Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Ende Amankan Antrean Minyak Tanah di Roworena Saat Kelangkaan Melanda

Babinsa Ende Amankan Antrean Minyak Tanah di Roworena Saat Kelangkaan Melanda

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
  • visibility 39
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu Ersan, melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (Komsos), dan pengamanan wilayah di Kelurahan Roworena, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, pada Minggu (27/7/2025) pukul 10.45 Wita.

Kegiatan ini dilakukan untuk memantau dan mengamankan antrian masyarakat yang hendak mendapatkan minyak tanah di tengah kelangkaan dan lonjakan harga minyak tanah di wilayah Kabupaten Ende. Sertu Ersan memberikan himbauan kepada warga agar tetap tertib selama proses antre dan menjaga ketertiban di lokasi distribusi.

Selain pengamanan, Babinsa juga mendengarkan keluhan serta aspirasi masyarakat terkait kondisi kelangkaan minyak tanah saat ini, untuk kemudian disampaikan ke pihak terkait.

“Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat sangat penting, tidak hanya menjaga keamanan tetapi juga menjadi pendengar keluhan warga agar dapat membantu mencari solusi bersama,” ujar Sertu Ersan.

Kegiatan berjalan dengan aman dan tertib, berkat kerja sama yang baik antara masyarakat dan Babinsa. Kehadiran Babinsa dinilai memberikan rasa aman dan kenyamanan bagi warga yang sedang mengantre di lokasi.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polsek Pupuan Hadir di Tengah Warga, Jaga Stabilitas Keamanan dan Cegah Gangguan Kamtibmas

    Polsek Pupuan Hadir di Tengah Warga, Jaga Stabilitas Keamanan dan Cegah Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Polres Tabanan -Polsek Pupuan Rabu, 10 September 2025 pukul 11.00 s/d 14.30 WITA Personel Polsek Pupuan melaksanakan kegiatan patroli barcode di wilayah hukum Polsek Pupuan. Kegiatan ini dipimpin oleh AIPTU I Made Suediarta bersama 3 personel piket fungsi dengan menggunakan mobil patroli 901 Pupuan. Adapun sasaran patroli meliputi beberapa lokasi strategis, yakni Pertokoan Pupuan, obyek […]

  • Babinsa di TTU Aktif Bina Petani Sayur untuk Tingkatkan Hasil Panen

    Babinsa di TTU Aktif Bina Petani Sayur untuk Tingkatkan Hasil Panen

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Senin 04 Agustus 2025, Di tengah hijaunya hamparan sawah, tumbuh tidak hanya tanaman, tapi juga harapan. Suasana penuh keakraban antara Babinsa dan petani menjadi simbol kebersamaan dalam membangun ketahanan pangan Desa binaan, Babinsa Koramil 1618-02/Miomafo Barat, Koptu Gregorius Tamonob, melaksanakan kegiatan pendampingan kepada petani sayur di Desa Suanae, Kecamatan Miomafo Barat, Kabupaten Timor Tengah […]

  • Perkuat Sinergi Lintas Sektor, Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng Hadiri Rapat Koordinasi di Puskesmas La’o

    Perkuat Sinergi Lintas Sektor, Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng Hadiri Rapat Koordinasi di Puskesmas La’o

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Manggarai — Komando Distrik Militer (Kodim) 1612/Manggarai terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung peningkatan pelayanan publik di wilayah, termasuk di bidang kesehatan. Hal ini terlihat dalam pelaksanaan Rapat Koordinasi Lintas Sektor UPTD yang digelar di Puskesmas La’o, Kecamatan Langke Rembong, Jumat (14/11/2025). Kegiatan tersebut dihadiri oleh berbagai unsur, antara lain Camat Langke Rembong, Kepala Puskesmas La’o, […]

  • Komsos Babinsa Desa Manemeng Fokus Tingkatkan Kewaspadaan Lingkungan

    Komsos Babinsa Desa Manemeng Fokus Tingkatkan Kewaspadaan Lingkungan

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada hari Rabu, 10 September 2025, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Desa Manemeng, Serda Muliadi, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama aparat pemerintah desa bertempat di Kantor Desa Manemeng, Kecamatan Brang Ene, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala Desa Manemeng, Bhabinkamtibmas, serta staf jajaran pemerintah desa. Dalam pertemuan tersebut, dibahas upaya pemberdayaan […]

  • Semarak HUT RI ke-80, Babinsa Kintamani Dampingi Pelaksanaan Lomba Gerak Jalan Tingkat SD

    Semarak HUT RI ke-80, Babinsa Kintamani Dampingi Pelaksanaan Lomba Gerak Jalan Tingkat SD

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka memeriahkan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 Tahun 2025, Kelompok Kerja Guru (KKG) PJOK jenjang SD Kecamatan Kintamani menggelar Lomba Gerak Jalan Tingkat SD se-Kecamatan Kintamani, Kegiatan yang diikuti oleh 29 tim dari SD se-Kecamatan Kintamani ini berlangsung meriah dengan titik start di Desa Sukawana dan finish di depan Kantor Camat Kintamani. […]

  • Kawal Kegiatan Peternakan, Babinsa Tatede Dukung Registrasi Hewan di Wilayah Binaan

    Kawal Kegiatan Peternakan, Babinsa Tatede Dukung Registrasi Hewan di Wilayah Binaan

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Sumbawa – NTB – Dalam rangka mendukung program pemerintah dalam pendataan dan pencegahan penyakit hewan ternak, Babinsa Desa Tatede, Sertu Kuryansyah, anggota Koramil 1607-06/Lape Lopok melaksanakan kegiatan pendampingan registrasi dan vaksinasi hewan ternak di wilayah Dusun Tatede Dalam, Desa Tatede, Kecamatan Lopok, Senin (4/8/2025). Kegiatan ini dilaksanakan di halaman Masjid Al-Amin Dusun Tatede Dalam dan […]

expand_less