Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » TNI Hadir di Desa Liabeke, Mendengarkan Aspirasi Warga dan Memperkuat Hubungan dengan Masyarakat

TNI Hadir di Desa Liabeke, Mendengarkan Aspirasi Warga dan Memperkuat Hubungan dengan Masyarakat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Sertu Dol Mahatir, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Liabeke, Kecamatan Liotimur, Kabupaten Ende, Rabu (3/12/2025) pukul 09.12 WITA hingga selesai.

Kegiatan ini bertujuan untuk memantau keamanan wilayah demi terciptanya Kamtibmas yang kondusif, sekaligus memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat sehingga meningkatkan simpati masyarakat terhadap kehadiran TNI di lingkungannya.

Selain itu, Babinsa juga mendengarkan keluhan dan aspirasi masyarakat yang muncul, sehingga dapat dilakukan koordinasi dengan pemerintah setempat untuk mencari solusi atas permasalahan yang ada.

Dalam kegiatan tersebut, Sertu Dol Mahatir berinteraksi langsung dengan warga Desa Liabeke yang sangat antusias menyambut kehadiran Babinsa di tengah-tengah mereka.

Kegiatan Komsos & Pamwil berjalan aman, tertib, dan lancar. Dokumentasi kegiatan turut dilampirkan sebagai bagian dari laporan resmi.

Melalui kegiatan ini, TNI menegaskan perannya sebagai garda terdepan di wilayah binaan, sekaligus memperkuat hubungan harmonis dengan masyarakat lokal.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Satuan Binmas Polres Bangli Laksanakan Pembinaan dan Koordinasi dengan Satuan pengamanan Air mineral di Dusun Buungan, Desa Tiga, Susut, Bangli

    Satuan Binmas Polres Bangli Laksanakan Pembinaan dan Koordinasi dengan Satuan pengamanan Air mineral di Dusun Buungan, Desa Tiga, Susut, Bangli

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Bangli, 10 Oktober 2025 – Satuan Binmas Polres Bangli yang dipimpin oleh Kasat Binmas AKP I Wayan Wista melaksanakan pembinaan dan koordinasi dengan Satuan pengamanan Air Mineral di Dusun Buungan, Desa Tiga, Susut, Bangli. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran dan kesiapsiagaan satuan pengamanan dalam menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan kerjanya Dalam pembinaan tersebut, […]

  • Babinsa Lampok Dukung Produktivitas Pertanian Lewat OPLAH

    Babinsa Lampok Dukung Produktivitas Pertanian Lewat OPLAH

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Dalam upaya mendukung peningkatan produktivitas pertanian dan menjaga ketahanan pangan wilayah, Babinsa Desa Lampok Koramil 1628-01/Taliwang, Kopka Nugroho Pranoto, melaksanakan pendampingan kegiatan sosialisasi Optimalisasi Lahan (OPLAH) yang disampaikan oleh Balai Penyuluhan Pertanian (BPP). Kegiatan sosialisasi tersebut dilaksanakan pada Rabu, 14 Januari 2026, pukul 09.30 WITA, bertempat di Desa Lampok, Kecamatan Brang Ene, […]

  • Satreskrim Polres Karangasem Melayani Rekomendasi Surat Kehilangan BPKB

    Satreskrim Polres Karangasem Melayani Rekomendasi Surat Kehilangan BPKB

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Satreskrim Polres Karangasem melalui Urmin Reskrim memberikan pelayanan Surat Rekomendasi Kehilangan STNK, BPKB serta mengeluarkan Berita Acara Pemeriksaan (BAP) Sertifikat Tanah.   Bukti Pemilik Kendaraan Bermotor (BPKB) merupakan dokumen penting bagi pemilik mobil dan sepeda motor. Maka dari itu, harus disimpan dengan benar agar tidak hilang. Sebab, jika BPKB hilang, pemilik harus membuat baru dan […]

  • Penyaluran BLT Desa Nggela, Babinsa Wolowaru Turut Hadir dan Pantau Kegiatan

    Penyaluran BLT Desa Nggela, Babinsa Wolowaru Turut Hadir dan Pantau Kegiatan

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Ende, Wolowaru – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Praka Umar, menghadiri kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa Tahap II Tahun Anggaran 2025 yang berlangsung di Aula Kantor Desa Nggela, Kecamatan Wolojita, Kabupaten Ende. Kegiatan ini dilaksanakan pada Selasa pagi pukul 09.00 WITA dan berjalan dengan lancar hingga pukul 10.30 WITA. Selasa (15/07/2025) Penyaluran BLT ini […]

  • Wabup Tabanan Tekankan Semangat Kebersamaan Saat Hadiri Uleman Upacara di Desa Angkah dan Mundeh

    Wabup Tabanan Tekankan Semangat Kebersamaan Saat Hadiri Uleman Upacara di Desa Angkah dan Mundeh

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Tabanan PR – Wakil Bupati Tabanan, I Made Dirga, mewakili Bupati Tabanan menghadiri rangkaian Uleman Upacara yang digelar di dua lokasi secara roadshow, Senin (3/11). Kegiatan pertama berlangsung di Desa Adat Samsaman, Desa Angkah, Selemadeg Barat, dalam rangka Uleman Upacara Dewa Yadnya Ngented Linggih. Dalam kesempatan tersebut, Wabup Dirga hadir bersama salah satu anggota DPRD, […]

  • Design Transcended: When Art Meets Technology in Gadgetry

    Design Transcended: When Art Meets Technology in Gadgetry

    • calendar_month Jumat, 2 Feb 2024
    • account_circle Rossa
    • visibility 304
    • 0Komentar

    Exploring the Tech-Savvy WondersThe delineation between digital and physical continues to blur, weaving a fabric of reality that resonates with the beats of progress. Within this exciting nexus, entrepreneurs and tech aficionados find a fertile ground to cultivate, explore, and thrive. As we navigate through the myriad of gadget-driven narratives, there are key trends and […]

expand_less