melibatkan 5 personel […]

  • HUT RI ke-80: Anggota Kodim 1613/Sumba Barat Bersama Forkopimda dan Masyarakat Ikuti Upacara

    HUT RI ke-80: Anggota Kodim 1613/Sumba Barat Bersama Forkopimda dan Masyarakat Ikuti Upacara

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Anggota Kodim 1613/Sumba Barat turut mengikuti upacara bendera dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun ke-80 Republik Indonesia tahun 2025 yang digelar di Lapangan Manda Elu, Kelurahan Komerda, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, Minggu (17/8/2025). Upacara berlangsung khidmat dan penuh semangat kebangsaan dengan dihadiri oleh unsur Forkopimda Kabupaten Sumba Barat, TNI-Polri, para […]

  • Babinsa Koramil Bolo Berikan Imbauan Kamtibmas Saat Ronda Malam di Empat Desa

    Babinsa Koramil Bolo Berikan Imbauan Kamtibmas Saat Ronda Malam di Empat Desa

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Bolo_Bima – Jumat malam (03/10/2025), Babinsa Koramil 1608-02/Bolo bersama warga masyarakat di wilayah Kecamatan Madapangga dan Kecamatan Bolo melaksanakan kegiatan ronda malam. Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian Babinsa dalam menjaga keamanan, ketertiban, serta memperkuat komunikasi dengan masyarakat binaan. Beberapa Babinsa yang terjun langsung dalam kegiatan antara lain: Serka Ajwar, Babinsa Desa Madawau, melaksanakan ronda malam […]

  • Danramil Sukasada Bersama Babinsa Laksanakan Pengecekan Pembangunan Kantor KDKMP

    Danramil Sukasada Bersama Babinsa Laksanakan Pengecekan Pembangunan Kantor KDKMP

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sukasada, 10 Januari 2026 —Dalam rangka mendukung kelancaran pembangunan sarana dan prasarana desa serta memastikan situasi wilayah tetap aman dan kondusif, Komandan Koramil 1609-05/Sukasada melaksanakan pengecekan sekaligus koordinasi komunikasi terkait pembangunan Kantor KDKMP yang berlokasi di Dusun Lebahsiung, Desa Panji Anom, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Sabtu, 10 Januari 2026, pukul 12.50 […]

  • Melalui Program Home Visit, Tim Pusrehab Kemhan RI Beri Motivasi Kepada Koptu Komang Sukarta Prajurit Kodim Klungkung

    Melalui Program Home Visit, Tim Pusrehab Kemhan RI Beri Motivasi Kepada Koptu Komang Sukarta Prajurit Kodim Klungkung

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka Home Visit, Tim Pusat Rehabilitasi (Pusrehab) Kementerian Pertahanan Republik Indonesia yang didampingi Dandenmarem 163/Wsa Mayor Cke I Putu Gde Budiartha melaksanakan kunjungan ke Kodim 1610/Klungkung, Kamis ( 28/08/25 ). Kedatangan Tim tersebut adalah dalam rangka Home Visit ( Kunjungan Rumah ) dengan langsung menyambangi prajurit penyandang disabilitas dalam rangka melaksanakan kegiatan bimbingan […]

  • Jalin tali silaturahmi, Danramil 1623-06/Selat hadiri pembukaan Musyawarah Daerah MUI Kab.Karangasem tahun 2025.

    Jalin tali silaturahmi, Danramil 1623-06/Selat hadiri pembukaan Musyawarah Daerah MUI Kab.Karangasem tahun 2025.

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Danramil 1623-06/Selat Kapten Inf. Marjuli menghadiri kegiatan pembukaan Musyawarah Daerah MUI Kab.Karangasem yang ke-IX tahun 2025, di Aula MAN I Karangasem Jln.Bukit Catu Karang Sokong Kelurahan Subagan Kec/Kab.Karangasem, pada Sabtu (02/08/25). Turut hadir dalam kegiatan tersebut Ketua MUI Prov. Bali, Bupati Karangasem diwakili Kaban Kesbangpol, Kapolres Karangasem diwakili, Dandim 1623/Karangasem diwakili Danramil 1623-06 […]

expand_less