Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Antusias Siswa Warnai Pelaksanaan Program MSG yang Didampingi Babinsa Desa Goa

Antusias Siswa Warnai Pelaksanaan Program MSG yang Didampingi Babinsa Desa Goa

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
  • visibility 11
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat — NTB, Upaya pemerintah dalam meningkatkan gizi dan kesehatan peserta didik terus mendapat dukungan dari jajaran TNI AD di wilayah. Pada Sabtu, (6 Desember 2025) pukul 09.00 Wita, Babinsa Desa Goa Koramil 1628-05/Jereweh, Koptu Agus Dermawan, melaksanakan pendampingan Program Makan Sehat Bergizi (MSG) di SD Negeri Goa, Desa Goa, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat.

Kegiatan MSG ini merupakan salah satu program prioritas yang bertujuan membantu pemenuhan gizi anak sekolah agar lebih sehat, aktif, dan siap mengikuti proses belajar mengajar. Dalam kegiatan tersebut, para siswa menerima paket makanan bergizi yang telah disiapkan, terdiri dari, Susu Ultra Milk, Roti isian coklat, Kue kacang.

Koptu Agus Dermawan hadir di lokasi sejak pagi untuk memastikan proses pembagian berjalan tertib dan tepat sasaran. Ia juga berkoordinasi dengan pihak sekolah terkait kelancaran kegiatan serta mengawasi agar makanan diterima seluruh siswa tanpa ada kendala.

Dalam kesempatan itu, ia menyampaikan bahwa Babinsa akan terus mendukung program-program pemerintah yang menyentuh langsung kebutuhan masyarakat, terutama anak-anak usia sekolah.
“Program MSG ini sangat baik untuk mendukung tumbuh kembang siswa. Kami hadir untuk memastikan kegiatan berjalan aman, lancar, dan memberi manfaat bagi seluruh anak di Desa Goa,” ujar Koptu Agus Dermawan.

Pihak sekolah menyambut hangat pelaksanaan MSG dan mengapresiasi kehadiran Babinsa yang selalu aktif membantu kegiatan di lingkungan pendidikan.

Secara keseluruhan, kegiatan pendampingan Program Makan Sehat Bergizi di SD Negeri Goa berjalan dengan aman, lancar, dan penuh antusias dari para siswa. Program ini diharapkan dapat terus memberikan dampak positif bagi kesehatan dan semangat belajar anak-anak di Kecamatan Jereweh.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pererat Tali Silaturahmi TNI dan Masyarakat, Danramil Marga  Hadiri Upacara Ngaben Masal

    Pererat Tali Silaturahmi TNI dan Masyarakat, Danramil Marga Hadiri Upacara Ngaben Masal

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Tabanan – Danramil 1619-06/Marga Kapten Inf I Nyoman Wardika menghadiri upacara Ngaben Masal yang dilaksanakan oleh masyarakat Desa Kukuh, Kecamatan Marga. Kegiatan keagamaan yang sarat makna spiritual dan budaya ini diikuti oleh puluhan keluarga sebagai bentuk penghormatan terakhir kepada leluhur mereka, Sabtu (1/11/2025) Upacara Ngaben Masal merupakan tradisi turun-temurun masyarakat Bali yang dilaksanakan secara bersama-sama […]

  • Koramil 1627-02/Pantai Baru Laporkan Wilayah Kondusif, Aktivitas Teritorial Berjalan Lancar

    Koramil 1627-02/Pantai Baru Laporkan Wilayah Kondusif, Aktivitas Teritorial Berjalan Lancar

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Pantai Baru, 23 November 2025 – Situasi wilayah Koramil 1627-02/Pantai Baru pada Minggu (23/11/2025) tercatat aman dan kondusif hingga pukul 13.20 WITA. Laporan resmi dari piket Koramil, Serka Gasper Eduard Kilimandu, mencatat bahwa seluruh kegiatan teritorial maupun aktivitas pengamanan di jajaran Koramil berjalan baik, tanpa adanya gangguan keamanan maupun potensi kerawanan di wilayah. Sejak pagi […]

  • Progres 36 Persen, Babinsa Aesesa Lakukan Pemantauan Sumur Bor BNPB di Kampung Kajulaki

    Progres 36 Persen, Babinsa Aesesa Lakukan Pemantauan Sumur Bor BNPB di Kampung Kajulaki

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kodim 1625/Ngada, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah dan pemantauan progres pembangunan Sumur Bor Kerma BNPB di wilayah Kodim 1625/Ngada, Kamis (8/1/2026). Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Kopda Alfian Wahyudi sebagai bagian dari pengawasan pembangunan sarana air bersih bagi masyarakat. Pemantauan dilakukan di Titik 2 yang berlokasi di Kampung Kajulaki, RT 22, Kelurahan Mbay I, […]

  • Pendataan Penduduk Pendatang, Babinsa Cau Belayu Pastikan Situasi Wilayah Tetap Kondusif

    Pendataan Penduduk Pendatang, Babinsa Cau Belayu Pastikan Situasi Wilayah Tetap Kondusif

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Tabanan – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) serta memastikan tertib administrasi kependudukan, Babinsa Desa Cau Belayu, Koramil 1619-06/Marga Serda I Wayan Sugiartana turut serta mendata penduduk pendatang di wilayah Desa Cau Belayu, Kecamatan Marga, Rabu (22/10/2025). Kegiatan pendataan ini dilakukan secara menyeluruh dengan mendatangi sejumlah rumah kos dan tempat tinggal warga […]

  • Babinsa dan Warga Bergotong Royong dalam Pra TMMD Kodim 1611/Badung

    Babinsa dan Warga Bergotong Royong dalam Pra TMMD Kodim 1611/Badung

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Dalam rangka Kegiatan Pra TMMD Kodim 1611/Badung Ke-126 TA 2025. Babinsa Desa Bongkasa Pertiwi, Kopda I Wayan Gede Suwardika, bersama anggota Kodim 1611/Badung lainnya, melaksanakan kegiatan Pra TMMD Kodim 1611/Badung ke-126 di Desa Bongkasa Pertiwi, Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung. Rabu, (01/10/2025). Kegiatan Pra TMMD ini meliputi pembukaan badan jalan dengan ukuran panjang […]

  • Propam Polsek Seltim bina disiplin anggota dengan cek kelengkapan dan kesiapan anggota Polsek Seltim

    Propam Polsek Seltim bina disiplin anggota dengan cek kelengkapan dan kesiapan anggota Polsek Seltim

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Seltim, Pada hari Selasa tanggal 15 Juli 2025, pukul 08.45 Wita, saat Apel Pagi / Jam pimpinan bertempat di Lapangan Apel Polsek Seltim, Polres Tabanan, Kapolsek Seltim AKP I Nyoman Artadana, S.H, M.H., didampingi Kanit Provos Polsek Seltim, Polres Tabanan Aiptu Putu Budiasa, bersama Pawas melaksanakan giat gaktibplin terhadap Personil Polsek Seltim, Polres […]

expand_less