Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Respons Cepat Babinsa: Jalan Raya Tongo Dibersihkan dari Ranting dan Semak

Respons Cepat Babinsa: Jalan Raya Tongo Dibersihkan dari Ranting dan Semak

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
  • visibility 14
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB — Tiga personel Babinsa dari Koramil 1628-02/Sekongkang melakukan aksi sigap membersihkan tumpukan ranting pohon dan semak-semak yang menutupi sebagian badan Jalan Raya Tongo Atas, Kecamatan Sekongkang, Kabupaten Sumbawa Barat, Selasa (09/12/2025) pagi.

Kegiatan pembersihan tersebut dilakukan sekitar pukul 07.50 WITA oleh Babinsa Desa Tongo, Sertu Lalu Edi KZ, bersama Serda Sadam (Babinsa Desa Tatar) dan Serda Aden Syahbudin (Babinsa Desa Talonang Baru). Ketiganya sedang dalam perjalanan menuju desa binaan masing-masing ketika melihat kondisi jalan yang terhalang tumpukan ranting dan semak yang berpotensi membahayakan pengguna jalan.

Melihat situasi tersebut, para Babinsa berinisiatif berhenti dan langsung melakukan pembersihan secara manual menggunakan parang agar arus lalu lintas kembali aman dan lancar. Upaya itu dilakukan sebagai bentuk kepedulian terhadap keselamatan masyarakat serta menjaga kelancaran mobilitas warga di wilayah Sekongkang.

“Kami melihat jalan tertutup sebagian oleh ranting dan semak, sehingga segera kami bersihkan agar tidak membahayakan pengendara lain,” ujar salah satu Babinsa di lokasi.

Setelah pembersihan selesai, ketiga Babinsa melanjutkan perjalanan menuju desa binaan masing-masing untuk melaksanakan tugas pembinaan teritorial. Seluruh rangkaian kegiatan berlangsung lancar dan aman.

Kegiatan ini menjadi bukti kepedulian Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang dalam menjaga keamanan, kenyamanan, dan keselamatan masyarakat di wilayah binaan.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Satgas Pamtas RI–RDTL Ajarkan P3K kepada Siswa SMPN 1 Atap Kewar

    Satgas Pamtas RI–RDTL Ajarkan P3K kepada Siswa SMPN 1 Atap Kewar

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad melalui Pos Kewar melaksanakan kegiatan gadik materi kesehatan bertempat di SMPN 1 Atap Kewar, Desa Kewar, Kecamatan Lamaknen, Kabupaten Belu. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan kesiapsiagaan para siswa dalam menghadapi situasi darurat, khususnya terkait pertolongan pertama pada kecelakaan. Rabu (14/01/2026). Materi yang disampaikan meliputi pengenalan […]

  • Pesan Babinsa di HUT Ke-7 ST Wara Yohana Budhana: Jadilah Generasi Muda yang Menginspirasi dan Bermanfaat

    Pesan Babinsa di HUT Ke-7 ST Wara Yohana Budhana: Jadilah Generasi Muda yang Menginspirasi dan Bermanfaat

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Klungkung,- Mengusung tema, “ Membara Bersama “, Puncak peringatan Hut Ke 7 ST Wara Yohana Budhana di gelar di Banjar Gede, Desa Akah, Kecamatan Klungkung, Kabupaten Klungkung, Sabtu ( 19/07/25 ). Kegiatan puncak Hut tersebut dihadiri langsung Bupati Klungkung I Made Satria bersama Wakil Bupati, Camat beserta Pemdes dan komponen terkait di wilayah yang mendapat […]

  • BUMDes Jong Dobo Paparkan Rencana Usaha Ayam Buras di Hadapan Babinsa dan Forkompimcam

    BUMDes Jong Dobo Paparkan Rencana Usaha Ayam Buras di Hadapan Babinsa dan Forkompimcam

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTT – SIKKA – Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante, Pelda La Ngkawea, menghadiri Rapat Persiapan Pelaksanaan Program Ketahanan Pangan yang digelar di Aula Kantor Desa Iantena, Kecamatan Kewapante, Sabtu (29/11/2025). Kegiatan rapat yang diikuti sekitar 50 peserta ini merupakan langkah awal Pemerintah Desa Iantena dalam menyiapkan program pengembangan usaha ternak ayam buras sebagai salah satu sektor ketahanan […]

  • ‎Apel dan Patroli Sinergitas, Aparat Keamanan Kompak Jaga Stabilitas Wilayah Sumbawa

    ‎Apel dan Patroli Sinergitas, Aparat Keamanan Kompak Jaga Stabilitas Wilayah Sumbawa

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa — Kodim 1607/Sumbawa bersama Polres Sumbawa dan Satpol PP melaksanakan apel serta patroli gabungan pada Selasa (2/9/2025) malam di Mapolres Sumbawa, Jalan Hasanuddin. ‎ ‎Kegiatan ini digelar sebagai langkah preventif untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) pasca aksi solidaritas konsolidasi akbar yang berlangsung pada siang harinya. ‎ ‎Apel gabungan dipimpin oleh […]

  • Koramil 1628-05/Jereweh Gelar Apel Pagi, Disiplin dan Sinergi Ditekankan dalam Arahan Serka Hapif

    Koramil 1628-05/Jereweh Gelar Apel Pagi, Disiplin dan Sinergi Ditekankan dalam Arahan Serka Hapif

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada hari Rabu, 16 Juli 2025, pukul 07.30 WITA, Koramil 1628-05/Jereweh melaksanakan apel pagi rutin yang dipimpin oleh Serka Hapif, selaku Batih Tuud Koramil 05/Jereweh. Kegiatan berlangsung di halaman Makoramil dengan tertib, aman, dan lancar. Dalam arahannya, Serka Hapif memberikan penekanan kepada seluruh anggota agar tetap menjaga kedisiplinan sebagai prajurit TNI, serta […]

  • Wakapolres Gianyar Hadiri Penutupan TMMD ke-125 di Desa Batuan

    Wakapolres Gianyar Hadiri Penutupan TMMD ke-125 di Desa Batuan

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Gianyar – Wakil Kepala Kepolisian Resor (Wakapolres) Gianyar, Kompol I Putu Diah Kurniawandari, S.H., S.I.K., M.H., menghadiri Upacara Penutupan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Tahun Anggaran 2025 yang berlangsung di Lapangan Yudistira, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kamis (21/8). Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Piek Budyakto, S.H., M.H., dan dihadiri jajaran […]

expand_less