Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Kawal Upacara Bhumi Sudha Di Pura Segara Watu Klotok, Babinsa Tojan Sampaikan Wujud Penghargaan Kepada Semesta

Kawal Upacara Bhumi Sudha Di Pura Segara Watu Klotok, Babinsa Tojan Sampaikan Wujud Penghargaan Kepada Semesta

  • account_circle Rossa
  • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

 

 

Klungkung,- Aparat TNI dan Polri di Kabupaten Klungkung bersinergi bersama instansi dan unsur terkait melaksanakan pengawalan dan pengamanan ketat berlangsungnya Upacara Bhumi Sudha di Pura Segara Watu Klotok, Desa Tojan, Kecamatan/kabupaten Klungkung pada Jumat ( 19/12/25 ).

Upacara yang rutin dilaksanakan setiap setahun sekali bertepatan dengan Rahina Tilem Keenam ini dihadiri langsung Gubernur Bali I Wayan Koster beserta rombongan yang didampingi Bupati Klungkung beserta jajaranya, Forkopimda, Majelis desa adat (MDA) kabupaten/kota se Bali serta perwakilan bendesa adat seluruh Bali serta undangan terkait lainnya.

Serka Ketut Sudarma Babinsa Tojan Koramil 1610-01/Klungkung yang hadir dalam pengamanan menyampaikan bahwa upacara Bhumi Sudha ini merupakan salah satu upacara meruwat alam yang dilaksanakan sesuai petunjuk sastra Babad Dewa dan hasil paruman sulinggih Provinsi Bali pada tanggal 16 Desember 2009.

Bagian inti dari pelaksanaan upacara ini adalah Tirta Pamarisudha dari Pura Pengubengan Besakih dan Pura Batur yang dijemput dan dipusatkan di Pura Segara Watu Klotok.

Di utama Pura Watu Klotok ini, dua tirta tersebut dicampur lagi dengan tirta di Pura Watu Klotok untuk selanjutnya, campuran tiga tirta tersebut dibagikan kepada seluruh bendesa di seluruh Bali, dimana prosesinya diawali persembahyangan bersama,”ujarnya.

Sebagai bagian dari Tupoksi dan wujud dukungan kami dalam mensukseskan upacara Bumi Sudha, aparat gabungan yang terdiri dari TNI, Polri, Dishub, Orari dan Rapi Klungkung serta Pecalang dan Linmas Desa Adat Tojan hadir untuk melaksanakan pengawalan dan pengamanan,”lanjutnya.

Seluruh rangkaian prosesi upacara dipimpin oleh Ida Pedanda Gede Manuaba dari griya Banjar Rangkan Ketewel Gianyar dan berjalan khidmat, aman dan lancar ,”pungkasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pastikan kesiapan jelang Natal dan tahun baru Kapolsek Densel laksanakan sambang silahturahmi di The Meru Sanur

    Pastikan kesiapan jelang Natal dan tahun baru Kapolsek Densel laksanakan sambang silahturahmi di The Meru Sanur

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 67
    • 0Komentar

    DENPASAR, BALI – Kapolsek Denpasar Selatan AKP Agus Adi Apriyoga melaksanakan kegiatan sambang dan silaturahmi ke Hotel The Meru Sanur pada Kamis (11/12) pukul 11.15 Wita untuk memastikan kesiapan penyelenggaraan acara malam pergantian tahun 2025–2026. Kunjungan ini juga menjadi momentum memperkuat koordinasi dengan pihak hotel dalam menjaga situasi Kamtibmas tetap aman dan kondusif di kawasan […]

  • Dandim Cup III, Ajang Silaturahmi dan Pencarian Bibit Atlet Voli

    Dandim Cup III, Ajang Silaturahmi dan Pencarian Bibit Atlet Voli

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Dompu NTB– Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) TNI ke-80 tahun 2025, Kodim 1614/Dompu menggelar Technical Meeting Dandim Cup III Turnamen Volly Ball Antar Desa/Kelurahan se-Kabupaten Dompu, Kabupaten Bima, dan Kota Bima, Rabu (27/8/2025) bertempat di Ruang Data Makodim 1614/Dompu, Jl. Ahmad Yani, Kelurahan Dorotangga, Kecamatan Dompu. Kegiatan yang dihadiri sekitar 40 peserta ini […]

  • ‎TNI dan Warga Banjar Sari Perkuat Sinergi Ciptakan Lingkungan Aman dan Sehat

    ‎TNI dan Warga Banjar Sari Perkuat Sinergi Ciptakan Lingkungan Aman dan Sehat

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Babinsa Desa Banjar Sari, Serda Dodik Agni Prajualaga dari Koramil 1615-08/Labuhan Haji, melaksanakan patroli malam di Dusun Cempaka, Desa Banjar Sari, Kecamatan Labuhan Haji, Kabupaten Lombok Timur, Rabu (24/09/2025). ‎ ‎Patroli ini dilaksanakan sebagai bentuk kepedulian Babinsa terhadap keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaannya. ‎ ‎Dalam kegiatan tersebut, Serda Dodik memberikan […]

  • Dukung Rehab Rumah Warga, Satgas TMMD Cetak Batako di Sidapura

    Dukung Rehab Rumah Warga, Satgas TMMD Cetak Batako di Sidapura

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    NTT- Alor Selatan, 30 Juli 2025 – Memasuki hari ke-7 pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125, Satgas BKO TMMD Kodim 1622/Alor terus menunjukkan semangat gotong royong dan kepedulian terhadap kebutuhan warga. Salah satu kegiatan tambahan yang dilaksanakan hari ini adalah membantu mencetak batu batako sebagai bahan utama untuk perehaban rumah milik Bapak Yusuf Mautang […]

  • Melalui Komsos, Babinsa Senanggalih Dorong Peran Aktif Tokoh Masyarakat dan Pemuda Jaga Kondusifitas Wilayah

    Melalui Komsos, Babinsa Senanggalih Dorong Peran Aktif Tokoh Masyarakat dan Pemuda Jaga Kondusifitas Wilayah

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Lombok Timur – Babinsa Desa Senanggalih, Koptu Robby Soefianto, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama Tokoh Masyarakat dan Tokoh Pemuda yang bertempat di Dusun Senanggalih Barat, Desa Senanggalih, Kecamatan Sambelia, Kabupaten Lombok Timur. Selasa (06/01/2026). Dalam kegiatan tersebut, Babinsa menyampaikan beberapa imbauan penting kepada tokoh masyarakat dan pemuda, di antaranya agar senantiasa menjalin tali silaturahmi […]

  • Atensi Akhir Pekan, Blue Light Patrol Polsek Dentim Sasar Titik Rawan Kamtibmas

    Atensi Akhir Pekan, Blue Light Patrol Polsek Dentim Sasar Titik Rawan Kamtibmas

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Polsek Denpasar Timur (Dentim) melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol sebagai bentuk atensi pengamanan akhir pekan guna menjaga stabilitas situasi Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Dentim. Kegiatan patroli yang dilaksanakan pada Minggu (30/11/2025) dini hari ini dipimpin langsung Kapolsek Dentim, Kompol I Ketut Tomiyasa, S.H.,M.H. Patroli dimulai pukul 00.15 Wita dengan rute patroli menyasar sejumlah titik […]

expand_less