Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polsek Baturiti Tingkatkan Patroli Malam Guna Cegah Kriminalitas

Polsek Baturiti Tingkatkan Patroli Malam Guna Cegah Kriminalitas

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
  • visibility 33
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Polsek Baturiti, Selasa 29 Juli 2025.
Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Senin – Selasa (28 – 29/07/25) mulai pukul 23.00 s.d. 02.15 Wita, Personil piket fungsi Polsek Baturiti yang dipimpin oleh Perwira Pengawas secara rutin melaksanakan patroli malam di wilayah hukumnya. Kegiatan ini difokuskan untuk mencegah terjadinya tindak kriminalitas dan memberikan rasa aman kepada warga.
Patroli yang digelar pada malam hingga dini hari ini menyasar lokasi-lokasi rawan seperti permukiman penduduk, objek vital, dan jalur-jalur sepi yang sering dimanfaatkan pelaku kejahatan. Petugas patroli tidak hanya sekadar melintas, namun juga berhenti sejenak untuk memantau situasi dan berdialog dengan masyarakat yang ditemui.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I PUTU BAYU PATI, S. I. K., M. H., Kapolsek Baturiti Kompol I Komang Agus SudarsanaS.E. menyatakan bahwa patroli malam merupakan salah satu strategi efektif untuk menekan angka kriminalitas. “Dengan meningkatkan kehadiran polisi di lapangan, kami berharap dapat mempersempit ruang gerak pelaku kejahatan dan membuat mereka berpikir dua kali sebelum melakukan aksinya,” ujar Kompol I Komang Agus Sudarsana, S.E.

Selain pencegahan kriminalitas, patroli malam ini juga dimanfaatkan untuk menyampaikan imbauan kamtibmas kepada masyarakat. Warga diimbau untuk selalu waspada, mengunci rumah dan kendaraan dengan baik, serta segera melaporkan kepada pihak kepolisian jika melihat atau mengetahui adanya indikasi tindak kejahatan.
Kegiatan patroli malam ini akan terus digalakkan Polsek Baturiti sebagai komitmen dalam menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman bagi seluruh warga Baturiti.

(Humas Polsek Baturiti)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Karya Babinsa Percepat Pembangunan Koperasi Desa Merah Putih

    Karya Babinsa Percepat Pembangunan Koperasi Desa Merah Putih

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Koramil 1604-02/Camplong, Sertu Made Sutyawan, melaksanakan kegiatan pendampingan pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP). Kegiatan tersebut dilaksanakan dengan membantu para tukang dalam pembuatan pondasi bangunan koperasi di Dusun 03 RW 04 RT 06 Desa Seki, Kecamatan Amabi Oefeto Timur, Kabupaten Kupang. Keterlibatan Babinsa dalam kegiatan ini merupakan bentuk dukungan nyata TNI AD […]

  • Bantuan Air Bersih dari TNI untuk Masyarakat Dusun Tolonggeru Jadi Bukti Kepedulian Sosial

    Bantuan Air Bersih dari TNI untuk Masyarakat Dusun Tolonggeru Jadi Bukti Kepedulian Sosial

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Madapangga _ Sabtu, 27 Desember 2025, anggota Posramil Madapangga Koramil 1608-02/Bolo memberikan dukungan air bersih kepada Gereja Katolik St. Yohanes Marina Vianey yang berlokasi di Dusun Tolonggeru, Desa Monggo, Kecamatan Madapangga, Kabupaten Bima. Bantuan ini merupakan wujud kepedulian TNI terhadap kebutuhan masyarakat, tanpa membeda-bedakan suku, agama, dan ras. Kegiatan tersebut melibatkan Danposramil Madapangga Pelda Yusrah, […]

  • Porprov Bali XVI Resmi Dibuka, Tabanan Tegaskan Komitmen Majukan Dunia Olahraga

    Porprov Bali XVI Resmi Dibuka, Tabanan Tegaskan Komitmen Majukan Dunia Olahraga

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Tabanan – Mewakili Bupati Tabanan, Wakil Bupati Tabanan I Made Dirga menghadiri acara Pembukaan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Bali XVI Tahun 2025 yang berlangsung meriah di Stadion Ngurah Rai, Denpasar, Selasa (9/9). Acara pembukaan dimeriahkan dengan pertunjukan seni budaya, penyerahan piala bergilir, serta prosesi penyalaan api obor yang sarat makna kebersamaan dan sportivitas. Kehadiran Wabup […]

  • Anggota Koramil 1623-02/Abang Bersama Instansi Terkait Amankan Rangkaian Upacara Pujawali Pura Lempuyang Luhur.

    Anggota Koramil 1623-02/Abang Bersama Instansi Terkait Amankan Rangkaian Upacara Pujawali Pura Lempuyang Luhur.

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Karangasem – Anggota Koramil 1623-02/Abang dipimpin Serka I Nyoman Sudiarta melaksanakan kegiatan pengamanan kegiatan persembahyangan (Pujawali) di Pura Agung Lempuyang Luhur, Banjar Dinas Purwayu, Desa Tribuana, Kec.Abang, Kab.Karangasem. Kegiatan keagamaan ini dipuput oleh Jero Mangku Nyoman Pasek dan diikuti kurang lebih 150 orang pemedek, pada Kamis (20/11/25).   Hadir dalam kegiatan tersebut Jero Bendesa Purwayu […]

  • Polsek Denpasar Selatan Gelar Blue Light Patrol, Antisipasi Kerawanan Malam Minggu

    Polsek Denpasar Selatan Gelar Blue Light Patrol, Antisipasi Kerawanan Malam Minggu

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Denpasar – Untuk mengantisipasi potensi gangguan kamtibmas pada malam Minggu, Polsek Denpasar Selatan melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol pada Sabtu malam (19/7/2025) mulai pukul 23.10 WITA hingga Minggu dini hari (20/7/2025) pukul 02.00 WITA. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Denpasar Selatan, AKP Agus Adi Apriyoga, S.I.K., M.H., dan melibatkan personel gabungan dari Polsek Denpasar […]

  • Bhabinkamtibmas Laksanakan Jumat Curhat serta Colling System Bersama Linmas.

    Bhabinkamtibmas Laksanakan Jumat Curhat serta Colling System Bersama Linmas.

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Pada Hari Kamis tanggal 24 Oktober 2025 sekira pukul 09.15 wita Bhabinkamtibmas Desa Macang AIPTU I Komang Putu Sanjaya laksanakan Jumat Curhat serta Colling System bersama petugas linmas serap informasi kegiatan yang akan dilaksanakan. Disampaikan oleh salah satu anggota linmas I Komang Sudi, Bahwa hari ini ada undangan kegiatan sosialisasi dari Lembaga Bantuan Hukum (LBH) […]

expand_less