Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Berikan Pelayanan Sidik Jari Personel Urident Sat Reskrim Polres Karangasem Tidak Memungut Biaya

Berikan Pelayanan Sidik Jari Personel Urident Sat Reskrim Polres Karangasem Tidak Memungut Biaya

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
  • visibility 32
  • comment 0 komentar

Polda Bali – Polres Karangasem – Sat Reskrim, Sebagai salah satu syarat bagi pemohon SKCK (Surat Keterangan Catatan Kepolisian) adalah dengan mengisi keterangan rumus sidik jari pemohon, hal ini sangat penting guna kelengkapan data diri pemohon SKCK yang akan dilampirkan sebagai syarat administrasi untuk tujuan tertentu seperti misalnya pendaftaran sebagai CPNS, anggota TNI/Polri, Caleg atau keperluan lainnya.

 

Untuk mendapatkan rumus sidik jadi, para pemohon dapat mengurusnya melalui loket Pelayanan Sidik Jari Polres Karangasem yang ada di Gedung Pelayanan Terpadu Polres Karangasem, pelayanan sidik jari dilaksanakan oleh anggota Urident Sat Reskrim Polres Karangasem.

 

Seperti tampak pada Selasa (29/7/2025), Personil Ident Sat Reskrim melayani pemohon sidik jari untuk kepentingan melengkapi persyaratan SKCK, adapun syarat yang harus dipenuhi untuk mendapatkan rumus sidik jari yaitu:

1. Fotokopi KTP;

2. Pasfoto berlatarbelakang warna merah, memakai baju berkerah & tampak telinga ukuran 3×4 sebanyak 1 lembar dan ukuran 4×6 sebanyak 2 lembar.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kapolsek Selat melaksanakan giat Jumat Curhat sambangi Tokoh Masyarakat.

    Kapolsek Selat melaksanakan giat Jumat Curhat sambangi Tokoh Masyarakat.

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polda Bali, Polres Karangasem, Polsek Selat. Pada hari Jumat tanggal 12 Desember 2025 sekitar Pukul 08:30 Wita Kapolsek Selat yang di didampingi Babinkamtibmas Desa Duda Timur di dampingi Personil Polsek Selat melaksanakan giat sambang sekaligus serap keluhan Warga / Tokoh Masyarakat di Desa Duda Timur Kecamatan Selat, yang disinkronkan dengan kegiatan Kepolisian dengan tema “Jumat […]

  • Pendampingan Babinsa pada Program Makanan Bergizi Gratis Berjalan Aman dan Lancar

    Pendampingan Babinsa pada Program Makanan Bergizi Gratis Berjalan Aman dan Lancar

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada hari Senin, 24 November 2025 pukul 07.00 WITA, bertempat di Yayasan Sasando Abadi, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Koptu Mesak Foeh, melaksanakan kegiatan pendampingan pemberian makanan sehat bergizi kepada anak-anak siswa/i mulai dari tingkat TK/PAUD, SD, SMP hingga SMA. Kegiatan ini diselenggarakan oleh pihak ketiga bekerja sama […]

  • ​Babinsa dan Bhabinkamtibmas Bongancina Pastikan Perayaan HUT RI ke-80 Berjalan Tertib

    ​Babinsa dan Bhabinkamtibmas Bongancina Pastikan Perayaan HUT RI ke-80 Berjalan Tertib

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    ​Buleleng,Busungbiu -16 Agustus 2025 – Serda Putu Nopika Candra, Babinsa Desa Bongancina, bersama Aipda Ketut Santika, Bhabinkamtibmas, mengamankan jalannya pembukaan Lomba Perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia di gedung serbaguna Desa Bongancina, Kecamatan Busungbiu, Kabupaten Buleleng. Acara dimulai pukul 07.30 Wita ini berlangsung aman, lancar, dan penuh antusiasme. ​Acara dibuka dengan menyanyikan […]

  • Sasar Anak SD, Koramil Nusa Penida Sambut HUT Ke 80 RI Dengan Aneka Lomba

    Sasar Anak SD, Koramil Nusa Penida Sambut HUT Ke 80 RI Dengan Aneka Lomba

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Klungkung,- Berbagai kegiatan terus digelorakan Koramil 1610-04/Nusa Penida dalam rangka mempererat silahturahmi dan kemanunggalan TNI bersama masyarakat. Kali ini dengan memanfaatkan momentum peringatan HUT Ke 80 Kemerdekaan RI, Koramil Nusa Penida kembali menguatkan kemanunggalan TNI dan masyarakat dengan menggelar lomba 17an untuk anak-anak SD, Sabtu ( 16/08/25 ). Acara yang digelar di Makoramil 1610-04/Nusa Penida […]

  • Razia Harga Beras di Bali, Polda Bali Tidak ditemukan pelanggaran

    Razia Harga Beras di Bali, Polda Bali Tidak ditemukan pelanggaran

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Denpasar – Polda Bali melalui Satgas Gabungan Pangan Bali, terus mengawasi harga beras di pasaran untuk memastikan kestabilan harga sesuai dengan Harga Eceran Tertinggi (HET) yang ditetapkan pemerintah. Dalam operasi hari ini 5 November 2025. Satgas Pangan Polda Bali melakukan sidak ke tiga lokasi, yakni dua toko pengecer dan satu toko grosir yang mana masih […]

  • Jaga Kondusivitas Wilayah, Babinsa Monitoring dan Komsos di Kecamatan Aesesa

    Jaga Kondusivitas Wilayah, Babinsa Monitoring dan Komsos di Kecamatan Aesesa

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kodim 1625/Ngada, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah dan komunikasi sosial (komsos) di Dusun Dam, Desa Nggolombay, Kecamatan Aesesa, Kabupaten Nagekeo, Kamis (8/1/2026). Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Serka Irwan sebagai bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa dalam menjaga stabilitas keamanan serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat di wilayah binaan. Monitoring wilayah dilakukan untuk […]

expand_less