Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Patroli Malam Babinsa Sertu Mujahidin Tekankan Pentingnya Ketertiban di Desa Kangga

Patroli Malam Babinsa Sertu Mujahidin Tekankan Pentingnya Ketertiban di Desa Kangga

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 1 Des 2025
  • visibility 6
  • comment 0 komentar

Wawo, 30 November 2025 – Babinsa Koramil 1608-06/Wawo aktif melaksanakan patroli dan ronda malam di wilayah binaan masing-masing pada Minggu malam, 30 November 2025. Kegiatan tersebut bertujuan menjaga keamanan serta ketertiban masyarakat sekaligus memberikan edukasi terkait bahaya penyalahgunaan narkoba, miras, dan pergaulan bebas.

Di Desa Kole, Kecamatan Ambalawi, Babinsa Sertu Firman Syarif melakukan patroli pada pukul 19.30 Wita dengan memberikan himbauan kepada warga untuk segera melaporkan hal-hal yang mencurigakan kepada Ketua RT, Babinsa, atau Bhabinkamtibmas. Ia juga mengingatkan pentingnya menyelesaikan masalah secara kekeluargaan demi menjaga keharmonisan dan keamanan lingkungan.

Selanjutnya di Desa Kangga, Kecamatan Langgudu, Babinsa Sertu Mujahidin turun patroli pada pukul 20.00 Wita. Ia mengimbau kepada masyarakat agar bersama-sama menjaga keamanan dan mencegah anak-anak muda bergadang hingga larut malam yang berpotensi mengganggu kenyamanan lingkungan.

Pada pukul 20.20 Wita, Sertu Agus melaksanakan patroli di Desa Riamau, Kecamatan Lambitu. Ia mengingatkan warga desa agar pandai dalam bergaul dan tidak terjerumus pada konsumsi minuman keras maupun obat-obatan terlarang yang dapat merusak masa depan generasi muda.

Terakhir, pada pukul 20.25 Wita di Desa Pai, Kecamatan Wera, Serda Suharjoni mengingatkan warga agar tetap rutin menjaga keamanan lingkungan untuk mengantisipasi aksi pencurian dan keonaran yang bisa terjadi saat warga beristirahat malam.

Seluruh kegiatan patroli dan ronda malam berjalan aman, lancar, dan tertib, dengan semangat kebersamaan Babinsa dan masyarakat dalam menjaga keamanan wilayah masing-masing.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Bantu Atur Lalu Lintas di Titik Rawan Kemacetan

    Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Bantu Atur Lalu Lintas di Titik Rawan Kemacetan

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka memastikan keamanan dan kelancaran arus lalu lintas di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Kopka Edwin D.P, melaksanakan kegiatan pengamanan wilayah (Pamwil) dan komunikasi sosial (Komsos) di Desa Dile, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende, tepatnya di Km 24 Jalan Trans Ende-Maumere, Jumat (17/10). Kegiatan dimulai pukul 09.00 WITA dan berlangsung hingga selesai. Fokus […]

  • Wujudkan Ketahanan Pangan Wilayah, Babinsa Dampingi Poktan Tanam Jagung

    Wujudkan Ketahanan Pangan Wilayah, Babinsa Dampingi Poktan Tanam Jagung

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Dalam rangka mendukung program pemerintah mewujudkan swasembada pangan wilayah, Babinsa Taman Indah Sertu Waridi aktif mendampingi Kelompok Tani (Poktan) dalam kegiatan penanaman jagung di Dusun Karang jangkong, Desa Taman Indah, Kecamatan Pringgarata, Lombok Tengah, Senin (21/7/2025). Kegiatan tersebut sebagai langkah aparat teritorial mewujudkan program pemerintah bersama kelompok tani di wilayah binaan dengan […]

  • Launching Program MBG, Yayasan Jana Kerthi Bali Dorong Peningkatan Gizi dan Prestasi Pelajar

    Launching Program MBG, Yayasan Jana Kerthi Bali Dorong Peningkatan Gizi dan Prestasi Pelajar

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Seririt, 21 Agustus 2025 — Yayasan Jana Kerthi Bali melalui Dapur BGN resmi meluncurkan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di Kelurahan Seririt, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng. Kegiatan ini berlangsung pada Kamis (21/8) mulai pukul 11.00 WITA hingga 13.00 WITA, bertempat di Dapur BGN, Jalan Diponegoro No. 100 Seririt. Program perdana MBG langsung mendistribusikan makanan bergizi […]

  • Sat Pamobvit Polres Tabanan Gelar Pengamanan Obyek Vital Perbankan, Pastikan Situasi Aman dan Kondusif

    Sat Pamobvit Polres Tabanan Gelar Pengamanan Obyek Vital Perbankan, Pastikan Situasi Aman dan Kondusif

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Untuk menjaga keamanan obyek vital, khususnya sektor perbankan, Sat Pamobvit Polres Tabanan melaksanakan kegiatan pengamanan di sejumlah bank pada Jumat (03/10/2025). Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Kasat Pamobvit Polres Tabanan, AKP I Wayan Putra Yadnya, S.H., ini menempatkan personel di beberapa titik strategis perbankan yang ada di […]

  • Kapolsek Denpasar Selatan Lakukan Kunjungan Silaturahmi ke CV. Prima Indonesia (Sgueeze)

    Kapolsek Denpasar Selatan Lakukan Kunjungan Silaturahmi ke CV. Prima Indonesia (Sgueeze)

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Denpasar, 28 Juli 2025 — Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan membangun sinergi dengan pelaku usaha, Kapolsek Denpasar Selatan AKP Agus Adi Apriyoga, S.I.K., M.H., melaksanakan kegiatan sambang/silaturahmi ke Kantor CV. Prima Indonesia (Sgueeze), yang berlokasi di Jln. Raya Sesetan No. 320, Kelurahan Sesetan, Kecamatan Denpasar Selatan, pada Senin (28/7) pukul 10.00 WITA. Kegiatan ini […]

  • Kopda M. Saleh Pimpin Kegiatan Komsos untuk Tingkatkan Kesiapsiagaan Warga

    Kopda M. Saleh Pimpin Kegiatan Komsos untuk Tingkatkan Kesiapsiagaan Warga

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Ramil 1602-01/Ende, Kopda M. Saleh H., bersama masyarakat Desa Persiapan Maurongga, melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (Komsos), dan pengamanan wilayah (Pamwil), Selasa pagi, pukul 09.00 WITA. Kegiatan ini berlangsung hingga selesai di wilayah binaan setempat. Kegiatan tersebut bertujuan untuk memantau situasi keamanan, memperkuat hubungan TNI-Rakyat, serta memberikan himbauan kepada masyarakat agar selalu […]

expand_less