Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Meraran Aktif Laksanakan Komsos untuk Ciptakan Hubungan Harmonis

Babinsa Meraran Aktif Laksanakan Komsos untuk Ciptakan Hubungan Harmonis

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 21 Des 2025
  • visibility 13
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Meraran Koramil 1628-01/Taliwang, Sertu Syafrudin, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama masyarakat pada Minggu, (21/12/2025), sekitar pukul 11.00 WITA.

Kegiatan komsos tersebut bertujuan untuk menjalin kedekatan antara Babinsa dengan warga binaan, mempererat hubungan silaturahmi, serta membangun kebersamaan dalam kehidupan bermasyarakat.

Melalui komunikasi yang intens dan humanis, Babinsa berupaya menciptakan suasana yang harmonis serta meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap TNI.

Sertu Syafrudin menyampaikan bahwa kegiatan komsos merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa di wilayah binaan, guna mengetahui perkembangan situasi, kondisi sosial, serta permasalahan yang ada di tengah masyarakat.

Masyarakat Desa Meraran menyambut positif kegiatan tersebut dan berharap sinergi antara Babinsa dan warga dapat terus terjalin dengan baik demi terciptanya keamanan, ketertiban, dan kenyamanan lingkungan.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kegiatan Jumat Bersih di Kelurahan Seririt Tunjukkan Kepedulian Kolektif terhadap Kebersihan dan Kesehatan Lingkungan

    Kegiatan Jumat Bersih di Kelurahan Seririt Tunjukkan Kepedulian Kolektif terhadap Kebersihan dan Kesehatan Lingkungan

    • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    SERIRIT, (Jumat, 07/11/2025) — Dalam rangka mendukung program pemerintah terkait pengelolaan sampah berbasis sumber dan pemeliharaan kebersihan lingkungan, Babinsa Kelurahan Seririt bersama Bhabinkamtibmas serta unsur terkait melaksanakan kegiatan Jumat Bersih di wilayah Kelurahan Seririt. Kegiatan ini dipusatkan di sepanjang Jalan Wisnu, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng, dengan tujuan meningkatkan kepedulian masyarakat terhadap kebersihan dan kesehatan lingkungan. […]

  • Kapolsek Kerambitan Dampingi Ketua Ranting Bhayangkari Polsek Kerambitan  Beserta Pengurus menjenguk Istri Anggota Yang Sakit.

    Kapolsek Kerambitan Dampingi Ketua Ranting Bhayangkari Polsek Kerambitan Beserta Pengurus menjenguk Istri Anggota Yang Sakit.

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Kerambitan, Selasa 12 Agustus 2025; Kapolsek Kerambitan AKP Putu Budiawan didampingi Ketua Ranting Bhayangkari Polsek Kerambitan beserta pengurus menjenguk istri dari Aipda I Nyoman Seputra (P.S KA SPKT Polsek Kerambitan) yang sedang sakit bertempat di Rumah sakit Nyidah Tabanan. Seijin Kapolres Tabanan AKBP I PUTU BAYU PATI, S. I. K., M. H, Kapolsek […]

  • Sinergi Babinsa dan Bhabinkamtibmas Dampingi Sosialisasi MBG untuk Orang Tua Murid di Panji

    Sinergi Babinsa dan Bhabinkamtibmas Dampingi Sosialisasi MBG untuk Orang Tua Murid di Panji

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sukasada, 29 Oktober 2025 – Dalam rangka mendukung program pemerintah di bidang kesehatan masyarakat, Babinsa Desa Panji Koramil 1609-05/Sukasada Kodim 1609/Buleleng, Pelda Komang Karia, bersama Bhabinkamtibmas Desa Panji menghadiri kegiatan sosialisasi Penerimaan Manfaat MBG (Makan Bergizi Gratis) yang dilaksanakan oleh Badan Gizi Nasional Kabupaten Buleleng, bertempat di TK Tunas Mekar dan SD Negeri 2 Panji, […]

  • Dari Makodim hingga Desa, Semangat Kemerdekaan Terus Digelorakan

    Dari Makodim hingga Desa, Semangat Kemerdekaan Terus Digelorakan

    • calendar_month Jumat, 1 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Menjelang Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80, suasana semarak mulai terasa di lingkungan Makodim 1618/TTU. Jumat, 01 Agustus 2025, personel Kodim 1618/TTU melaksanakan kegiatan pemasangan umbul-umbul di sepanjang halaman Makodim yang berlokasi di Jln. Ahmad Yani, Kelurahan Kefa Selatan, Kecamatan Kota Kefamenanu, Kabupaten TTU. Kegiatan ini merupakan bentuk nyata penghormatan dan rasa […]

  • Kodim 1617/Jembrana Rayakan Sumpah Pemuda dengan Aksi Kemanusiaan Bertema “Semangat dalam Darah”

    Kodim 1617/Jembrana Rayakan Sumpah Pemuda dengan Aksi Kemanusiaan Bertema “Semangat dalam Darah”

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    JEMBRANA – Dalam semangat menyambut Hari Sumpah Pemuda ke-97 tahun 2025, Komando Distrik Militer (Kodim) 1617/Jembrana kembali menunjukkan komitmennya sebagai bagian tak terpisahkan dari masyarakat melalui inisiatif kemanusiaan yang luar biasa. Kodim 1617/Jembrana sukses menggelar Aksi Donor Darah massal di Aula RSU Balimed Negara pada hari Selasa, 28 Oktober 2025, yang berhasil mengumpulkan total 102 […]

  • Pemantauan Wilayah Babinsa Kodim 1602/Ende Tingkatkan Kemanunggalan TNI dan Rakyat

    Pemantauan Wilayah Babinsa Kodim 1602/Ende Tingkatkan Kemanunggalan TNI dan Rakyat

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende melaksanakan kegiatan pemantauan dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Dusun Tanarhi, Desa Tanazozo, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende pada hari Selasa, 15 Juli 2025, mulai pukul 09.00 Wita hingga selesai. Kegiatan ini sekaligus diisi dengan kehadiran Babinsa dalam Musyawarah Penyusunan Rencana Kerja Pemerintahan Desa Tahun 2026, sebagai bentuk sinergi antara TNI dan […]

expand_less