Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Hadir di Tengah Masyarakat, Bantu Penanaman Padi Gogo dan Jagung

Babinsa Hadir di Tengah Masyarakat, Bantu Penanaman Padi Gogo dan Jagung

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

Flotim, – Babinsa Koramil 1624-06/Wulanggitang, Praka Lalu Sopian, membantu masyarakat Desa Kobasoma, Kecamatan Titehena, Kabupaten Flores Timur, dalam kegiatan penanaman padi gogo dan jagung, Sabtu (13/12/2025).

Kegiatan tersebut merupakan wujud kepedulian Babinsa kepada warga binaan, khususnya dalam mendukung sektor pertanian dan ketahanan pangan.

Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat diharapkan dapat meringankan beban warga sekaligus memberikan motivasi dalam mengolah lahan pertanian.

Melalui pendampingan ini, Babinsa melaksanakan instruksi Komandan Kodim 1624/Flotim Letkol Inf Erly Merlian, S.I.P., agar seluruh Babinsa senantiasa hadir di tengah masyarakat, membantu kesulitan warga, mendukung program ketahanan pangan, serta memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat di wilayah binaan.
(Pendim 1624)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemantauan Babinsa di Lokasi KDKMP Batutua Jaga Kelancaran Progres Penggalian Pondasi

    Pemantauan Babinsa di Lokasi KDKMP Batutua Jaga Kelancaran Progres Penggalian Pondasi

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Batutua, Rote Ndao – Proses pembangunan di wilayah pedesaan terus mendapat perhatian aparat kewilayahan dalam rangka memastikan setiap kegiatan berjalan sesuai rencana, aman, serta memberi manfaat bagi masyarakat. Pada Selasa, 2 Desember 2025, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Praka Fandri Lofa, melaksanakan kegiatan pemantauan dan pengamanan terhadap aktivitas penggalian pondasi di lokasi pembangunan KDKMP Desa Batutua. Kegiatan […]

  • Babinsa Aesesa Serka Irwan Aktif Dukung Pembangunan Desa Melalui Karya Bakti Gali Parit

    Babinsa Aesesa Serka Irwan Aktif Dukung Pembangunan Desa Melalui Karya Bakti Gali Parit

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Nagekeo, — Sebagai bentuk kepedulian dan pengabdian terhadap masyarakat, Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 1625-05/Aesesa, Serka Irwan, melaksanakan kegiatan karya bakti bersama warga Desa Nggolombay, Kecamatan Aesesa, Kabupaten Nagekeo. Kegiatan tersebut berupa gotong royong menggali parit sebagai bagian dari upaya memperbaiki dan memperlancar sistem drainase di lingkungan desa. Kegiatan ini merupakan kegiatan yang posistif. Parit […]

  • Kolaborasi Pemerintah Desa dan Babinsa Warnai Musyawarah Desa Tahun Anggaran 2026

    Kolaborasi Pemerintah Desa dan Babinsa Warnai Musyawarah Desa Tahun Anggaran 2026

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Desa Sekongkang Atas Koramil 1628-02/Sekongkang, Koptu Sufyan, menghadiri sekaligus mengawal jalannya Musyawarah Desa (Musdes) Tahun Anggaran 2026 yang berlangsung di Aula Desa Sekongkang Atas, Kecamatan Sekongkang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Senin (17/11/2025) pukul 09.00 Wita. Kegiatan Musdes merupakan agenda tahunan yang bertujuan menetapkan rencana kerja pemerintah desa serta arah pembangunan […]

  • Babinsa Bungkulan Peduli Warga, Salurkan Bantuan Tongkat Segitiga di Banjar Dinas Jro Gusti

    Babinsa Bungkulan Peduli Warga, Salurkan Bantuan Tongkat Segitiga di Banjar Dinas Jro Gusti

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Sawan, Kamis (9/10/2025) – Babinsa Desa Bungkulan, Serda I Made Sukrawan dari Koramil 1609-09/Sawan, melaksanakan kegiatan sosial dengan menyalurkan bantuan tongkat segitiga kepada salah satu warga lansia yang mengalami sakit lutut akibat terjatuh. Kegiatan ini berlangsung pada pukul 09.30 WITA bertempat di Banjar Jero Gusti, Desa Bungkulan, Kecamatan Sawan, Kabupaten Buleleng. Penyerahan bantuan ini merupakan […]

  • Hadirkan Keamanan Upacara Nyimpen  Ida Bhatara, Serka Yulianta Bersinergi Bersama Bhabinkamtibmas Dan Pecalang

    Hadirkan Keamanan Upacara Nyimpen Ida Bhatara, Serka Yulianta Bersinergi Bersama Bhabinkamtibmas Dan Pecalang

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Klungkung, -Aparat gabungan di Desa Takmung, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung melaksanakan pengawalan dan pengamanan bersama kegiatan upacara keagamaan nyimpen Ida Bhatara dari Pura Dalem Silepegat ke Pura penyimpenan Desa Adat Lepang, Jumat ( 12/12/25 ). Menurut Babinsa Takmung Serka Yulianta, kegiatan ini sudah menjadi hal rutin bagi dirinya sebagai Babinsa untuk memastikan setiap kegiatan di […]

  • Polsek Kediri Gencarkan Pelaksanaan Patroli Barcode Dini Hari

    Polsek Kediri Gencarkan Pelaksanaan Patroli Barcode Dini Hari

    • calendar_month Minggu, 7 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Polsek Kediri Polres Tabanan melaksanakan ‘Patroli Barcode’ di seputaran wilayah Kediri, Senin (8/9/2025 ) pukul 02.00 s/d 04.00 wita dalam rangka menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif. Perwira Pengawas (Pawas) AKP I Ketut Bagiana, S.H. melaksanakan Patroli Barcode bersama dan piket fungsi dengan menyisir daerah rawan Curat, Curas dan Curanmor serta obyek vital lainnya […]

expand_less