Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Patroli Subuh Polsek Abiansemal Awasi Jalur Sepi, Tekan Potensi Kriminalitas

Patroli Subuh Polsek Abiansemal Awasi Jalur Sepi, Tekan Potensi Kriminalitas

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 15 Des 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

ABIANSEMAL – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Polsek Abiansemal melaksanakan patroli subuh dengan menyasar jalur-jalur sepi yang berpotensi rawan tindak kriminalitas, Selasa (16/12/2025) dinihari.

Kegiatan patroli dipimpin oleh Pawas Polsek Abiansemal Aiptu I Kadek Suastika, S.H., bersama personel Unit Samapta dengan rute menyisir titik-titik strategis, termasuk kawasan minim penerangan dan akses jarang dilalui kendaraan. Langkah ini bertujuan mencegah aksi kejahatan sekaligus memberikan rasa aman bagi masyarakat yang beraktivitas di pagi hari.

Aiptu Suastika seijin Kapolsek Abiansemal Kompol I Nyoman Karang Adiputra, S.H., mengatakan bahwa patroli subuh merupakan kegiatan rutin untuk mengantisipasi potensi gangguan Kamtibmas.

“Kami berkomitmen hadir di tengah masyarakat, terutama di titik-titik rawan, agar lingkungan tetap aman dan kondusif,” ujarnya.

Dengan dilaksanakannya patroli ini, diharapkan masyarakat merasa lebih tenang dan terhindar dari potensi tindak kriminal, khususnya pada jam-jam rawan di pagi buta.

Polsek Abiansemal mengajak seluruh warga untuk selalu waspada, melaporkan setiap kejadian mencurigakan, serta menjaga keamanan lingkungan secara bersama-sama demi terciptanya situasi Kamtibmas yang aman dan harmonis.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Patroli 3 Pilar Kawal Ketertiban di Perkantoran, Pasar Rakyat, dan Pusat Aktivitas Kota Gianyar

    Patroli 3 Pilar Kawal Ketertiban di Perkantoran, Pasar Rakyat, dan Pusat Aktivitas Kota Gianyar

    • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Gianyar – Minggu (31/8/2025) Dalam rangka menyikapi perkembangan situasi keamanan wilayah serta menjaga kondusifitas pasca adanya demo bertajuk “Bali Tidak Diam” di depan Mako Polda Bali, Koramil 1616/01 Gianyar bersama Polsek Gianyar dan Pecalang Desa Adat Gianyar melaksanakan kegiatan Patroli 3 Pilar di wilayah Kecamatan Gianyar. Kegiatan patroli dipimpin langsung oleh Danramil 1616/01 Gianyar Lettu […]

  • Sertu Ismail Dampingi Kegiatan MBG untuk Siswa SMPN 1 Jereweh

    Sertu Ismail Dampingi Kegiatan MBG untuk Siswa SMPN 1 Jereweh

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung peningkatan gizi dan kesehatan peserta didik, Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh melaksanakan pendampingan kegiatan Makan Bergizi Gratis (MBG) di SMP Negeri 1 Jereweh, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat, Senin (15/12/2025). Kegiatan pendampingan tersebut dilaksanakan oleh Babinsa Desa Beru, Sertu Ismail, pada pukul 10.10 Wita. Kehadiran Babinsa bertujuan untuk memastikan pelaksanaan […]

  • Malam Minggu Makin Bermanfaat! Polantas Menyapa Hadir dengan Layanan SIM & Samsat Keliling di Bale Bengong

    Malam Minggu Makin Bermanfaat! Polantas Menyapa Hadir dengan Layanan SIM & Samsat Keliling di Bale Bengong

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Malam Minggu di Tabanan kini bukan cuma soal nongkrong, tapi juga ada kesempatan buat urus administrasi kendaraan dengan mudah. Sat Lantas Polres Tabanan hadir lewat program Polantas Menyapa di Bale Bengong Corner One Service (depan BPD Tabanan), dipimpin langsung Kasat Lantas AKP Anton Suherman, S.T.K., S.I.K., dan […]

  • Polres Klungkung Intensifkan Patroli Malam, Wujud Nyata Cegah Kriminalitas.

    Polres Klungkung Intensifkan Patroli Malam, Wujud Nyata Cegah Kriminalitas.

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Untuk meningkatkan rasa aman di tengah masyarakat, personel Satuan Samapta Polres Klungkung kembali menggelar patroli malam hari, (11/10). Kegiatan ini dilaksanakan secara rutin di wilayah hukum Polres Klungkung sebagai bentuk komitmen kepolisian dalam mencegah tindak kejahatan serta menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif. Patroli malam menyasar sejumlah titik strategis yang dianggap rawan gangguan […]

  • Letkol Dwi Harry Pimpin Pengamanan dan Dukungan Kegiatan Jalan Sehat PSGR di Ende

    Letkol Dwi Harry Pimpin Pengamanan dan Dukungan Kegiatan Jalan Sehat PSGR di Ende

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Ende, Kodim 1602/Ende bersama Paguyupan Sosial Gotong Royong (PSGR) Kabupaten Ende menggelar kegiatan Jalan Sehat dalam rangka memperingati HUT PSGR ke-37 sekaligus menyambut Hari Ulang Tahun Republik Indonesia ke-80. Acara berlangsung meriah di Pantai Kotaraja, Kelurahan Kotaraja, Kecamatan Ende Utara, Minggu pagi (10/8/2025). Kegiatan dimulai sejak pukul 06.00 WITA dengan serangkaian acara seperti senam bersama, […]

  • Warga Desa Tou Timur Apresiasi Kehadiran Babinsa dalam Kegiatan Kesehatan

    Warga Desa Tou Timur Apresiasi Kehadiran Babinsa dalam Kegiatan Kesehatan

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-04/Maurole menghadiri kegiatan Pemberdayaan Kader Kesehatan yang digelar di Aula Kantor Desa Tou Timur, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung sejak pukul 08.00 WITA hingga selesai dengan situasi aman, tertib, dan kondusif. Kegiatan ini diikuti oleh tenaga kesehatan (Nakes) dari Puskesmas Kotabaru serta kader-kader kesehatan desa setempat. Serka Densius Berno, Babinsa […]

expand_less