Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Jaga Stabilitas Wilayah, Koramil Taliwang Gencarkan Patroli dan Imbauan Kamtibmas

Jaga Stabilitas Wilayah, Koramil Taliwang Gencarkan Patroli dan Imbauan Kamtibmas

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat — NTB, Untuk memastikan keamanan dan ketertiban masyarakat tetap terjaga, anggota Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan patroli malam pada Sabtu, 6 Desember 2025 pukul 21.00 WITA. Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Serda Edison selaku petugas piket Koramil.

Patroli dilakukan dengan menyisir sejumlah titik yang dianggap rawan gangguan keamanan di seputaran wilayah Koramil 1628-01/Taliwang. Selain memantau situasi wilayah, Serda Edison juga menyempatkan diri memberi imbauan kepada masyarakat agar selalu menjaga ketertiban, menghindari aktivitas yang berpotensi menimbulkan gangguan, serta meningkatkan kewaspadaan terutama saat malam hari.

“Kami berharap masyarakat turut berperan aktif menjaga lingkungan masing-masing. Keamanan bukan hanya tugas aparat, tetapi tanggung jawab kita bersama,” ujarnya saat menyapa warga yang ditemui di lokasi patroli.

Selama pelaksanaan kegiatan, kondisi wilayah terpantau aman, tertib, dan kondusif. Tidak ditemukan adanya potensi gangguan keamanan yang berarti. Kegiatan patroli rutin ini menjadi komitmen Koramil 1628-01/Taliwang dalam menjaga stabilitas keamanan wilayah dan memberikan rasa aman bagi masyarakat.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Respons Situasi Politik Nasional, Kodim 1602/Ende dan Polres Gelar Patroli Skala Besar

    Respons Situasi Politik Nasional, Kodim 1602/Ende dan Polres Gelar Patroli Skala Besar

    • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Ende, — Kodim 1602/Ende turut ambil bagian dalam kegiatan Patroli Gabungan TNI-POLRI yang dilaksanakan pada Minggu malam (31/08) di wilayah Kabupaten Ende. Patroli ini digelar dalam rangka mengantisipasi potensi gangguan keamanan terkait perkembangan situasi politik nasional, menyusul adanya aksi demonstrasi serentak di sejumlah wilayah Indonesia. Kegiatan diawali dengan apel gabungan pukul 19.30 WITA, bertempat di […]

  • TNI AD Tegaskan Peran Garda Terdepan melalui Pamwil dan Komunikasi Sosial di Ende

    TNI AD Tegaskan Peran Garda Terdepan melalui Pamwil dan Komunikasi Sosial di Ende

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Ende –, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Sertu Lukman, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pemantauan Wilayah (Pamwil) di Desa Nuamuri, Kecamatan Kelimutu, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 10.11 Wita hingga selesai dengan cuaca cerah. Dalam kegiatan tersebut, Sertu Lukman memantau keamanan wilayah guna memastikan ketertiban dan rasa aman bagi masyarakat. Selain itu, Babinsa juga […]

  • Atensi Kamtibmas, Polsek Abiansemal Perkuat Patroli Subuh Di Jalur Sunyi & Permukiman

    Atensi Kamtibmas, Polsek Abiansemal Perkuat Patroli Subuh Di Jalur Sunyi & Permukiman

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Abiansemal – Untuk menciptakan rasa aman dan menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif, Polsek Abiansemal rutin melaksanakan patroli subuh dengan menyasar jalur sepi serta kawasan permukiman penduduk di wilayah hukumnya, Minggu (21/9/2025). Patroli ini dilakukan sebagai upaya preventif guna mencegah potensi tindak kriminalitas, seperti pencurian maupun aksi kejahatan jalanan. Dalam kegiatan tersebut, personel Samapta Polsek Abiansemal […]

  • Perkuat Keamanan Wilayah, Koramil 1630-03/MP Intensifkan Patroli Kamtibmas Malam Hari di Noa

    Perkuat Keamanan Wilayah, Koramil 1630-03/MP Intensifkan Patroli Kamtibmas Malam Hari di Noa

    • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Pacar, 05 Desember 2025 — Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan, Anggota Koramil 1630-03/Macang Pacar melaksanakan patroli malam pada Jumat, 05 Desember 2025 pukul 20.00 WITA, bertempat di seputaran Noa, Kecamatan Pacar, Kabupaten Manggarai Barat. Kegiatan patroli kali ini dilaksanakan oleh tiga personel Koramil 1630-03/MP dipimpin oleh Sertu Agus […]

  • Wujud Kehadiran TNI di Tengah Masyarakat, Babinsa Maurole Laksanakan Pamwil dan Komsos

    Wujud Kehadiran TNI di Tengah Masyarakat, Babinsa Maurole Laksanakan Pamwil dan Komsos

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka menjaga keamanan wilayah serta mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kodim 1602/Ende, Sertu Donatus Kiri melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Maurole, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, pada Senin (12/01/2026) sekitar pukul 09.21 WITA hingga selesai. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Babinsa sebagai aparat […]

  • Pererat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Kodim 1609/Buleleng Sukses Laksanakan Gerakan Pangan Murah

    Pererat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Kodim 1609/Buleleng Sukses Laksanakan Gerakan Pangan Murah

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    SERIRIT—Dalam rangka memperingati HUT TNI ke-80 tahun 2025, Kodim 1609/Buleleng melalui Babinsa Desa Unggahan melaksanakan kegiatan Bhakti Sosial Gerakan Pangan Murah, Senin (14/9/2025). Kegiatan yang dipusatkan di Balai Dinas Celagi, Desa Unggahan, Kecamatan Seririt, berlangsung mulai pukul 14.30 Wita hingga 17.30 Wita dengan suasana tertib, lancar, dan aman. Bhakti sosial ini merupakan wujud nyata kepedulian […]

expand_less