Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Aktif di Tengah Masyarakat, Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman di Ende

Babinsa Aktif di Tengah Masyarakat, Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman di Ende

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Praka Umar, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Kantor Desa Wiwipemo, Kecamatan Wolojita, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 09.00 Wita dan berjalan dengan aman serta lancar hingga pukul 10.00 Wita, di bawah kondisi cuaca mendung.

Kegiatan tersebut bertujuan untuk memantau keamanan wilayah, memastikan masyarakat merasa nyaman dan aman, serta meningkatkan kepedulian warga terhadap kebersihan lingkungan demi menjaga kesehatan. Hadir dalam kegiatan ini Kepala Desa Wiwipemo beserta staf desa, yang menyambut baik kehadiran Babinsa di tengah masyarakat.

“Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat tidak hanya menjaga keamanan, tetapi juga membangun hubungan harmonis antara TNI dan warga,” ujar Praka Umar. Masyarakat pun terlihat antusias mengikuti himbauan dan berdiskusi mengenai kondisi wilayahnya.

Kegiatan Komsos dan Pamwil merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) sebagai garda terdepan TNI AD, guna memastikan keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaan.

Dengan berakhirnya kegiatan pada pukul 10.00 Wita, situasi di Desa Wiwipemo tetap aman dan kondusif, menunjukkan bahwa kolaborasi TNI dengan masyarakat terus berjalan baik.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kapolres Tabanan Terima Audiensi Management DTW Tanah Lot, Bahas Persiapan Festival Tanah Lot 2025

    Kapolres Tabanan Terima Audiensi Management DTW Tanah Lot, Bahas Persiapan Festival Tanah Lot 2025

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Menjelang pelaksanaan Festival Tanah Lot Tahun 2025, Kapolres Tabanan menerima audiensi dari Management DTW Tanah Lot bersama pihak terkait di ruang kerja Kapolres Tabanan, Selasa (19/8/2025). Pertemuan yang berlangsung pukul 10.00 hingga 12.30 Wita tersebut dihadiri oleh jajaran Polres Tabanan, Ketua DTW Tanah Lot beserta pengurus, Bendesa […]

  • Peran Aktif Pjs Pasi Ops Kodim 1628/KSB Dalam Penyusunan Kesiapan Apel Siaga Bencana Sumbawa Barat.

    Peran Aktif Pjs Pasi Ops Kodim 1628/KSB Dalam Penyusunan Kesiapan Apel Siaga Bencana Sumbawa Barat.

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Pjs Pasi Ops Kodim 1628/KSB, Kapten Inf Fahmi, menghadiri Rapat Koordinasi Persiapan Apel Siaga Bencana Tahun 2025 yang digelar di Aula BPBD Kabupaten Sumbawa Barat, Senin (17/11/2025). Rapat yang dipimpin langsung oleh Kepala Pelaksana BPBD, Abdullah S.Pd, ini turut dihadiri berbagai unsur TNI–Polri, OPD, dan lembaga pendukung lainnya. Kehadiran Kapten Inf […]

  • Dandim 1608/Bima: “Profesionalisme dan Humanisme Jadi Kunci Keamanan Malam Tahun Baru”

    Dandim 1608/Bima: “Profesionalisme dan Humanisme Jadi Kunci Keamanan Malam Tahun Baru”

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Rabu, 31 Desember 2025, bertempat di Halaman Kantor Walikota Bima, berlangsung Apel Gelar Pasukan dalam rangka pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di wilayah hukum Polres Bima Kota. Kegiatan apel dipimpin langsung oleh Walikota Bima, H. Arahman H. Abidin, SE, dan diikuti sekitar 213 personel gabungan dari TNI, Polri, Pemda, dan unsur pendukung […]

  • Atensi Kemacetan Polsek Marga Gelar Personil Strong Point Sepanjang Jalan Wisnu Marga

    Atensi Kemacetan Polsek Marga Gelar Personil Strong Point Sepanjang Jalan Wisnu Marga

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Marga Jumat,(24/10/25), pukul 06.30 s/d 08.00 wita, Guna mencegah kemacetan dan terjadinya laka lantas pagi hari Kapolsek marga menurunkan anggota untuk melaksanakan strong point pagi sepanjang jalan wisnu marga guna berikan rasa aman dan nyaman kepada pengendara bermotor begitu juga berikan rasa aman kepada warga masyarakat dan anak anak sekolah. “Personil polsek marga […]

  • TNI dan Puskesmas Meninting Gelar Posyandu di Pusuk

    TNI dan Puskesmas Meninting Gelar Posyandu di Pusuk

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB – Kepedulian terhadap kesehatan masyarakat kembali mendapat perhatian serius. Bintara Pembina Desa (Babinsa) Pusuk Lestari, Komando Rayon Militer (Koramil) 1606-07/Gunungsari, bersama tenaga kesehatan Puskesmas Meninting menggelar kegiatan Posyandu Lansia, Remaja, Balita, dan Ibu Hamil di Dusun Pusuk, Kecamatan Batulayar, Lombok Barat, Selasa (26/8/2025). Posyandu kali ini berlangsung hangat dan penuh kebersamaan. Hadir […]

  • Patroli Malam Koramil 1628-01/Taliwang Berjalan Aman dan Lancar

    Patroli Malam Koramil 1628-01/Taliwang Berjalan Aman dan Lancar

    • calendar_month Minggu, 11 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), Piket Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah binaan, Minggu (11/01/2026) malam. Kegiatan patroli tersebut dipimpin oleh Serda Mulhakim dan dilaksanakan pada pukul 21.30 WITA dengan menyasar seputaran wilayah Koramil 1628-01/Taliwang. Dalam pelaksanaannya, personel Koramil melakukan pemantauan situasi lingkungan sekaligus memberikan imbauan […]

expand_less