Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » TNI Koramil Poto Tano Imbau Warga Jaga Ketertiban Saat Patroli Malam

TNI Koramil Poto Tano Imbau Warga Jaga Ketertiban Saat Patroli Malam

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-04/Poto Tano terus menunjukkan komitmennya dalam menjaga stabilitas keamanan wilayah. personel piket yang dipimpin Serda Bukhari melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Kecamatan Poto Tano. Pada Kamis malam (11/12/2025), pukul 21,30 Wita.

Patroli dilakukan dengan menyusuri beberapa titik strategis serta area pemukiman warga. Dalam kegiatan tersebut, Serda Bukhari juga memberikan imbauan kepada masyarakat agar senantiasa menjaga ketertiban serta meningkatkan kewaspadaan lingkungan.

“Kami rutin melaksanakan patroli malam sebagai upaya mencegah potensi gangguan keamanan. Kami juga mengingatkan warga agar tetap menjaga ketertiban demi kenyamanan bersama,” ujar Serda Bukhari di sela-sela kegiatan.

Patroli berlangsung aman dan lancar, tanpa ditemukan adanya indikasi gangguan keamanan. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas Koramil 1628-04/Poto Tano dalam mendukung terciptanya situasi kondusif di wilayah teritorial Kodim 1628/Sumbawa Barat.

Dengan adanya patroli rutin ini, diharapkan hubungan baik antara TNI dan masyarakat semakin kuat, serta kesadaran warga dalam menjaga keamanan lingkungan terus meningkat.

(Pendim 1628/KSB

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sat Samapta Polres Karangasem Gelar Pengecekan Kesiapan Personel dan Peralatan SAR Antisipasi Bencana Alam

    Sat Samapta Polres Karangasem Gelar Pengecekan Kesiapan Personel dan Peralatan SAR Antisipasi Bencana Alam

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Karangasem, 10 September 2025 – Dalam rangka meningkatkan kesiapsiagaan menghadapi potensi bencana alam, Sat Samapta Polres Karangasem melaksanakan kegiatan pengecekan kesiapan personel dan peralatan Search and Rescue (SAR) di Polres Karangasem, Rabu (10/9/2025). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kasat Samapta Polres Karangasem bersama sejumlah personel. Pengecekan dilakukan secara menyeluruh, baik terhadap kelengkapan anggota maupun sarana […]

  • Komunikasi Sosial dan Patroli Malam, Babinsa Seteluk Dekatkan Diri dengan Masyarakat

    Komunikasi Sosial dan Patroli Malam, Babinsa Seteluk Dekatkan Diri dengan Masyarakat

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menciptakan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat, Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Ashar, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Kecamatan Seteluk pada Sabtu (27/9/2025) pukul 21.15 WITA. Patroli dilakukan dengan menyusuri beberapa titik di wilayah binaan sekaligus kongkow bersama warga. Melalui pendekatan ini, Babinsa berupaya mempererat komunikasi serta menyampaikan imbauan […]

  • Kapolsek Padangbai gelar Jumat Curhat bersama warga pesisir

    Kapolsek Padangbai gelar Jumat Curhat bersama warga pesisir

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Polda Bali –Polres Karangasem –Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai, –Jumat, 5/9/2025, Dalam rangka mempererat kemitraan Polri dengan masyarakat, Kapolsek Padangbai, AKP I Wayan Gede Wirya, S. A. P.,M. A. P, bersama jajaran melaksanakan kegiatan Jumat Curhat bersama warga pesisir di wilayah hukum Polsek Padangbai. Kegiatan yang digelar secara rutin setiap hari Jumat ini bertujuan untuk menampung […]

  • Wujudkan Rasa Aman, Polsek Abiansemal Laksanakan Patroli Subuh Di Jalur Sepi & Kawasan Permukiman

    Wujudkan Rasa Aman, Polsek Abiansemal Laksanakan Patroli Subuh Di Jalur Sepi & Kawasan Permukiman

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 54
    • 0Komentar

     

  • Polri Hadir Untuk Masyarakat, Personil Polsek Pupuan Laksanakan Pengamanan Kegiatan Upacara Adat

    Polri Hadir Untuk Masyarakat, Personil Polsek Pupuan Laksanakan Pengamanan Kegiatan Upacara Adat

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Polres Tabanan -Polsek Pupuan Minggu 20 Juli 2025 pukul 12.30 s/d 14.00 WITA Telah dilaksanakan kegiatan pengamanan oleh Bhabinkamtibmas Desa Pupuan, AIPTU I Nyoman Darmayasa. Kegiatan ini merupakan bagian dari komitmen Polri untuk selalu hadir untuk masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, khususnya dalam mendukung agenda masyarakat yang membutuhkan kehadiran aparat kepolisian. Pengamanan dilaksanakan […]

  • Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Bersama Warga, Bersih Lingkungan Gereja Perkuat Solidaritas Sosial

    Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Bersama Warga, Bersih Lingkungan Gereja Perkuat Solidaritas Sosial

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Senin, 12 Januari 2026, semangat kebersamaan tampak kuat di halaman Gereja St. Maria Pengantara Segala Rahmat Kiupukan, Desa Nunmafo, Kecamatan Insana, Kabupaten TTU. Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Sertu Jonisius Alfridus Nahak, bersama masyarakat binaannya melaksanakan kegiatan gotong royong membersihkan lingkungan gereja sebagai wujud kepedulian terhadap kebersihan dan kenyamanan tempat ibadah. Kegiatan tersebut dilakukan dengan penuh […]

expand_less