Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kapolsek Kerambitan bersama Anggota laksanakan tugas Pengaturan Lalu Lintas Pagi Hari

Kapolsek Kerambitan bersama Anggota laksanakan tugas Pengaturan Lalu Lintas Pagi Hari

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
  • visibility 12
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan-Polsek Kerambitan, Rabu 10 Desember 2025; Kapolsek Kerambitan AKP PUTU BUDIAWAN laksanakan Pengawasan terhadap Anggota yang laksanakan tugas Pengaturan Lalu Lintas di Jalur Denpasar – Gilimanuk yang termasuk Daerah Hukum Polsek Kerambitan.

Kegiatan dilaksanakan mulai pukul 06.30 s/d 08.00 Wita. Kegiatan tugas pengaturan lalu-lintas pagi hari difokuskan di jalur utama Denpasar-Gilimanuk atau pada Strong Point yang telah ditentukan guna mengantisipasi peningkatan arus lalu-lintas. Dalam pelaksanaan tugas Turlalin tersebut anggota Polsek Kerambitan hadir menempati pos-pos yang telah ditentukan.

Kegiatan Pengaturan Lalu Lintas pada pagi hari tersebut tersebut bertujuan untuk memastikan tidak ada kemacetan lalu lintas sehingga terciptanya keamanan dan kenyamanan bagi masyarakat pengguna jalan yang melaksanakan aktivitas pada pagi hari. Selama kegiatan berjalan aman dan lancar.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I PUTU BAYU PATI, S. I. K., M. H, Kapolsek Kerambitan AKP Putu Budiawan mengungkapkan bahwa kegiatan pengawasan dan pengaturan lalu-lintas pada pagi hari bukan sekedar tugas rutin belaka. Tetapi dibalik itu kita memiliki tanggung jawab besar dalam menciptakan sitkamtibcarlantas agar tetap lancar dan kondusif sehingga masyarakat khususnya pengguna jalan dipagi hari merasa aman dan nyaman.

(Humas Polsek Kerambitan)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi Babinsa dan Masyarakat Desa Bokasape Timur dalam Ciptakan Kamtibmas Kondusif

    Sinergi Babinsa dan Masyarakat Desa Bokasape Timur dalam Ciptakan Kamtibmas Kondusif

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Serda Antonius Wae, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Bokasape Timur, Kecamatan Wolowaru, Kabupaten Ende, Rabu (13/08/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 10.00 WITA ini bertujuan untuk memantau kondisi keamanan wilayah serta menjaga ketertiban masyarakat di lingkungan binaan. Dalam kegiatan tersebut, Serda Antonius Wae berinteraksi langsung dengan […]

  • Hari Kesaktian Pancasila di Dompu Berlangsung Khidmat

    Hari Kesaktian Pancasila di Dompu Berlangsung Khidmat

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Dompu, NTB -Rabu 1 Oktober 2025, Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila tingkat Kabupaten Dompu berlangsung khidmat di Lapangan Bringin, Kelurahan Dorotangga, Kecamatan Dompu. Dengan mengangkat tema “Pancasila Perekat Bangsa Menuju Indonesia Raya,” kegiatan ini dipimpin langsung oleh Bupati Dompu, Bambang Firdaus, SE, sebagai inspektur upacara. Turut hadir dalam kesempatan tersebut jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah […]

  • Babinsa Faesal Ajak UMKM Jaga Ekonomi dan Lingkungan

    Babinsa Faesal Ajak UMKM Jaga Ekonomi dan Lingkungan

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB – Bintara Pembina Desa (Babinsa) Desa Langko, Komando Rayon Militer (Koramil) 1606-08/Narmada, Sertu Muhammad Faesal, laksanakan pemantauan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) milik warga di Dusun Sangiang, Desa Langko, Kecamatan Lingsar, Lombok Barat, Minggu (14/9/2025). Fokus pemantauan kali ini adalah usaha arang kayu milik Tarbe (45) yang telah beroperasi selama tiga […]

  • Kasdam IX/Udayana Pimpin Penutupan Dikmata Gelombang II TA 2025 di Singaraja

    Kasdam IX/Udayana Pimpin Penutupan Dikmata Gelombang II TA 2025 di Singaraja

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 37
    • 0Komentar

    Buleleng – Sebanyak 1.331 prajurit baru TNI AD resmi dilantik dalam upacara penutupan Pendidikan Pertama Tamtama (Dikmata) Gelombang II TA 2025. Upacara tersebut berlangsung di Lapangan Chandradimuka, Secata Rindam IX/Udayana, Singaraja, Buleleng, pada Sabtu (13/9/2025). Kasdam IX/Udayana Brigjen TNI Taufiq Hanafi memimpin jalannya upacara sekaligus membacakan amanat Kepala Staf Angkatan Darat, Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, […]

  • ‎Personel Kodim 1615/Lombok Timur Gelar Doa Bersama Sambut Tahun Baru 2026 dan Doakan Korban Bencana Alam

    ‎Personel Kodim 1615/Lombok Timur Gelar Doa Bersama Sambut Tahun Baru 2026 dan Doakan Korban Bencana Alam

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Personel Kodim 1615/Lombok Timur melaksanakan kegiatan doa bersama dalam rangka menyambut Tahun Baru 2026, sekaligus mendoakan para korban bencana alam yang terjadi di Daerah Istimewa Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat. Rabu (31/12/2025). ‎ ‎Kegiatan Doa bersama ini dilaksanakan sebagai wujud rasa syukur atas pengabdian yang telah dijalani selama tahun 2025, serta […]

  • Blue Light Patrol Polsek Petang Wujud Kehadiran Polri Di Tengah-Tengah Masyarakat

    Blue Light Patrol Polsek Petang Wujud Kehadiran Polri Di Tengah-Tengah Masyarakat

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Mangupura – Polsek Petang melaksanakan peningkatan Blue Light Patrol dalam rangka mengantisipasi dan upaya pencegahan terjadinya aksi tindak kejahatan baik curat, curas, curanmor maupun kejahatan lainnya seperti aksi premanisme dengan sasaran jalur Selatan, kegiatan patroli ini dilaksanakan dalam rangka mengintensifkan kegiatan rutin yang ditingkatkan, Senin (28/7/25) dini hari. Kegiatan patroli yang dipimpin oleh Aiptu I […]

expand_less