Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Personil Polsek Seltim melaksanakan pengaturan dan amankan truk OC di Jelijih Megati

Personil Polsek Seltim melaksanakan pengaturan dan amankan truk OC di Jelijih Megati

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Polsek Seltim, Dalam rangka Pelayanan dan menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif di Wilayah hukum Polsek Selemadeg Timur, Anggota Jaga Polsek Seltim, Polres Tabanan memberikan pelayanan prima kepada pengendara kendaraan Truk muat kaca mengalami Out Off Control (OC) di jalan Jurusan Denpasar – Gilimanuk, tepatnya di tikungan tanjakan Jelijih Tegeh Megati, Polsek Selemadeg Timur, akibat sopir mengantuk, personil Unit Lalu Lintas Bripda I Putu Gede Bagus Udiyana D bersama Piket Bhabinkamtibmas Aiptu I Wayan Aryanta dan Aiptu I Gede Suastika melakukan pengaturan di lokasi, Kamis, 11 Desember 2025, Pkl 03.30 Wita sampai dengan Pkl 08.00 Wita.

Kapolsek Selemadeg Timur AKP I Dewa Made Pramantara, S.H, seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H., mengatakan bahwa kami akan berbuat semaksimal mungkin untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat, karena sesuai dengan arahan Pimpinan perbuatan yang kami lakukan untuk meringankan beban masyarakat adalah merupakan ladang amal bagi kami. Kata Kapolsek Seltim

Personil Lalu lintas bersama sopir telah berkordinasi agar kemacetan tidak terlalu lama karena ini di jalur Utama, sopir telah menghubungi alat berat untuk evakuasi barang (kaca) agar Truk sementara bisa dipindahkan ke tempat aman sambil dilakukan perbaikan lebih lanjut, guna menghindari kemacetan terlalu lama.

Pada kesempatan tersebut Kapolsek Seltim mengucapkan terima kasih kepada Personil Polsek Selemadeg Timur, Polres Tabanan yang telah dengan humanis dan sigap memberikan bantuan dan pelayanan untuk melakukan pengaturan di lokasi sehingga kemacetan tidak terlalu panjang, sekali lagi saya ucapkan terima kasih, “Ucap I Dewa Made Pramantara selaku Kapolsek Seltim

(Humas Polsek Seltim).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kurangi Potensi Kejahatan Polsek Kuta Utara Patroli Di  Kawasan Wisata

    Kurangi Potensi Kejahatan Polsek Kuta Utara Patroli Di Kawasan Wisata

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Kuta Utara – Polsek Kuta Utara melalui Unit Samapta di pimpin Ps. panit 3 Samapta Ipda Bagus Made Kobarawan melaksanakan patroli di kawasan wisata Batu Bolong yang berada di wilayah Desa Canggu guna memastikan keamanan masyarakat maupun wisatawan saat beraktifitas di tempat tempat hiburan malam. Jumat (24/10/2025) pukul 02.00 Wita. Dalam patroli yang digelar jelang […]

  • Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Tanamkan Nilai Peduli Lingkungan di Hati Warga Oenak

    Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Tanamkan Nilai Peduli Lingkungan di Hati Warga Oenak

    • calendar_month Selasa, 11 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Selasa 11 November 2025., Dalam upaya mempererat kedekatan dengan warga binaan serta menumbuhkan semangat kebersamaan di tengah masyarakat, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim, Serda Stefanus Thomas Tefa, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial dengan warga Desa Oenak, Kecamatan Noemuti, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU)., Kegiatan tersebut dilakukan dengan suasana penuh keakraban, di mana Babinsa duduk bersama masyarakat untuk […]

  • ‎MTQ XXXI Lombok Timur Resmi Dimulai, Koramil Aikmel Pastikan Pawai Ta’aruf Berjalan Lancar

    ‎MTQ XXXI Lombok Timur Resmi Dimulai, Koramil Aikmel Pastikan Pawai Ta’aruf Berjalan Lancar

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    ‎Aikmel, Lombok Timur – Koramil 1615-11/Aikmel turut berpartisipasi dalam pengamanan kegiatan Pawai Ta’aruf pembukaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) XXXI Tingkat Kabupaten Lombok Timur yang berlangsung pada Rabu, 26 November 2025 pukul 08.00 WITA. ‎ ‎Kegiatan ini dipusatkan di Eks Kantor KLP Lenek sebagai titik start, sementara rute pawai berakhir di Lapangan Umum Aikmel yang menjadi […]

  • Babinsa Desa Goa Bersama Warga Gelar Gotong Royong Wujudkan Lingkungan Bersih

    Babinsa Desa Goa Bersama Warga Gelar Gotong Royong Wujudkan Lingkungan Bersih

    • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Goa, Koptu Agus Darmawan, melaksanakan kegiatan gotong royong bersama warga Desa Goa, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Jumat (19/12/2025). Kegiatan gotong royong tersebut dilakukan sebagai bentuk kepedulian terhadap kebersihan dan kenyamanan lingkungan desa binaan. Babinsa bersama masyarakat bahu-membahu membersihkan lingkungan sekitar, saluran air, serta fasilitas umum desa. “Koptu […]

  • Pos Asulait Dukung Mahasiswa KKN di Desa Sadi, Manfaatkan Lahat Kosong Dengan Bercocok Tanam

    Pos Asulait Dukung Mahasiswa KKN di Desa Sadi, Manfaatkan Lahat Kosong Dengan Bercocok Tanam

    • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Belu – Pos Asulait laksanakan perawatan tanaman sayuran bersama mahasiswa KKN UGM dan Undana di Desa Sadi, Kecamatan Tasifeto Timur, Kabupaten Belu. Sabtu (02/08/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari lanjutan pengolahan lahan kosong yang sebelumnya telah ditanami berbagai jenis sayuran seperti kangkung, bayam dan sawi. Fokus kegiatan kali ini adalah pentiapan bak air dan penyiraman, […]

  • Latihan Paskibra Bersama Babinsa Berjalan Lancar di Malaju

    Latihan Paskibra Bersama Babinsa Berjalan Lancar di Malaju

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Dompu NTB – Babinsa Desa Malaju, Sertu Mastudinnur dari Koramil 1614-04/Kilo, melaksanakan kegiatan pembinaan dan pelatihan kepada anggota Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) tingkat Kecamatan Kilo yang dipusatkan di Lapangan Sepak Bola Desa Malaju, Dusun Paropa Timur, kamis 14 Agustus 2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian persiapan menyambut upacara Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik […]

expand_less