Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Melalui Blue Light Patrol, Polsek Petang Beri Rasa Aman Masyarakat

Melalui Blue Light Patrol, Polsek Petang Beri Rasa Aman Masyarakat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
  • visibility 36
  • comment 0 komentar

Mangupura – Polsek Petang Polres Badung kembali mengintensifkan kegiatan Blue Light Patrol dalam upaya meningkatkan keamanan dan ketertiban di wilayah hukumnya, Kegiatan patroli ini dipimpin langsung oleh Perwira Pengawas (Pawas) Aiptu I Made Wira Atmaja, S.Sos. bersama dua personel lainnya. Selasa(29/7/25) dini hari.

Polsek petang melaksanakan giat patroli yang ditingkatkan di Seputaran wilkum Polsek petang menyusuri jalur Utama Desa Petang dan Simpang Angantiga melakukan atensi pemukiman, tempat ibadah, warung – warung milik masyarakat yang sudah tutup, dialogis dengan anak anak muda yang sedang nongkrong serta jalur -jalur yang rawan terjadinya ganguan Kamtibmas

Menurut AKP I Nyoman Arnaya, SH, MH., Polsek Petang terus berupaya untuk menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Petang, khususnya pada malam hari. Patroli ini dilakukan di beberapa titik rawan yang sudah dipetakan sebelumnya, Adapun dalam kegiatan patroli petugas melakukan pendekatan serta pembinaan kepada masyarakat yang masih melakukan aktivitasnya, demikian halnya kepada para remaja yang masih nongkrong-nongkrong di pinggir jalan agar tidak ikut melakukan hal-hal yang dapat merugikan diri sendiri, keluarga dan juga lingkungan.

Selain itu AKP Arnaya menambahkan bahwa Blue Light Patrol ini juga bertujuan untuk mendekatkan diri dengan masyarakat. “Kami tidak hanya berpatroli, tetapi juga berinteraksi dengan warga. Kami ingin mendengar langsung keluhan dan masukan dari masyarakat terkait situasi keamanan di lingkungan mereka sehingga memberikan rasa aman kepada masyarakat serta mencegah terjadinya aksi kriminalitas,” Ujarnya seijin Kapolres Badung AKBP M. Arif Batubara, SH, SIK, MH, M.Tr.Opsla

Kapolsek juga berharap dengan mengintensifkan kegiatan Blue Light Patrol ini, masyarakat dapat merasa lebih aman dan nyaman dalam menjalani aktivitas sehari-hari, terutama di malam hari. Dia juga mengimbau kepada masyarakat untuk selalu waspada dan tidak ragu untuk melaporkan segala bentuk tindak kejahatan kepada pihak Polri. (hms)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polsek Selbar menggelar pengamanan dalam rangka penebangan pohon tumbang di Jalur Denpasar-Gilimanuk

    Polsek Selbar menggelar pengamanan dalam rangka penebangan pohon tumbang di Jalur Denpasar-Gilimanuk

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Selbar Suraberata, Kamis 11/09/2025 Pukul 09.00 s/d 10.00 wita Polsek Selemadeg barat dipimpin langsung Kapolsek Selemadeg barat AKP I Kadek Darmawan S.Sos menggelar pengamanan dalam rangka penebangan pohon tumbang yang berada di Jalur utama Denpasar-Gilimanuk masuk wilayah Br Dinas Mekayu Ds Lalanglinggah kecamatan Selemadeg barat. Pohon tersebut tumbang diakibatkan oleh intensitas hujan dan […]

  • Doa Bersama Kodim Kupang Peduli Korban Bencana

    Doa Bersama Kodim Kupang Peduli Korban Bencana

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Sebagai bentuk rasa syukur atas nikmat dan perlindungan Tuhan Yang Maha Esa selama Tahun 2025, Kodim 1604/Kupang melaksanakan doa bersama dalam rangka menyambut Tahun Baru 2026. Kegiatan ini juga dirangkaikan dengan doa khusus bagi para korban bencana alam di Daerah Istimewa Aceh, Provinsi Sumatera Utara, dan Provinsi Sumatera Barat. Doa bersama dilaksanakan di […]

  • Anak Muda di Desa Ncandi Diajak Babinsa Jaga Keamanan Malam dan Hindari Tindakan Kriminal

    Anak Muda di Desa Ncandi Diajak Babinsa Jaga Keamanan Malam dan Hindari Tindakan Kriminal

    • calendar_month Minggu, 7 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Bolo – Pada hari Minggu, tanggal 7 Desember 2025, para Babinsa dari Koramil 1608-02/Bolo menggelar kegiatan ronda malam di berbagai desa binaan mereka. Kegiatan ini tidak hanya rutin untuk menjaga keamanan, tetapi juga diisi dengan dialog hangat bersama warga untuk mempererat silaturahmi dan memberikan himbauan yang bermanfaat. Serka Ajwar dari Desa Madawau memulai ronda malam […]

  • Kemenag dan TNI Bersinergi Jaga Kerukunan dan Keharmonisan di Bima

    Kemenag dan TNI Bersinergi Jaga Kerukunan dan Keharmonisan di Bima

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Kota Bima, 3 Januari 2026 – Bertempat di Lapangan Upacara MAN 2 Kota Bima, telah berlangsung kegiatan upacara memperingati Hari Amal Bakti ke-80 Kementerian Agama Republik Indonesia. Upacara dipimpin langsung oleh Wakil Walikota Bima, H. Fery Sofian, S.H. dengan mengusung tema “Umat Rukun dan Sinergi, Indonesia Damai dan Maju.”   Kegiatan ini terselenggara atas kerja […]

  • Babinsa Pantai Baru Pastikan Aktivitas Bongkar Muat Berjalan Aman dan Tertib

    Babinsa Pantai Baru Pastikan Aktivitas Bongkar Muat Berjalan Aman dan Tertib

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Rote Ndao — Pada hari Kamis, tanggal 05 Desember 2025 pukul 19.50 WITA, bertempat di Pelabuhan ASDP Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru Sertu Jhonatan Dj. P melaksanakan kegiatan pengamanan dan pemantauan rutin di area pelabuhan. Kegiatan tersebut difokuskan pada proses bongkar muat penumpang dan angkutan dari Kapal Garda […]

  • Patroli Intensif di Posramil Sanggar dan Tambora Pastikan Keamanan Kawasan TN Tambora

    Patroli Intensif di Posramil Sanggar dan Tambora Pastikan Keamanan Kawasan TN Tambora

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Tambora Bima._ Dalam rangka kunjungan Wakil Menteri Pertahanan ke kawasan Tambora, Koramil 1608/05 Donggo khususnya Posramil Sanggar dan Posramil Tambora secara rutin melaksanakan patroli keamanan di kawasan Taman Nasional (TN) Tambora. Upaya ini dilakukan sebagai langkah antisipasi untuk menjaga keamanan dan kelancaran kunjungan pejabat negara. Seperti terlihat pada Kamis, 24 Juli 2025, anggota Posramil Tambora […]

expand_less