Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sinergi Babinsa dan Masyarakat, Pengerjaan Rabat Jalan Desa Rangalaka Berjalan Lancar

Sinergi Babinsa dan Masyarakat, Pengerjaan Rabat Jalan Desa Rangalaka Berjalan Lancar

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Denis Fernandes, melaksanakan kegiatan Monitoring Pengamanan Wilayah (Pamwil), Karya Bhakti, dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat di Desa Rangalaka, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Kamis (18/12/2025).

Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA tersebut bertujuan untuk memantau situasi keamanan wilayah binaan sekaligus mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat melalui kegiatan karya bhakti pengerjaan rabat jalan desa.

Dalam pelaksanaannya, Babinsa bersama warga bahu-membahu mengerjakan rabat jalan desa sebagai upaya mendukung pembangunan infrastruktur serta meningkatkan akses dan kesejahteraan masyarakat setempat. Selain itu, Babinsa juga melaksanakan pemantauan keamanan wilayah guna menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif.

Melalui kegiatan Komsos, Babinsa menyerap aspirasi serta mendengarkan berbagai permasalahan yang dihadapi masyarakat untuk selanjutnya dikoordinasikan dengan pemerintah desa. Babinsa juga menghimbau warga agar senantiasa menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan.

Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat memberikan rasa aman dan nyaman serta mendapat respon positif dari warga Desa Rangalaka. Seluruh rangkaian kegiatan berlangsung dengan tertib, aman, dan lancar.

Kegiatan Monitoring Pamwil, Karya Bhakti, dan Komsos ini merupakan bagian dari tugas pokok satuan kewilayahan TNI AD sebagai garda terdepan dalam menjaga stabilitas wilayah dan memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Apel Gabungan di Polres Ende, Kodim 1602/Ende Tunjukkan Kesiapan Pengamanan Aksi Massa

    Apel Gabungan di Polres Ende, Kodim 1602/Ende Tunjukkan Kesiapan Pengamanan Aksi Massa

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, 4 September 2025 – Dalam rangka memastikan kesiapan pengamanan terhadap kegiatan unjuk rasa yang akan berlangsung di wilayah Kabupaten Ende, aparat gabungan dari TNI, Polri, dan instansi terkait melaksanakan Apel Pengecekan dan Gelar Pasukan pada Kamis pagi, 4 September 2025, pukul 08.30 Wita. Kegiatan ini digelar di Lapangan Apel Polres Ende, yang terletak di […]

  • Fokus Jalur Utama dan Pelabuhan, Kodim Jembrana Gelar Pengamanan Terpadu

    Fokus Jalur Utama dan Pelabuhan, Kodim Jembrana Gelar Pengamanan Terpadu

    • calendar_month Minggu, 21 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    JEMBRANA – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan memberikan rasa nyaman kepada masyarakat menjelang perayaan Natal 2026 dan Tahun Baru 2026, Kodim 1617/Jembrana bersama Polres Jembrana serta instansi terkait menggelar aksi pengamanan terpadu. Kegiatan ini dipusatkan di sejumlah Posko Pengamanan pada Minggu (21/12/2025). Pengamanan ini melibatkan kolaborasi lintas sektor yang terdiri dari tim gabungan TNI-Polri, […]

  • Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai Amankan 115 Liter Miras Jenis Arak dalam KRYD

    Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai Amankan 115 Liter Miras Jenis Arak dalam KRYD

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di kawasan pelabuhan, Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai melaksanakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) dengan melakukan pemeriksaan terhadap kendaraan dan barang muatan yang akan menyeberang. Pada Rabu (17/12/2025) sekitar pukul 12.00 WITA, petugas melakukan pemeriksaan terhadap […]

  • Polsek Abiansemal Rutin Patroli Subuh, Fokuskan Pengawasan Di Jalur Sepi

    Polsek Abiansemal Rutin Patroli Subuh, Fokuskan Pengawasan Di Jalur Sepi

    • calendar_month Jumat, 25 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Dalam upaya menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif, Polsek Abiansemal secara konsisten melaksanakan patroli subuh yang menyasar jalur-jalur sepi dan rawan tindak kriminalitas. Kegiatan ini dilaksanakan pada waktu-waktu minim aktivitas masyarakat, guna mengantisipasi potensi gangguan keamanan. Pada Sabtu (26/07/2025) dini hari, personel Polsek Abiansemal terlihat menyusuri sejumlah titik jalur sepi di wilayah Kecamatan Abiansemal, […]

  • Sinergitas TNI–Polri di Ende, Bukti Nyata Kehadiran Aparat Negara di Tengah Masyarakat

    Sinergitas TNI–Polri di Ende, Bukti Nyata Kehadiran Aparat Negara di Tengah Masyarakat

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende, — Dalam rangka mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serma Bambang Sutrisno, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Kebirangga, Kecamatan Maukaro, Kabupaten Ende, pada Selasa (4/11/2025) pagi. Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 08.20 WITA tersebut bertujuan untuk memberikan imbauan kepada masyarakat agar tetap waspada terhadap kondisi […]

  • Babinsa Ende Dorong Sinergi TNI dan Masyarakat untuk Kamtibmas di Kelurahan Kota Raja

    Babinsa Ende Dorong Sinergi TNI dan Masyarakat untuk Kamtibmas di Kelurahan Kota Raja

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu Ersan, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di halaman kantor Camat Ende Utara, Kelurahan Kota Raja, Jumat (21/11/2025). Kegiatan dimulai pukul 09.15 WITA dan berlangsung hingga selesai dengan kondisi tertib, aman, dan lancar. Babinsa hadir untuk memantau keamanan wilayah sekaligus berinteraksi langsung dengan masyarakat setempat. Dalam […]

expand_less