Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Danrem 161/WS, Panen Terakhir, Sawi, Tomat dan Cabai di Rumah Dinas Danrem.

Danrem 161/WS, Panen Terakhir, Sawi, Tomat dan Cabai di Rumah Dinas Danrem.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
  • visibility 38
  • comment 0 komentar

Komandan Korem 161/Wira Sakti Brigjen TNI Joao Xavier Barreto Nunes, S.E., M.M mengajak masyarakat memanfaatkan pekarangan rumah untuk ketahanan pangan dengan tanaman sayur atau buah-buahan.

“Kita harus mengelola lahan yang ada di sekitar kita, baik di lingkungan Korem 161/Wira Sakti maupun lahan pribadi, sebagai langkah nyata dalam memperkuat ketahanan pangan. Ini pasti akan memberikan hasil yang positif,” ujarnya.

Brigjen Nunes berharap, pemanfaatan lahan kosong ini bisa menjadi contoh bagi masyarakat. Ia mengimbau agar masyarakat mulai menanam berbagai jenis tanaman di pekarangan rumah mereka, baik di belakang maupun di samping rumah.

“Dengan cara ini, lahan yang semula tidak terpakai dapat dimanfaatkan untuk menghasilkan pangan lokal yang bermanfaat, seperti pagi ini saya panen terakhir di pekarangan rumah dinas danrem yang sebelumnya tidak dimanfaatkan”, ucapnya.

“Kita harapkan dengan menanam sayuran dan buah-buahan di pekarangan, masyarakat dapat berkontribusi dalam menjaga ketahanan pangan daerah ini,” tambahnya.

Hal itu disampaikan saat bersama Ketua Persit KCK Koorcab Rem 161 PD IX/Udayana melakukan panen sayuran sawi, Tomat, cabai di lahan kosong pekarangan Kediaman Danrem 161/Wira Sakti pada hari minggu, (27/07/2025).di Puri Wira Sakti.

Ia menjelaskan bahwa kegiatan ini sesuai dengan arahan Presiden Prabowo yang menekankan pentingnya menjaga ketahanan pangan dengan memanfaatkan lahan kosong yang ada di lingkungan sekitar.( PENREM)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Blue Light Patrol Gabungan Polres Tabanan Sambangi Lokasi Keramaian, Wujudkan Rasa Aman untuk Masyarakat

    Blue Light Patrol Gabungan Polres Tabanan Sambangi Lokasi Keramaian, Wujudkan Rasa Aman untuk Masyarakat

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Untuk menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) yang kondusif, Polres Tabanan menggelar kegiatan Blue Light Patrol pada Sabtu malam, 19 Juli 2025. Kegiatan ini menyasar lokasi-lokasi yang berpotensi ramai dikunjungi masyarakat seperti Lapangan Alit Saputra dan Taman Bung Karno Tabanan. Patroli dilaksanakan oleh gabungan piket fungsi […]

  • Wujud Kepedulian TNI terhadap Gizi Anak, Babinsa Dampingi Program MBG

    Wujud Kepedulian TNI terhadap Gizi Anak, Babinsa Dampingi Program MBG

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — Pada hari Senin, 8 Desember 2025, pukul 08.30 WITA, anggota Koramil 1628-05/Jereweh, Babinsa Desa Goa atas nama Koptu Agus Dermawan melaksanakan kegiatan pendampingan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang bertempat di SD Negeri Goa, Desa Goa, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan pendampingan ini dilaksanakan untuk memastikan pelaksanaan program MBG berjalan dengan […]

  • Kapolsek Selat melaksanakan giat Jumat Curhat sambangi Tokoh Masyarakat.

    Kapolsek Selat melaksanakan giat Jumat Curhat sambangi Tokoh Masyarakat.

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Polda Bali, Polres Karangasem, Polsek Selat. Pada hari Jumat tanggal 08 Agustus 2025 sekitar Pukul 08:30 Wita Kapolsek Selat yang di didampingi Babinkamtibmas Desa Duda Timur di dampingi Personil Polsek Selat melaksanakan giat sambang sekaligus serap keluhan Warga / Tokoh Masyarakat di Desa Duda Timur Kecamatan Selat, yang disinkronkan dengan kegiatan Kepolisian dengan tema “Jumat […]

  • Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik, Proses Pelayanan BPKB Polres Karangasem Semakin Cepat dan Transparan

    Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik, Proses Pelayanan BPKB Polres Karangasem Semakin Cepat dan Transparan

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Karangasem-Satuan Lalu Lintas Polres Karangasem terus berupaya meningkatkan kualitas pelayanan publik, khususnya dalam pengurusan Buku Pemilik Kendaraan Bermotor (BPKB). Langkah ini merupakan bagian dari komitmen Polri dalam mewujudkan pelayanan yang cepat, mudah, dan transparan kepada masyarakat pada hari Rabu, 24 Desember 2025. Pelayanan BPKB di Polres Karangasem kini dilaksanakan dengan sistem yang terintegrasi dan berbasis […]

  • Polsek Selat Gelar Patroli untuk Jaga Keamanan Wilayah

    Polsek Selat Gelar Patroli untuk Jaga Keamanan Wilayah

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Selat, 13/11/2025 — Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Polsek Selat mengadakan patroli rutin di sejumlah wilayah rawan di kecamatan Selat. Patroli ini dilakukan oleh anggota kepolisian yang menyisir jalan utama hingga kawasan pedesaan guna memastikan situasi tetap kondusif. Dalam kegiatan tersebut, petugas juga menyempatkan diri untuk berinteraksi dengan warga sekitar, memberikan imbauan agar […]

  • Jumat Berkah Satgas Pamtas Yonarmed 12 Kostrad: Berbagi Kasih di Tanah Perbatasan

    Jumat Berkah Satgas Pamtas Yonarmed 12 Kostrad: Berbagi Kasih di Tanah Perbatasan

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Belu, – Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat sekaligus meringankan beban ekonomi warga, Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad melaksanakan kegiatan Jumat Berkah dengan membagikan paket sembako gratis kepada masyarakat yang membutuhkan di sekitaran Makosatgas, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur, Jumat (24/10/2025). Kegiatan ini disambut hangat oleh warga sekitar yang merasa terbantu dengan […]

expand_less