Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pendampingan Babinsa Percepat Pembangunan KDKMP Desa Batu Putih

Pendampingan Babinsa Percepat Pembangunan KDKMP Desa Batu Putih

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung percepatan pembangunan desa dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan pendampingan pembangunan KDKMP di wilayah binaan.

Pada hari Sabtu, (13/12/2025), pukul 09.00 WITA, Babinsa Desa Batu Putih Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Edison, melaksanakan pendampingan pembangunan KDKMP yang berlokasi di Desa Batu Putih, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan proses pembangunan berjalan sesuai rencana serta tepat sasaran.

Serda Edison menyampaikan bahwa kehadiran Babinsa dalam kegiatan pendampingan ini merupakan wujud peran aktif TNI AD melalui satuan teritorial dalam mendukung program pembangunan desa. Selain melakukan pemantauan, Babinsa juga memberikan motivasi kepada masyarakat agar ikut berpartisipasi aktif dan menjaga hasil pembangunan agar dapat dimanfaatkan secara berkelanjutan.

Pendampingan pembangunan KDKMP ini diharapkan mampu mendorong pertumbuhan ekonomi desa serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat Desa Batu Putih. Kegiatan berjalan dengan aman, tertib, dan lancar serta mendapat sambutan positif dari warga setempat.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Desa Beru Aktif Bersosialisasi, Warga Dapatkan Edukasi dan Perlindungan

    Babinsa Desa Beru Aktif Bersosialisasi, Warga Dapatkan Edukasi dan Perlindungan

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Desa Beru, Sertu Ismail Anggota Koramil 1628-05/Jereweh melaksanakan kegiatan Patroli Wilayah yang dilanjutkan dengan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga setempat. Kegiatan ini bertujuan menjaga keamanan lingkungan sekaligus mempererat hubungan Babinsa dengan masyarakat, Pada Rabu (03/12/2025) pukul 09.00 WITA. Dalam kegiatan patroli, Sertu Ismail menyusuri sejumlah titik strategis dan rawan di […]

  • Program Makan Sehat  Bergizi, Babinsa Berperan Aktif Dukung Tumbuh Kembang Anak Sekolah

    Program Makan Sehat Bergizi, Babinsa Berperan Aktif Dukung Tumbuh Kembang Anak Sekolah

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Anggota Koramil 1628-05/Jereweh, Babinsa Desa Goa, Koptu Agus Dermawan, melaksanakan pendampingan Program Makan Sehat Bergizi (MSG) di SD Negeri Goa, Desa Goa, Kecamatan Jereweh, pada Rabu, 26 November 2025, pukul 09.00 WITA. Program MSG ini bertujuan untuk memastikan anak-anak sekolah mendapatkan asupan gizi yang seimbang agar mendukung tumbuh kembang dan kesehatan […]

  • Polsek Kuta Amankan Dua Pelaku Perampokan Penukar Kripto, Satu Pelaku Gagal Kabur ke Bangkok

    Polsek Kuta Amankan Dua Pelaku Perampokan Penukar Kripto, Satu Pelaku Gagal Kabur ke Bangkok

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Denpasar – Dua warga negara asing asal Azerbaijan dan Uzbekistan diringkus aparat Polsek Kuta setelah nekat merampok karyawan penukar uang kripto di sebuah vila kawasan Tuban, Kuta, Badung, pada Minggu (27/7/2025). Salah satu pelaku bahkan sempat melarikan diri dan berusaha kabur ke Bangkok sebelum akhirnya dibekuk kurang dari 24 jam pascakejadian. Kapolsek Kuta Kompol Agus […]

  • Satgas Pamtas RI-RDTL Yonif 741/GN Terima Kunjungan Dari Tim Audit Itjen TNI

    Satgas Pamtas RI-RDTL Yonif 741/GN Terima Kunjungan Dari Tim Audit Itjen TNI

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Irlog Itjen TNI Marsma TNI Wawan Tedy Ernando bersama timnya yakni Irut Ren Ops Itops Itjen TNI Kolonel Laut (P) Bambang Joko Prayitno, Kabid Anev Set Itjen TNI Kolonel Adm Prasetyo Herminto, Irdya Lakgar Itben Itjen TNI Letkol Cku Manahara, Irda Ada Non Alut Itlog Itjen TNI Mayor Cba Heri […]

  • Semangat Hari Juang TNI AD 2025, Kodim Tabanan Mantapkan Sinergi TNI dan Rakyat

    Semangat Hari Juang TNI AD 2025, Kodim Tabanan Mantapkan Sinergi TNI dan Rakyat

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

      Tabanan – Kodim 1619/Tabanan menggelar Upacara Peringatan Hari Juang TNI Angkatan Darat Tahun 2025 dengan mengusung tema “Manunggal dengan Rakyat Untuk Indonesia Bersatu, Berdaulat, Sejahtera, dan Maju”, yang bertempat di  Halaman Makodim 1619/Tabanan, Desa Dajan Peken, Kec. Tabanan, Senin (15/12/2025). Upacara tersebut dipimpin lngsung oleh Dandim 1619/Tabanan Letkol Inf Trijuang Danarjati, S.A.P., M.I.P., serta […]

  • Dukung Program Pemerintah Desa, Babinsa Hadiri Pembagian BLT di Prahambuli

    Dukung Program Pemerintah Desa, Babinsa Hadiri Pembagian BLT di Prahambuli

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 01/Lewa,Kodim 1601/Sumba Timur,Pratu Betanius William,menghadiri kegiatan pertemuan desa sekaligus pembagian Bantuan Langsung Tunai (BLT) kepada warga penerima manfaat yang dilaksanakan di Desa Prahambuli, Kecamatan Lewa, Kabupaten Sumba Timur,Sabtu (27/12/2025). Kehadiran Babinsa dalam kegiatan tersebut merupakan bentuk dukungan TNI terhadap program pemerintah desa dalam menyalurkan bantuan sosial kepada masyarakat yang […]

expand_less