Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa dan Warga Desa Doropeti Bersatu Rapi dan Rawat Masjid At-Taqwa

Babinsa dan Warga Desa Doropeti Bersatu Rapi dan Rawat Masjid At-Taqwa

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

Pekat, NTB – Babinsa Koramil 1614-05/Pekat Kodim 1614/Dompu Desa Doropeti, Sertu Sudarno, melaksanakan kegiatan gotong royong bersama warga di Dusun Safahu, Desa Doropeti, Jumat (19/12/2025) sekitar pukul 09.45 WITA.

Kegiatan gotong royong ini difokuskan pada pembersihan dan perawatan Masjid At-Taqwa, salah satu fasilitas ibadah yang menjadi pusat kegiatan keagamaan di Desa Doropeti. Warga dan Babinsa bekerja sama membersihkan halaman, menyapu lantai, serta merapikan fasilitas masjid agar terlihat lebih rapi dan nyaman digunakan.

Kehadiran Babinsa dalam kegiatan ini memberikan semangat dan motivasi tambahan bagi warga, sehingga kegiatan gotong royong dapat berlangsung secara kompak dan penuh kekeluargaan.

Selain membersihkan masjid, Sertu Sudarno juga memanfaatkan kesempatan untuk menjalin komunikasi sosial (Komsos) dengan warga, mendengarkan aspirasi, serta mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat desa.

Babinsa juga mengimbau warga untuk tetap menjaga kebersihan lingkungan sekitar masjid, melestarikan budaya gotong royong, dan meningkatkan kepedulian sosial sebagai wujud kerja sama dalam membangun desa yang lebih baik.

Kegiatan gotong royong di Masjid At-Taqwa Desa Doropeti ini berlangsung aman, tertib, dan lancar, mendapat apresiasi positif dari warga setempat, dan diharapkan menjadi kegiatan rutin yang mempererat kebersamaan warga.

(Pendim1614/Dompu)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi TNI dan Instansi Terkait Amankan Aktivitas Kapal Penumpang di Pelabuhan Ende

    Sinergi TNI dan Instansi Terkait Amankan Aktivitas Kapal Penumpang di Pelabuhan Ende

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka mendukung tugas pokok TNI AD sebagai garda terdepan di wilayah, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Jakaria Ahmad, melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (komsos), dan pengamanan wilayah (pamwil) di Pelabuhan IPPI, Kelurahan Tetandara, Kecamatan Ende Selatan, Kabupaten Ende, Senin (22/09). Kegiatan ini dilakukan dalam rangka pengamanan dan pemantauan kedatangan serta keberangkatan kapal penumpang KM […]

  • Babinsa Lape dan Dinas Peternakan Laksanakan Vaksinasi 486 Sapi di Dusun Unter Malang

    Babinsa Lape dan Dinas Peternakan Laksanakan Vaksinasi 486 Sapi di Dusun Unter Malang

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa, Dalam rangka mendukung program pemerintah dalam bidang kesehatan hewan dan ketahanan pangan, Babinsa Desa Lape Koramil 1607-06/Lape Lopok, Koptu Sukardin, melaksanakan kegiatan pendampingan Registrasi dan Vaksinasi Hewan yang berlangsung di wilayah Dusun Unter Malang, Desa Lape, Kecamatan Lape, Senin (21/7/2025). Kegiatan tersebut dilaksanakan di depan rumah Kepala Dusun Unter Malang, Bapak Suryadi, […]

  • Patroli Malam di Desa Nangawera Perkuat Harmoni dan Keamanan Lingkungan

    Patroli Malam di Desa Nangawera Perkuat Harmoni dan Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Wawo _ Pada Kamis, 9 Oktober 2025, Babinsa Koramil 1608-06/Wawo intensif melaksanakan patroli dan ronda malam bersama masyarakat di sejumlah desa binaan. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan, terutama pada malam hari, sehingga tercipta suasana yang aman dan nyaman bagi seluruh warga. Di Desa Mawu, Babinsa Sertu Asyikin mengimbau warga agar selalu […]

  • Komsos Babinsa Sampir Melalui Kegiatan Keagamaan di Lingkungan Warga

    Komsos Babinsa Sampir Melalui Kegiatan Keagamaan di Lingkungan Warga

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mempererat komunikasi sosial (Komsos) dengan masyarakat binaan, Babinsa Kelurahan Sampir Koramil 1628-01/Taliwang, Koptu Fahrurrozi, menghadiri kegiatan zikiran yang dilaksanakan di Lingkungan Sampir B, Kelurahan Sampir, Kabupaten Sumbawa Barat, Senin (22/12/2025) pukul 09.49 WITA. Kehadiran Babinsa dalam kegiatan keagamaan tersebut merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial guna menjalin silaturahmi, meningkatkan […]

  • Sinergi TNI dan SPPG Perkuat Layanan Gizi Pelajar

    Sinergi TNI dan SPPG Perkuat Layanan Gizi Pelajar

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Mataram, NTB — Upaya peningkatan layanan gizi bagi pelajar kembali mendapat perhatian dari jajaran TNI wilayah Komando Resor Militer (Korem) 162/Wira Bhakti (WB). Komandan Korem (Danrem) 162/WB, Brigjen TNI Moch. Sjasul Arief, S.Sos., didampingi Komandam Kodim (Dandim) 1606/Mataram Kolonel Inf Nyarman, M.Tr (Han) serta Pasi Ter Kodim 1606/Mataram Kapten Inf Jamuhur, melaksanakan kunjungan kerja ke […]

  • TNI AD Bantu Kawal Penyerahan Bantuan Pangan Oktober–November 2025 di Sumbawa Barat

    TNI AD Bantu Kawal Penyerahan Bantuan Pangan Oktober–November 2025 di Sumbawa Barat

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Adriansyah selaku Babinsa Desa Seminar Salit, melaksanakan pendampingan kegiatan penyerahan bantuan pangan berupa beras dan minyak goreng kepada warga Desa Seminar Salit, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Jumat (28/11/2025) pukul 14.30 WITA. Bantuan pangan tersebut merupakan alokasi bulan Oktober–November 2025 dari Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten […]

expand_less