Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Unit Lantas Polsek Kintamani Evakuasi Cepat Mobil Out of Control di Jalur Windusara

Unit Lantas Polsek Kintamani Evakuasi Cepat Mobil Out of Control di Jalur Windusara

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 1 Des 2025
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

Kintamani — Unit Lantas Polsek Kintamani mengevakuasi kecelakaan tunggal mobil Mitsubishi Pajero DK 1830 ABK yang mengalami out of control dan terjun ke jurang di Jalan Windusara, Desa Kedisan, Kecamatan Kintamani, Sabtu (30/11/2025) pukul 14.20 Wita.

Mobil yang dikemudikan Liem Sin Ie (77) bersama tiga penumpang — Indrayati, Benglin, dan Cwihong — melaju dari arah barat menuju selatan. Saat tiba di TKP, kendaraan mengalami rem blong, sehingga pengemudi tidak mampu mengendalikan mobil di jalur menurun berbelok. Mobil kemudian jatuh ke jurang. Seluruh penumpang dan pengemudi selamat tanpa luka. Kerugian material diperkirakan Rp 5 juta.

Setelah menerima laporan, Unit Lantas Polsek Kintamani langsung mendatangi TKP, melakukan TPTKP, olah TKP, pendataan saksi dan korban, serta mengevakuasi kendaraan.

Kapolsek Kintamani Kompol Made Dwi Puja R., SH., MH. membenarkan kejadian tersebut.
“Kecelakaan terjadi akibat rem blong dan seluruh penumpang dalam keadaan selamat. Anggota kami sudah menangani TKP dan evakuasi dengan cepat. Kami mengimbau masyarakat agar memeriksa kondisi kendaraan dan berhati-hati, terutama saat musim hujan karena jalan licin dan rawan kecelakaan,” tegas Kapolsek.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Perkuat Keamanan dan Kebersamaan Lewat Karya Bhakti

    Babinsa Kodim 1602/Ende Perkuat Keamanan dan Kebersamaan Lewat Karya Bhakti

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Ende — Dalam rangka mendukung pembangunan infrastruktur pedesaan dan mempererat kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Clementino P. Da Silva, melaksanakan kegiatan Karya Bhakti, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Watunggere Marilonga, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende. Kegiatan dimulai pukul 08.50 WITA dengan fokus membantu pengerjaan rabat jalan bersama warga masyarakat setempat. Jalan […]

  • Rakor Penurunan Stunting 2025: Kodim 1603/Sikka Siap Maksimalkan Peran Babinsa

    Rakor Penurunan Stunting 2025: Kodim 1603/Sikka Siap Maksimalkan Peran Babinsa

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Pasipers Kodim 1603/Sikka, Kapten Inf Nicolaus Nama Dalot, menghadiri Rapat Koordinasi dan Evaluasi Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) tingkat Kabupaten Sikka Tahun 2025 yang digelar di Gedung SCC, Jalan A. Yani, Kecamatan Alok Timur, Kamis (11/12/2025). Kegiatan dipimpin langsung oleh Wakil Bupati Sikka, Ir. Simon Subandi Supriadi. Rakor ini turut dihadiri unsur Forkopimda dan […]

  • Patroli Rutin Koramil 1628-01/Taliwang Ciptakan Rasa Aman di Tengah Masyarakat

    Patroli Rutin Koramil 1628-01/Taliwang Ciptakan Rasa Aman di Tengah Masyarakat

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, anggota Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan patroli malam di wilayah binaan. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Senin malam, (15/12/2025), sekitar pukul 21.00 WITA. Patroli dipimpin oleh personel piket Koramil 1628-01/Taliwang, Kopka Fansuri, dengan menyasar sejumlah titik di seputaran wilayah Koramil Taliwang. Selain melakukan pemantauan situasi, patroli juga […]

  • Semangat Nasionalisme Meningkat Dalam Gladi Upacara di Lapangan Sepak Bola Desa Sondo

    Semangat Nasionalisme Meningkat Dalam Gladi Upacara di Lapangan Sepak Bola Desa Sondo

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Bima _ Pada Jumat, 15 Agustus 2025, Wadan Ramil Monta Kapten Inf Ibrahim bersama anggota Koramil menggelar gladi upacara HUT ke-80 Kemerdekaan RI di Lapangan Sepak Bola Desa Sondo, Kecamatan Monta. Latihan pengibaran dan penurunan bendera berlangsung dengan tertib dan lancar. Kapten Inf Ibrahim mengatakan, “Gladi ini penting untuk memastikan upacara berjalan khidmat dan tanpa […]

  • Babinsa Koramil 1624-02/Adonara Jalin Sinergi dengan Aparat Kecamatan Kelubagolit

    Babinsa Koramil 1624-02/Adonara Jalin Sinergi dengan Aparat Kecamatan Kelubagolit

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Kelubagolit, — Babinsa Koramil 1624-02/Adonara, Kopda Kanisius Poli Murin, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama para perangkat Kecamatan Kelubagolit.Kamis (13/11/2025) Kegiatan yang berlangsung di kantor kecamatan tersebut bertujuan untuk mempererat sinergi antara TNI dan aparat pemerintahan setempat dalam menjaga keamanan dan ketertiban wilayah. Dalam kesempatan itu, Babinsa mengajak seluruh perangkat kecamatan untuk terus meningkatkan koordinasi […]

  • Sportivitas dan Kebersamaan Nelayan Tarano, Balap Sampan Jadi Pusat Perhatian HUT RI ke-80

    Sportivitas dan Kebersamaan Nelayan Tarano, Balap Sampan Jadi Pusat Perhatian HUT RI ke-80

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    *NTB – Sumbawa, Rabu (27/8/2025) — Dalam rangka memeriahkan **Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, **Danramil 1607-02/Empang Kapten Cba Ruslan* menghadiri *perlombaan balap sampan tradisional* yang digelar oleh *kelompok nelayan Desa Labuhan Pidang, Kecamatan Tarano, Kabupaten Sumbawa*. Kegiatan yang berlangsung di pesisir Desa Labuhan Pidang ini diikuti oleh berbagai kelompok nelayan dengan penuh […]

expand_less