Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Patroli Malam Koramil Taliwang, Warga Diimbau Jaga Keamanan Lingkungan

Patroli Malam Koramil Taliwang, Warga Diimbau Jaga Keamanan Lingkungan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 22 Des 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), anggota Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan patroli malam di wilayah binaan, Minggu (21/12/2025) malam.

Kegiatan patroli tersebut dilaksanakan oleh anggota piket Koramil 1628-01/Taliwang, Kopka Nugroho, mulai pukul 21.00 WITA dengan menyasar sejumlah titik di seputaran wilayah Koramil 1628-01/Taliwang yang dinilai rawan gangguan keamanan.

Dalam patroli tersebut, Kopka Nugroho turut memberikan imbauan kepada masyarakat agar senantiasa menjaga ketertiban, keamanan lingkungan, serta meningkatkan kewaspadaan, khususnya pada malam hari.

“Patroli ini bertujuan untuk menciptakan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat serta mencegah terjadinya potensi gangguan Kamtibmas,” ujarnya di sela kegiatan.

Kegiatan patroli malam ini mendapat respon positif dari masyarakat yang merasa lebih aman dengan kehadiran aparat TNI di tengah-tengah lingkungan mereka.

Secara keseluruhan, kegiatan patroli berjalan dengan aman, tertib, dan lancar, serta menjadi bagian dari komitmen Koramil 1628-01/Taliwang dalam mendukung stabilitas keamanan wilayah Kabupaten Sumbawa Barat.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW

    Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Dalam menjaga keamanan dan kenyamanan bagi pengunjung DTW Tanah Lot dan menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif, keberadaan personil Polsubsektor melaksanakan penjagaan, patroli. Hari Selasa, 6-1-2026 pukul 10.00 s/d 12.00 wita, personil Polsubsektor Tanah Lot Bripka I Made Subargayasa di backup personil opsnal Polsek Kediri bersinergi dengan satuan pengamanan kawasan DTW Tanah Lot dan […]

  • Gotong Royong Wujudkan Pembangunan, Babinsa Hadiri Rapat RKP Desa Sonimanu

    Gotong Royong Wujudkan Pembangunan, Babinsa Hadiri Rapat RKP Desa Sonimanu

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Serda Roni Riberu, menghadiri kegiatan Musyawarah Penetapan Rencana Kerja Pemerintah (RKP) Desa Sonimanu Tahun Anggaran 2026. Kegiatan berlangsung pada Senin (27/10/2025) pukul 09.00 WITA di Kantor Desa Sonimanu, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao. Rapat tersebut membahas dan menetapkan sejumlah program prioritas desa yang akan dianggarkan pada tahun […]

  • Babinsa Koramil 1624-01 Larantuka Himbau Penumpang Patuhi Aturan Bandara

    Babinsa Koramil 1624-01 Larantuka Himbau Penumpang Patuhi Aturan Bandara

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Flotim — Dalam rangka memastikan kelancaran dan keamanan penerbangan di wilayah Kodim 1624/Flotim, Babinsa Ile Mandiri Koramil 1624-01/Larantuka, Sertu Asnawi Sanusi Syamsudin, bersama personel KP3 Bandara Gewayantana melaksanakan kegiatan pendisiplinan dan pengamanan proses check-in penumpang pesawat Wings Air ATR 72-600 di Bandara Gewayantana, Kabupaten Flores Timur. Pada hari Sabtu ( 25/10/2025 ). Kegiatan tersebut dilakukan […]

  • Kasdim 1601/Sumba Timur Bersama Forkopimda Sambut Duta Vatikan untuk Indonesia di Bandara Mau Hau

    Kasdim 1601/Sumba Timur Bersama Forkopimda Sambut Duta Vatikan untuk Indonesia di Bandara Mau Hau

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur,Dandim 1601/Sumba Timur Letkol Inf Dobby Noviyanto S., S.E., diwakili oleh Kasdim 1601/Sumba Timur Mayor Inf Sambudi menghadiri kegiatan penjemputan Duta Besar Tahta Suci Vatikan untuk Indonesia di Bandara Umbu Mehang Kunda, Kelurahan Mau Hau, Kecamatan Kambera, Kabupaten Sumba Timur, pada Senin (06/10/2025). Kegiatan penyambutan tersebut berlangsung penuh khidmat dengan kehadiran berbagai pejabat daerah […]

  • Bhabinkamtibmas dan Babinsa Ngayah Bersama Warga Persiapkan Upacara Adat di Desa Suwat

    Bhabinkamtibmas dan Babinsa Ngayah Bersama Warga Persiapkan Upacara Adat di Desa Suwat

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Gianyar – Dalam rangka menjaga kedekatan dengan masyarakat, Bhabinkamtibmas Desa Suwat Aiptu AA Gde Agung bersama Babinsa Sertu Dewa Putu Dwijati Jaya melaksanakan kegiatan ngayah bersama di Pura Dalem Desa Adat Suwat, Kecamatan Gianyar, Kamis (2/10/2025). Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka mempersiapkan sarana upacara Pedudusan Alit, Rsi Gana, Melaspas, Mendem Pedagingan, Ngenteg Linggih, Ngusaba Dalem, […]

  • Pangdam IX/Udayana Tekankan Pentingnya Sinergi dan Stabilitas Wilayah dalam Kunjungan ke Tabanan

    Pangdam IX/Udayana Tekankan Pentingnya Sinergi dan Stabilitas Wilayah dalam Kunjungan ke Tabanan

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 45
    • 0Komentar

    Tabanan – Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Piek Budyakto bersama rombongan melaksanakan kunjungan kerja ke wilayah Kabupaten Tabanan, Senin (21/7/2025), dalam rangka mempererat sinergitas TNI dengan Pemerintah Daerah serta memberikan pengarahan langsung kepada prajurit Kodim 1619/Tabanan. Dalam kunjungan tersebut, Pangdam didampingi Aster Kasdam IX/Udayana dan Kapuskop Kartika Udayana. Rombongan disambut hangat di Makodim 1619/Tabanan, Jalan Katamso […]

expand_less