Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Serda A. Rahman Pastikan Penyaluran Makan Bergizi Gratis Berjalan Lancar

Serda A. Rahman Pastikan Penyaluran Makan Bergizi Gratis Berjalan Lancar

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung program peningkatan gizi anak usia dini, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan kegiatan pendampingan Makan Bergizi Gratis (MBG) di wilayah binaannya.

Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Selasa, (16/12/2025), pukul 08.00 WITA, bertempat di TK Kali Mati, Kelurahan Menala, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Babinsa Kelurahan Menala, Serda A. Rahman, turut hadir dan mendampingi secara langsung pelaksanaan pendistribusian makanan kepada para siswa.

Adapun menu Makan Bergizi Gratis yang disajikan kepada anak-anak meliputi nasi putih, ayam goreng kecap, tahu goreng, sayur tumis kacang panjang, serta buah semangka. Seluruh menu telah disiapkan dengan memperhatikan nilai gizi seimbang yang dibutuhkan oleh anak-anak.

Dalam kegiatan tersebut tidak ditemukan hal-hal menonjol. Proses pengantaran makanan berjalan tepat waktu dan pendistribusian kepada para siswa berlangsung tertib. Babinsa juga memastikan kegiatan berjalan sesuai rencana serta aman dan lancar.

Pendampingan ini merupakan wujud kepedulian TNI AD melalui peran Babinsa dalam mendukung program pemerintah di bidang kesehatan dan gizi, khususnya bagi anak-anak usia sekolah, guna menciptakan generasi yang sehat, kuat, dan berkualitas.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kegiatan gotong royong dan pemasangan bendera dalam memeriahkan  Hut Tni ke 80 Bersama Rakyat Indonesia Maju

    Kegiatan gotong royong dan pemasangan bendera dalam memeriahkan Hut Tni ke 80 Bersama Rakyat Indonesia Maju

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Kubutambahan, 7 Agustus 2025 — Babinsa Desa Pakisan, Serda Ketut Widiartawan Bersenergi dengan Babinkabtimas dan Pemerintah Desa Pakisan melaksanakan kegiatan gotong royong dan pemasangan bendera di monumen pahlawan Lila Panca graha Desa di Banjar Dinas Pakisan dalam memeriahkan Hut RI ke 80, Bersama Rakyat Indonesia Maju Dalam giat gotong royong ini dapat Meningkatkan kesadaran nasionalisme […]

  • Program MBG di Hu’u Disambut Hangat dengan Kehadiran Babinsa

    Program MBG di Hu’u Disambut Hangat dengan Kehadiran Babinsa

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Babinsa Desa Hu’u, Koramil 1614-03/Hu’u, Serka Rustam, melaksanakan pendampingan kegiatan pembagian Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di SDN 07 Hu’u, Kamis 21 Agustus 2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya pemerintah dalam mendukung pemenuhan gizi anak sekolah serta meningkatkan kesadaran pentingnya pola makan sehat sejak dini. Dalam kegiatan tersebut, Serka Rustam hadir […]

  • Kawal Bantuan Pangan, Babinsa Pastikan Warga Mayong Terima Beras Secara Merata dan tepat sasaran

    Kawal Bantuan Pangan, Babinsa Pastikan Warga Mayong Terima Beras Secara Merata dan tepat sasaran

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Seririt – Warga Desa Mayong, Kecamatan Seririt, dapat bernapas lega setelah menerima bantuan pangan dari pemerintah. Di tengah-tengah proses distribusi, tampak sosok sigap Babinsa Desa Mayong, Serma I Komang Swinaya, yang secara aktif memantau penyaluran 752 paket beras untuk alokasi bulan Juni dan Juli 2025. Kegiatan yang berlangsung di Kantor Desa Mayong pada hari Jum’at, […]

  • Pendataan dan Penertiban Penduduk Non Permanen di Sanur Kaja, 44 Orang Belum Kantongi Surat Lapor Diri

    Pendataan dan Penertiban Penduduk Non Permanen di Sanur Kaja, 44 Orang Belum Kantongi Surat Lapor Diri

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 274
    • 0Komentar

    Denpasar – Aparat gabungan yang terdiri dari Bhabinkamtibmas, Babinsa, Linmas, perangkat desa, serta staf Desa Sanur Kaja melaksanakan kegiatan pendataan dan penertiban penduduk non permanen di wilayah Desa Sanur Kaja, Denpasar Selatan, pada Kamis (2/10/2025) sore. Sasaran kegiatan difokuskan pada rumah kos dan bedeng proyek di wilayah Jalan Tukad Nyali Gang SMU 6, Banjar Wirasana, […]

  • Everyday Tech: Ordinary Gadgets with Extraordinary Features for 2023

    Everyday Tech: Ordinary Gadgets with Extraordinary Features for 2023

    • calendar_month Sabtu, 17 Feb 2024
    • account_circle Rossa
    • visibility 309
    • 0Komentar

    As the timeline of technology perpetually accelerates, 2023 emerges as a testament to human creativity and ingenuity. The realm of gadgets is no longer restricted to mere utility; it’s about amplifying human potential and redefining boundaries. With each passing day, these handheld marvels become an even more integrated part of our daily lives, intertwining with […]

  • Koramil 1628-03/Seteluk Pastikan Pelaksanaan MBG Aman dan Tepat Sasaran

    Koramil 1628-03/Seteluk Pastikan Pelaksanaan MBG Aman dan Tepat Sasaran

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung peningkatan gizi dan kesehatan anak usia sekolah, Anggota Koramil 1628-03/Seteluk melaksanakan pendampingan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di wilayah binaan. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Sabtu, (13/12/2025) sekitar pukul 09.00 WITA, bertempat di MI Adaqwah, Desa Tapir, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Pendampingan dilakukan oleh Babinsa Desa Tapir, Sertu […]

expand_less