Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Warga Desa Parado dapat Himbauan Babinsa Waspadai Pergaulan Bebas dan Banjir

Warga Desa Parado dapat Himbauan Babinsa Waspadai Pergaulan Bebas dan Banjir

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
  • visibility 9
  • comment 0 komentar

Monta _ Pada Sabtu malam, 13 Desember 2025, Babinsa Koramil 1608-07/Monta aktif melaksanakan patroli dan ronda malam di wilayah binaan. Serka Nasution di Desa Parado Rato mengajak warga, khususnya anak muda, menjaga keamanan lingkungan dan mengawasi putra-putrinya agar terhindar dari pergaulan bebas. Ia juga mengingatkan pentingnya kewaspadaan terhadap cuaca yang berpotensi menyebabkan banjir.

Sertu A. Wahid yang bertugas di Desa Lere mengingatkan warga untuk selalu melaporkan aktivitas mencurigakan kepada aparat keamanan dan tidak mengambil tindakan sendiri. Ia menekankan pentingnya kerja sama menciptakan lingkungan yang aman dan kondusif pada malam hari demi ketentraman bersama.

Di Desa Nontotera, Serma Nasarudin mengingatkan anak muda untuk menjauhi narkoba dan minuman keras serta menekankan pentingnya menjaga hubungan baik antarwarga dan menyelesaikan masalah secara kekeluargaan. Ia juga mengingatkan warga agar menjaga kesehatan menghadapi musim penghujan yang sedang berlangsung.

Sertu Khairil di Kecamatan Monta mengimbau para orang tua agar aktif mengawasi putra-putrinya dari penyalahgunaan narkoba, miras, judi, dan tindakan merugikan lainnya. Ia menekankan agar peran keluarga dalam menjaga ketertiban lingkungan tetap diperkuat demi kenyamanan bersama. Kegiatan patroli dan ronda malam Babinsa berjalan lancar dan aman.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1602-01/Ende Hadir Jaga Ketertiban dalam Turnamen Bola Voli Imapare Cup

    Babinsa Koramil 1602-01/Ende Hadir Jaga Ketertiban dalam Turnamen Bola Voli Imapare Cup

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Pratu Marianus Rugi Naga, melaksanakan pengamanan pada kegiatan Turnamen Bola Voli Imapare Cup VIII yang digelar di Dusun Ndetukune, Desa Jegharangga, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, Senin malam (4/8/2025). Kegiatan berlangsung mulai pukul 18.00 hingga 20.30 WITA dan berjalan dengan tertib serta aman. Turnamen ini diikuti oleh sejumlah tim voli lokal yang […]

  • Hijaukan Pesisir, Kasdim 1601/Sumba Timur Tanam Mangrove di HUT Pramuka Ke-64

    Hijaukan Pesisir, Kasdim 1601/Sumba Timur Tanam Mangrove di HUT Pramuka Ke-64

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur,Kepala Staf Kodim 1601/Sumba Timur Mayor Inf Sambudi mewakili Dandim 1601/Sumba Timur Letkol Inf Dobby Noviyanto S.,S.E menghadiri kegiatan penanaman 1000 pohon Mangrove di Pantai Pamalala, Kelurahan Kamalaputi, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, pada Kamis (14/08/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya pelestarian lingkungan dan penghijauan wilayah pesisir guna mencegah abrasi pantai serta […]

  • Babinsa 1623-04/Sidemen himbau warga untuk memilah sampah organik dan anorganik.

    Babinsa 1623-04/Sidemen himbau warga untuk memilah sampah organik dan anorganik.

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Wisme Kerta Koramil 1623-04/Sidemen Serda I Gede Sukarta menghadiri kegiatan sosialisasi pengolahan sampah berbasis sumber, di Balai Banjar Dinas Wangsean Desa Wisme Kerta Kec.Sidemen Kab.Karangasem, pada Kamis (28/08/25). Kegiatan sosialisasi pengolahan sampah berbasis sumber diselenggarakan oleh Dosen pengabdi Universitas Ganesha Singaraja dengan mengusung tema pemberdayaan Desa Wisma Kerta go green menuju […]

  • Situasi Kondusif, Babinsa Praka Dito Eky Romadhoni Laksanakan Monitoring di Leguderu

    Situasi Kondusif, Babinsa Praka Dito Eky Romadhoni Laksanakan Monitoring di Leguderu

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Nagekeo, 09 Desember 2025 – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaan, Babinsa Desa Leguderu Koramil 1625-03/Boawae, Praka Dito Eky Romadhoni, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah serta komunikasi sosial (komsos) pada Selasa (09/12). Kegiatan ini dilakukan sebagai bagian dari tugas rutin Babinsa untuk memantau kondisi keamanan, sosial, serta dinamika masyarakat di Desa Leguderu, Kecamatan […]

  • Upacara Ziarah Nasional HUT TNI ke-80 Kodim 1624/Flotim Berlangsung Khidmat

    Upacara Ziarah Nasional HUT TNI ke-80 Kodim 1624/Flotim Berlangsung Khidmat

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 49
    • 0Komentar

    Larantuka – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Kodim 1624/Flotim melaksanakan Upacara Ziarah Nasional di Taman Makam Pahlawan (TMP) Lapak Tana, Kelurahan Pukentobi Wangi Bao, Kecamatan Larantuka, Kabupaten Flores Timur, Jumat (03/10/2025). Upacara berlangsung pukul 08.00 Wita dengan penuh khidmat dan tertib. Bertindak selaku Inspektur Upacara, Komandan Kodim 1624/Flotim, Letkol […]

  • Rawan Jambret  UKL Polsek Kuta Utara Arahkan Patroli Di Jalan Bumbak.

    Rawan Jambret UKL Polsek Kuta Utara Arahkan Patroli Di Jalan Bumbak.

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Kuta Utara – Dalam upaya menciptakan situasi di daerah hukum Polsek Kuta Utara yang aman dan kondusif, Unit Kecil Lengkap di pimpin Pawas Iptu AA Ari Dwipayana SH.,MH mengarahkan kegiatan patroli ke tempat – tempat rawan terjadinya tindak kejahatan jambret di jalan Bumbak, Kelurahan Kerobokan, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung. Senin (13/7/2025) pukul 23.00 Wita […]

expand_less