Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Wujud Kepedulian, Babinsa Koramil 1618-03/Insut Wujud Kepedulian, Babinsa Koramil 1618-03/Insut

Wujud Kepedulian, Babinsa Koramil 1618-03/Insut Wujud Kepedulian, Babinsa Koramil 1618-03/Insut

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

NTT-Kefamenanu., Selasa 02 Desember 2025., Babinsa Koramil 1618-03/Insut, Koptu Kristianus A. Lalian, melaksanakan pemantauan wilayah di Desa Fafinesu C, Kecamatan Insana Fafinesu, Kabupaten TTU. Saat melintas di wilayah binaannya, Babinsa melihat warga sedang bekerja membangun pondasi rumah, sehingga ia langsung menghampiri dan turut membantu proses pekerjaan tersebut.

Keberadaan Babinsa di tengah masyarakat tidak hanya sebagai aparat teritorial, tetapi juga sebagai motor penggerak semangat kebersamaan. Koptu Kristianus tanpa ragu ikut memanggul batu, mengatur material, serta memberikan dorongan moral kepada warga yang sedang melaksanakan pembangunan. Sikap responsif dan kehadiran Babinsa membuat suasana kerja terasa lebih ringan dan penuh kekompakan.

Mereka menilai bahwa kehadiran Babinsa tidak hanya memberikan rasa aman, tetapi juga memperkuat nilai-nilai gotong royong yang telah menjadi budaya masyarakat setempat. Dengan adanya Babinsa, pekerjaan terasa lebih cepat dan semangat kami semakin meningkat, ungkap salah satu warga.

Melalui kegiatan ini, Babinsa Koramil 1618-03/Insut menegaskan bahwa TNI selalu hadir membantu masyarakat dalam situasi apa pun, termasuk dalam pembangunan rumah warga. Semangat gotong royong seperti ini diharapkan terus tumbuh dan mengakar, sehingga hubungan antara TNI dan masyarakat semakin harmonis serta menjadi contoh positif bagi generasi muda di Desa Fafinesu C.

(PENDIM 1618/TTU)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Danramil 1616-07/Payangan Hadiri Mediasi Pihak JW Mariot Resort N SPA dan Subak Tinjak Kayu

    Danramil 1616-07/Payangan Hadiri Mediasi Pihak JW Mariot Resort N SPA dan Subak Tinjak Kayu

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Gianyar – Payangan, Jumat (12/9/2025) Komitmen TNI dalam menjaga keharmonisan serta mendukung terciptanya hubungan yang harmonis antara masyarakat dan pihak swasta kembali ditunjukkan oleh Koramil 1616-07/Payangan. Bertempat di kawasan proyek JW Mariot Resort N SPA, Banjar Semaon, Desa Puhu, Kecamatan Payangan, Kabupaten Gianyar, Komandan Koramil 1616-07/Payangan Kapten Inf I Wayan Sudarmika, hadir langsung mendampingi Babinsa […]

  • Cegah Penyelewengan, Penyaluran BLT DD Di Desa Bunga Mekar Dikawal Aparat TNI Dan Polri

    Cegah Penyelewengan, Penyaluran BLT DD Di Desa Bunga Mekar Dikawal Aparat TNI Dan Polri

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Bunga Mekar Sertu Ketut Suantara bersama Bhabinkamtibmas terus aktif memberikan pengawalan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa ( BLT-DD ) tahap VII Bulan Juli tahun 2025 yang berlangsung di Kantor Desa Bunga Mekar, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Kungkung, Selasa ( 15/07/25 ). Terlihat Kepala Desa bersama staf dan berangkat desa hadir langsung untuk […]

  • Waspada Cuaca Ekstrem, Babinsa Desa Pela Beri Imbauan Antisipasi Banjir

    Waspada Cuaca Ekstrem, Babinsa Desa Pela Beri Imbauan Antisipasi Banjir

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Monta, 30 Desember 2025 – Pada malam Selasa, para Babinsa Koramil 1608-07/Monta melaksanakan kegiatan patuhi Siskamling dan ronda malam secara serentak di beberapa desa di wilayah kecamatan Monta dan Parado. Kegiatan ini bertujuan memperkuat keamanan dan ketertiban di lingkungan masyarakat serta memberikan himbauan penting terkait keamanan, cuaca ekstrem, dan kesejahteraan warga. Serda Edy Saputra Babinsa […]

  • Bupati Sanjaya Resmikan Graha Yadnya Sanjayaning Singasana Desa Adat Kota Tabanan

    Bupati Sanjaya Resmikan Graha Yadnya Sanjayaning Singasana Desa Adat Kota Tabanan

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 1
    • 0Komentar

    Tabanan PR – Sebagai bentuk dukungan pemerintah daerah terhadap pelestarian adat, budaya, serta penguatan sarana upacara keagamaan di wilayah Kabupaten Tabanan, Bupati Tabanan, Dr. I Komang Gede Sanjaya, S.E., M.M., menghadiri undangan ngupasaksi Upacara Pemelaspasan Gedung Graha Yadnya Sanjayaning Singasana Desa Adat Kota Tabanan, Selasa (13/1). Bupati Sanjaya sekaligus meresmikan sebagai simbol dimulainya operasional Gedung […]

  • Babinsa Koramil 1618-06/Bian Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Kantor Desa Oepuah Selatan

    Babinsa Koramil 1618-06/Bian Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Kantor Desa Oepuah Selatan

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Selasa 19 Agustus 2025, Kebersamaan adalah kunci. Dalam setiap langkah, jalin keakraban, tumbuhkan kepedulian, dan hadir memberikan yang terbaik untuk Desa binaan adalah bagian dari semangat kebersamaan dan kepedulian terhadap lingkungan, Sertu Patricio Maupelun, Babinsa Koramil 1618-06/Bian, melaksanakan kegiatan gotong royong bersama warga binaannya di Desa Oepuah Selatan, Kecamatan Biboki Moenleu, Kabupaten Timor Tengah […]

  • Babinsa 1623-01/Karangasem siap kawal rencana pembangunan Desa Tegalinggah.

    Babinsa 1623-01/Karangasem siap kawal rencana pembangunan Desa Tegalinggah.

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Tegalinggah Koramil 1623-01/Karangasem Serka I Komang Kasna Arnawa menghadiri kegiatan rapat Musrenbang Desa Tegalinggah dalam rangka penyusunan RKP Desa tahun anggaran 2026, di Aula Kantor Desa Desa Tegalinggah, Kec/Kab.Karangasem, pada Kamis (28/08/25). Turut hadir dalam kegiatan tersebut Perbekel Desa Tegalinggah, Babinsa Desa Tegalinggah, Ketua BPD dan anggota, Ketua LPM dan anggota, […]

expand_less