Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kegiatan Patroli Rutin Babinsa Wujudkan Lingkungan Aman dan Tertib

Kegiatan Patroli Rutin Babinsa Wujudkan Lingkungan Aman dan Tertib

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Nagekeo – Pada hari ini Selasa, 02 Desember 2025 pukul 21.30 Wita, Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa Sertu Wilhelmus Ago melaksanakan kegiatan patroli dan siskamling di wilayah Kelurahan Lape, Kecamatan Aesesa, Kabupaten Nagekeo. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Babinsa untuk menjaga dan meningkatkan keamanan serta ketertiban di lingkungan masyarakat pada malam hari.

Dalam pelaksanaan patroli tersebut, Babinsa menyambangi beberapa titik rawan serta berinteraksi dengan warga yang sedang berjaga di pos ronda. Sertu Wilhelmus Ago memberikan imbauan agar masyarakat tetap waspada, menjaga kekompakan, serta meningkatkan peran aktif dalam kegiatan siskamling guna mencegah potensi gangguan kamtibmas.

Kehadiran Babinsa pada malam hari mendapat respon positif dari warga, yang merasa terbantu dan lebih tenang dengan adanya patroli rutin. Babinsa menegaskan bahwa kegiatan ini akan terus dilaksanakan secara berkala sebagai bentuk komitmen TNI dalam mendukung keamanan dan kenyamanan masyarakat di wilayah binaan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 01/Loli Amankan Pacuan Kuda HUT RI ke-80 di Lapangan Gelora Sumba Barat

    Babinsa Koramil 01/Loli Amankan Pacuan Kuda HUT RI ke-80 di Lapangan Gelora Sumba Barat

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka mendukung kelancaran dan keamanan kegiatan pacuan kuda yang merupakan bagian dari rangkaian perayaan Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia tahun 2025, Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat, Serka M. Saidin bersama Sertu Fahrurrahman, melaksanakan pengamanan kegiatan tersebut yang berlangsung di Lapangan Gelora Pada Eweta, Kelurahan Pada Eweta, Kecamatan Kota […]

  • Kodim Tabanan Hidupkan Tradisi Lomba 17 Agustus untuk Rayakan Kemerdekaan

    Kodim Tabanan Hidupkan Tradisi Lomba 17 Agustus untuk Rayakan Kemerdekaan

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Tabanan – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Kodim 1619/Tabanan menggelar berbagai perlombaan yang penuh semangat dan keceriaan. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh personel Kodim, baik TNI, PNS, maupun Ibu Persit, bertempat di Halaman Makodim Tabanan, Senin (11/8/2025). Sejak pagi, suasana di lapangan Makodim Tabanan sudah ramai dengan antusias peserta […]

  • Festival “Ekas Buana Cup” Jadi Ajang Silaturahmi dan Pelestarian Tradisi Laut

    Festival “Ekas Buana Cup” Jadi Ajang Silaturahmi dan Pelestarian Tradisi Laut

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Lombok Timur – Danramil 1615-04/Keruak, Lettu Inf Basriadi, menghadiri acara pembukaan Festival Balap Sampan Tradisional “Ekas Buana Cup” yang berlangsung meriah di pesisir Pantai Ekas, Desa Ekas Buana, Kecamatan Jerowaru, Kabupaten Lombok Timur, Minggu (27/07/2025). Kegiatan ini menjadi ajang tahunan yang dinanti masyarakat pesisir sebagai bentuk pelestarian budaya maritim serta ajang silaturahmi antar nelayan. Acara […]

  • Monitoring Keamanan Sekolah, Babinsa Ende Sampaikan Himbauan pada Siswa SMA Negeri Ende

    Monitoring Keamanan Sekolah, Babinsa Ende Sampaikan Himbauan pada Siswa SMA Negeri Ende

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Ende, 25 Agustus 2025 – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan sekolah, Kodim 1602/Ende melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama pelajar SMA Negeri Ende, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende. Kegiatan yang digelar pada Senin pagi pukul 09.48 Wita tersebut berlangsung di lingkungan SMA Negeri Ende, Jalan Woloare Kelurahan […]

  • Sinergi TNI dan Petani, Babinsa Ende Lakukan Komsos dan Pendampingan di Lokoboko

    Sinergi TNI dan Petani, Babinsa Ende Lakukan Komsos dan Pendampingan di Lokoboko

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan dan mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Nasrudin Latif, melaksanakan kegiatan pendampingan pertanian kepada warga di Kelurahan Lokoboko, Kecamatan Ndona, Kabupaten Ende, pada Senin (21/7/2025). Kegiatan dimulai pukul 09.30 WITA dan berlangsung hingga selesai. Dalam pelaksanaannya, Babinsa bersama warga pemilik kebun melakukan pembersihan rumput liar […]

  • Kasdim Tabanan : Sapta Marga dan Sumpah Prajurit Jadi Pedoman Utama Prajurit di Setiap Tugas

    Kasdim Tabanan : Sapta Marga dan Sumpah Prajurit Jadi Pedoman Utama Prajurit di Setiap Tugas

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Tabanan – Kodim 1619/Tabanan menggelar upacara bendera rutin setiap hari Senin, yang berlangsung di halaman Makodim Tabanan. Upacara kali ini dipimpin oleh Kepala Staf Kodim (Kasdim) Mayor Kav I Nyoman Arya Jayantara, dengan diikuti seluruh personel TNI dan PNS Kodim, Senin (12/1/2026) Dalam amanatnya, Kasdim Mayor Kav I Nyoman Arya Jayantara menekankan pentingnya seluruh prajurit […]

expand_less