Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Meraran Laksanakan Komsos, Pererat Silaturahmi dengan Masyarakat

Babinsa Meraran Laksanakan Komsos, Pererat Silaturahmi dengan Masyarakat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 15 Des 2025
  • visibility 14
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Desa Meraran, Koramil jajaran Kodim 1628/Sumbawa Barat, Sertu Syafrudin melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat.

Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Senin, (15/12/2025), pukul 11.00 WITA di wilayah Desa Meraran. Melalui Komsos ini, Babinsa menjalin kedekatan serta mempererat hubungan silaturahmi dengan warga binaan, sekaligus membangun kebersamaan dan kepedulian terhadap kondisi lingkungan sekitar.

Sertu Syafrudin menyampaikan bahwa kegiatan Komsos merupakan bagian dari tugas pokok Babinsa dalam membina wilayah, guna mengetahui secara langsung situasi dan kondisi masyarakat serta mendengar berbagai aspirasi warga.

“Dengan komunikasi yang baik, diharapkan tercipta hubungan yang harmonis antara TNI dan masyarakat, sehingga dapat bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan desa,” ujarnya.

Masyarakat Desa Meraran menyambut positif kehadiran Babinsa di tengah-tengah mereka dan berharap kegiatan seperti ini terus dilakukan secara berkelanjutan sebagai wujud nyata kepedulian TNI terhadap rakyat.

(Pendim 1628/KSB)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • ‎Lewat Momentum Maulid Nabi, Babinsa Wujudkan Kehadiran TNI Sebagai Sahabat Rakyat

    ‎Lewat Momentum Maulid Nabi, Babinsa Wujudkan Kehadiran TNI Sebagai Sahabat Rakyat

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa — Dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H, masyarakat Desa Ledang, Kecamatan Lenangguar melaksanakan acara penuh khidmat di Masjid An-Nur. Kegiatan ini dihadiri oleh berbagai unsur pemerintah, tokoh agama, dan tokoh masyarakat. Kamis (25/09/2025). ‎ ‎Koramil 1607-03/Ropang turut hadir melalui Babinsa Desa Ledang, Sertu Efendi, sebagai bentuk dukungan terhadap kegiatan […]

  • BAG SDM POLRES BANGLI “Komitmen Transparansi dalam Penerimaan Calon Anggota Polri TA. 2026

    BAG SDM POLRES BANGLI “Komitmen Transparansi dalam Penerimaan Calon Anggota Polri TA. 2026

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Bangli, 18 November 2025 — Bagian Sumber Daya Manusia (Bag SDM) Polres Bangli kembali menegaskan komitmennya dalam mewujudkan proses rekruitmen Polri yang bersih, transparan, akuntabel, dan humanis. Bertempat di Ruang Bag SDM Polres Bangli, telah dilaksanakan kegiatan pendaftaran dan verifikasi penerimaan terpadu Calon Anggota Polri Bintara Brimob T.A. 2026 melalui Panitia Penerimaan (Pabanrim) Polres Bangli. […]

  • Babinsa Hu’u Laksanakan Kegiatan Teritorial Jaga Stabilitas Wilayah

    Babinsa Hu’u Laksanakan Kegiatan Teritorial Jaga Stabilitas Wilayah

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan serta meningkatkan kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u melaksanakan kegiatan teritorial di wilayah binaannya pada Sabtu (27/9/2025). Kegiatan ini merupakan bentuk komitmen Babinsa dalam menjalankan tugas pokoknya sebagai aparat teritorial yang senantiasa hadir di tengah masyarakat, memberikan pendampingan, serta mendorong terciptanya suasana aman, tertib, dan kondusif. […]

  • Kolaborasi Lintas Sektor Dukung Proyek Tambak Udang Terpadu di Sumba Timur

    Kolaborasi Lintas Sektor Dukung Proyek Tambak Udang Terpadu di Sumba Timur

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Komandan Kodim 1601/Sumba Timur Letkol Inf Dobby Noviyanto S., S.E menghadiri rapat bersama Tim Terpadu Integrated Shrimp Farming (ISF) di Aula Kantor Bupati Sumba Timur, Jl. Jend Soeharto No.42, Hambala, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur,pada hari Kamis (14/08/2025). Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Bupati Sumba Timur, Umbu Lili Pekuwali, S.T., M.T., yang menyampaikan […]

  • Wakil Walikota Bima Apresiasi Peran Akademi Kebidanan dalam Membangun Generasi Hebat

    Wakil Walikota Bima Apresiasi Peran Akademi Kebidanan dalam Membangun Generasi Hebat

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Pada hari Kamis, 08 Januari 2026, Danramil 01/Rasanae, menghindari kegiatan Sidang Terbuka Senat Akademi Kebidanan Harapan Bunda Bima. Kegiatan wisuda ke-17 ini dihelat di Gedung Convention Hall Paruga Nae, Kelurahan Manggemaci, Kecamatan Mpunda, Kota Bima dengan melantik sebanyak 54 wisudawati. Acara wisuda tersebut dihadiri berbagai unsur penting seperti Wakil Walikota Bima, Fery […]

  • Kodim 1622/Alor Peringati Hari Juang TNI AD dengan Aman dan Lancar

    Kodim 1622/Alor Peringati Hari Juang TNI AD dengan Aman dan Lancar

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Kodim 1622/Alor melaksanakan Upacara Peringatan Hari Juang Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat Tahun 2025 pada Senin, 15 Desember 2025, pukul 07.13–07.40 Wita di Lapangan Apel Makodim 1622/Alor, Kelurahan Mutiara, Kecamatan Teluk Mutiara, Kabupaten Alor. Upacara mengusung tema “TNI AD Manunggal dengan Rakyat untuk Indonesia Bersatu, Berdaulat, Sejahtera, dan Maju” dan dipimpin oleh Inspektur Upacara Kepala […]

expand_less