Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Patroli Siskamling Kodim 1608/Bima Bersinergi dengan Warga Jaga Keamanan Lingkungan

Patroli Siskamling Kodim 1608/Bima Bersinergi dengan Warga Jaga Keamanan Lingkungan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

Kota Bima _ Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban wilayah teritorialnya, pada Selasa malam, 9 Desember 2025, anggota Koramil 1608-01/Rasanae melaksanakan kegiatan patroli batas kota dan siskamling di Kelurahan Lewirato, Kecamatan Mpunda, Kota Bima. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Serka Adhar selaku Babinsa Lewirato dengan dukungan empat personil Koramil dan melibatkan Ketua RT 06 RW 02 beserta Ketua Pemuda setempat.

Rangkaian kegiatan patroli dan siskamling menyasar wilayah RT 07 RW 03 Kelurahan Lewirato, dengan fokus memberikan himbauan kepada warga untuk bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban umum. Dalam penyampaian himbauannya, Serka Adhar menekankan pentingnya peran aktif masyarakat dalam menjaga kenyamanan lingkungan demi terciptanya situasi kamtibmas yang kondusif.

“Patroli siskamling malam ini bertujuan mengajak warga untuk terus memelihara keamanan lingkungan. Dengan saling peduli dan berkoordinasi, kita bisa menciptakan suasana yang aman bagi seluruh masyarakat,” ujar Serka Adhar.

Kegiatan patroli dan siskamling berjalan tertib, aman, dan lancar tanpa adanya kejadian yang mengganggu keamanan. Kodim 1608/Bima melalui Koramil 1608-01/Rasanae terus berkomitmen memperkuat sinergi dengan masyarakat demi menjaga stabilitas keamanan wilayah Kota Bima.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bhabinkamtibmas Desa Batur Tengah Dampingi Kejaksaan Negeri Bangli Sosialisasi Penggunaan Dana Desa dan Administrasi DDS

    Bhabinkamtibmas Desa Batur Tengah Dampingi Kejaksaan Negeri Bangli Sosialisasi Penggunaan Dana Desa dan Administrasi DDS

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Polres Bangli – Polsek Kintamani Bhabinkamtibmas Desa Batur Tengah, Aipda Sang Ade Ari Paramita, menghadiri sekaligus mendampingi tim Kejaksaan Negeri Bangli dalam kegiatan sosialisasi dan diskusi terkait penggunaan Dana Desa (DDS) di Desa Batur Tengah. Kegiatan yang berlangsung di kantor desa ini dihadiri oleh perangkat desa serta unsur pemerintahan lokal. Dalam kesempatan tersebut, pihak Kejaksaan […]

  • Pembukaan Festival Musim Dingin Kab. TTS 2025: Dandim 1621/TTS dan Forkopimda Hadir untuk Menunjukkan Dukungan

    Pembukaan Festival Musim Dingin Kab. TTS 2025: Dandim 1621/TTS dan Forkopimda Hadir untuk Menunjukkan Dukungan

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Kabupaten Timor Tengah Selatan (TTS) baru saja menggelar pembukaan Festival Musim Dingin Kab. TTS tahun 2025 pada Kamis, 4 September 2025, di Fatukolen Desa Tunua, Kecamatan Mollo Utara. Kegiatan ini dihadiri oleh sekitar 1.000 orang, termasuk Dandim 1621/TTS Letkol Inf Gunawan Budhi Prasetyo S. Sos., Bupati TTS Eduard M. Lioe SH. S.IP. MH., Wakil Bupati […]

  • Babinsa Koramil 1612-04/Elar Turun ke Sawah, Dampingi Petani Tanam Padi di Nanga Baras

    Babinsa Koramil 1612-04/Elar Turun ke Sawah, Dampingi Petani Tanam Padi di Nanga Baras

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    MANGGARAI TIMUR – Di saat sebagian besar orang mulai bersiap menyambut pergantian tahun, dedikasi tanpa batas justru ditunjukkan oleh jajaran TNI AD di pelosok Manggarai Timur. Pada Selasa (31/12/2025), suasana di hamparan persawahan Desa Nanga Baras, Kecamatan Sambi Rampas, tampak berbeda. Pratu Ahmad Bukhori, Babinsa Koramil 1612-04/Elar, memilih menutup kalender tahun 2025 dengan terjun langsung […]

  • Kapolres Klungkung Hadiri Penilaian Lomba Kampung Pancasila di Desa Kampung Gelgel.

    Kapolres Klungkung Hadiri Penilaian Lomba Kampung Pancasila di Desa Kampung Gelgel.

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Kapolres Klungkung AKBP Alfons W. P. Letsoin, S.I.K., menghadiri kegiatan Penilaian Lomba Kampung Pancasila yang berlangsung di Masjid Nurul Huda, Desa Kampung Gelgel, Kabupaten Klungkung.Kegiatan ini menjadi bagian penting dalam penilaian Kampung Pancasila tingkat nasional tahun 2025, (17/11). Acara tersebut juga dihadiri oleh Bupati dan Wakil Bupati Klungkung, Dandim 1610/Klungkung, Radja Klungkung […]

  • TNI dan Warga Renovasi Penahan Ombak Masjid Nurul Islamiyah Weileing

    TNI dan Warga Renovasi Penahan Ombak Masjid Nurul Islamiyah Weileing

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT — ALOR —, Anggota TNI dari Koramil 1622-01/Kalabahi bersama masyarakat melaksanakan karya bakti renovasi penembokan abrasi pantai di Masjid Nurul Islamiyah Weileing, Kelurahan Adang, Kecamatan Alor Barat Laut, Sabtu (27/09/2025). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Danposramil Abal, Serka Suandi Mohala, dengan melibatkan sejumlah personel Babinsa serta tokoh agama dan masyarakat. Kerusakan penembokan masjid terjadi […]

  • Langkah Nyata Pencegahan Konflik Sosial, Kodim 1608/Bima Fokus pada Edukasi dan Deteksi Dini

    Langkah Nyata Pencegahan Konflik Sosial, Kodim 1608/Bima Fokus pada Edukasi dan Deteksi Dini

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Selasa, 16 September 2025, bertempat di Aula Serbaguna Makodim 1608/Bima, telah dilaksanakan kegiatan Pembinaan Komunikasi Cegah Konflik Sosial oleh Kodim 1608/Bima. Kegiatan ini dipimpin oleh Ketua Tim Pembinaan Komunikasi cegah konflik sosial dari Sintelad, Brigjen TNI Agus Bhakti, S.I.P., M.I.P., M.Han, Waasintel Kasad Bidang Inteltek dan Hubungan Luar Negeri, bersama rombongan. Hadir […]

expand_less