Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Piket Koramil 1628-03/Seteluk Laksanakan Patroli Cegah Gangguan Kamtibmas

Piket Koramil 1628-03/Seteluk Laksanakan Patroli Cegah Gangguan Kamtibmas

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 8 Des 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Personel Koramil 1628-03/Seteluk melaksanakan patroli malam dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah Kecamatan Seteluk, Senin (08/12/2025) malam.

Kegiatan patroli tersebut dipimpin oleh Sertu A. Gani selaku piket Koramil. Patroli dimulai pukul 20.25 WITA dengan menyisir sejumlah titik yang menjadi lokasi berkumpulnya masyarakat pada malam hari.

Patroli malam ini dilaksanakan sebagai langkah preventif untuk meningkatkan pengamanan dan memastikan stabilitas wilayah tetap terjaga. Kehadiran aparat TNI di tengah masyarakat diharapkan mampu meminimalisir potensi gangguan kamtibmas serta memberikan rasa aman kepada warga.

Sertu A. Gani menyampaikan bahwa patroli malam merupakan kegiatan rutin Koramil Seteluk sebagai bagian dari upaya menjaga kondusifitas wilayah. “Kami ingin memastikan masyarakat merasa aman. Patroli ini juga sekaligus mengajak warga tetap menjaga ketertiban lingkungan masing-masing,” ujarnya.

Selama pelaksanaan, kegiatan patroli berjalan aman, tertib, dan lancar tanpa adanya kejadian menonjol.

Dengan adanya kegiatan ini, Koramil 1628-03/Seteluk menegaskan komitmennya untuk terus hadir di tengah masyarakat dan mendukung terciptanya situasi yang aman serta kondusif di wilayah Sumbawa Barat.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • ‎Sinergitas TNI dan Warga Desa Gelora Wujudkan Kondisi Wilayah yang Kondusif

    ‎Sinergitas TNI dan Warga Desa Gelora Wujudkan Kondisi Wilayah yang Kondusif

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaan, piket Koramil 1615-09/Sikur melaksanakan kegiatan Patroli dan Kongkow-kongkow di seputaran Desa Gelora, Kecamatan Sikur, Kabupaten Lombok Timur. Senin(06/10/2025). ‎ ‎Kegiatan ini merupakan wujud kepedulian aparat teritorial terhadap situasi kamtibmas sekaligus mempererat hubungan silaturahmi antara TNI dan masyarakat. ‎ ‎Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menyampaikan […]

  • TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Ibadat Tutup Tahun di Gereja Santo Kristoforus Berlangsung Kondusif

    TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Ibadat Tutup Tahun di Gereja Santo Kristoforus Berlangsung Kondusif

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Rote Ndao — Personel Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a melaksanakan pengamanan ibadat malam tutup tahun di Gereja Santo Kristoforus Ba’a, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, Rabu (31/12/2025) sore. Pengamanan ini dilakukan untuk memastikan kegiatan ibadat berjalan aman, tertib, dan kondusif menjelang pergantian tahun. Pengamanan dipimpin oleh Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Serka Silvester Berek dan Serka David Bullen. Kegiatan […]

  • Koramil 1628-03/Seteluk Terus Hadir di Tengah Warga Lewat Patroli Malam Babinsa

    Koramil 1628-03/Seteluk Terus Hadir di Tengah Warga Lewat Patroli Malam Babinsa

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk, Serda Muhamad Hidir, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Kecamatan Seteluk pada Rabu (01/10/2025) malam. Patroli ini dilakukan sebagai upaya preventif untuk menciptakan situasi yang aman, tertib, dan kondusif, khususnya di malam hari. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat diharapkan dapat memberikan […]

  • ‎Babinsa Koramil 1607-03/Ropang Dorong Kelancaran Peringatan Isra Mi’raj di Lenangguar

    ‎Babinsa Koramil 1607-03/Ropang Dorong Kelancaran Peringatan Isra Mi’raj di Lenangguar

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    ‎ ‎Lenangguar, Sumbawa — Babinsa Desa Lenangguar Koramil 1607-03/Ropang, Sertu Burhanudin, menghadiri rapat musyawarah penetapan agenda dan pembentukan panitia peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW yang dilaksanakan di Aula Kantor Desa Lenangguar, Kecamatan Lenangguar, Selasa (13/01/2025). ‎ ‎Kegiatan musyawarah tersebut diikuti oleh seluruh kepala dusun, ketua RT dan RW se-Desa Lenangguar, serta unsur tokoh agama […]

  • Air Mengalir, Panen Menggairahkan: Babinsa Koramil 1612-04/Borong Kawal Irigasi dan Semangat Petani

    Air Mengalir, Panen Menggairahkan: Babinsa Koramil 1612-04/Borong Kawal Irigasi dan Semangat Petani

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    MANGGARAI TIMUR – Komitmen TNI AD dalam menjamin masa depan pangan di Manggarai Timur kembali dibuktikan di sawah-sawah Desa Golo Kantar. Pada Senin (13/10/2025), Pratu Muhamad Sukardin, Babinsa Koramil 1612-04/Borong, tak ragu membaur dengan lumpur, terjun langsung mendampingi para petani dalam kegiatan penanaman padi di wilayah Kecamatan Borong. Aksi ini melampaui formalitas pendampingan. Pratu Sukardin […]

  • Situasi Aman dan Kondusif, Babinsa Aesesa Hadir di Tengah Masyarakat Kelurahan Danga

    Situasi Aman dan Kondusif, Babinsa Aesesa Hadir di Tengah Masyarakat Kelurahan Danga

    • calendar_month 21 jam yang lalu
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Nagekeo – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan mempererat hubungan dengan masyarakat binaan, Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kopda Longginus Bhago Lado, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah dan komunikasi sosial (komsos) di Kelurahan Danga, Kecamatan Aesesa, Kabupaten Nagekeo, Kamis (15/01/2025). Kegiatan tersebut bertujuan untuk memantau kondisi wilayah binaan sekaligus menjalin silaturahmi serta komunikasi yang baik dengan masyarakat setempat. […]

expand_less