Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sinergi Babinsa dan Warga Tembalae Kokohkan Keamanan Lingkungan

Sinergi Babinsa dan Warga Tembalae Kokohkan Keamanan Lingkungan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 1 Des 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Huu, NTB – Koramil 1614-03/Hu’u terus mengintensifkan kegiatan pengamanan wilayah melalui ronda malam dalam rangka menjaga stabilitas keamanan di desa-desa binaan. Pada Senin, 01 Desember 2025, Babinsa Desa Tembalae, Sertu Idris, melaksanakan komunikasi sosial dan pemantauan situasi dengan turun langsung ke tengah masyarakat.

Kegiatan diawali dengan kongkow-kongkow bersama warga di Dusun Restu, Desa Tembalae. Momen ini dimanfaatkan Babinsa untuk membangun kedekatan dengan masyarakat dan menggali informasi mengenai perkembangan situasi keamanan di lingkungan tersebut.

Dalam kesempatan itu, Sertu Idris mengimbau warga untuk selalu berperan aktif menjaga keamanan dan ketertiban desa. Ia menekankan pentingnya kepedulian bersama, terutama saat malam hari, guna mencegah potensi gangguan Kamtibmas.

Babinsa juga menegaskan bahwa keamanan lingkungan tidak dapat tercapai tanpa kerja sama antara aparat kewilayahan dan masyarakat. Menurutnya, ronda malam merupakan langkah efektif dalam mempersempit ruang gerak tindakan kriminalitas.

Selain memberikan imbauan, Sertu Idris turut memastikan kondisi desa tetap kondusif dengan melakukan pengecekan situasi di beberapa titik yang rawan. Warga menyambut baik kehadiran Babinsa dan mengapresiasi upaya patroli yang dilakukan secara rutin.

Seluruh rangkaian kegiatan ronda malam berjalan lancar, aman, dan mendapat dukungan penuh dari masyarakat. Koramil 1614-03/Hu’u berkomitmen untuk terus mempererat sinergi dengan warga demi menciptakan lingkungan yang tertib dan nyaman.

(Pendim1614/Dompu)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Komsos dan Pamwil, Cara TNI Pererat Hubungan dengan Warga Desa Nuamuri

    Komsos dan Pamwil, Cara TNI Pererat Hubungan dengan Warga Desa Nuamuri

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Ende, Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Praka Yofer Labage, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Pasar Desa Nuamuri, Kecamatan Kelimutu, Kabupaten Ende, Selasa (7/10/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA ini berlangsung aman dan lancar di tengah aktivitas masyarakat pasar. Dalam pelaksanaannya, Babinsa berinteraksi langsung […]

  • Babinsa Desa Bajera Pastikan Pendistribusian Makan Bergizi Gratis Berjalan Baik

    Babinsa Desa Bajera Pastikan Pendistribusian Makan Bergizi Gratis Berjalan Baik

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Tabanan – Babinsa Desa Bajera, Koramil 1619-02/Selemadeg, Serda Ismail Fahmi, melaksanakan atensi kegiatan pendistribusian makan bergizi gratis di beberapa sekolah di Desa Bajera. Kegiatan ini berlangsung di Dapur Umum SPPI Kec. Selemadeg, Rabu (27/8/2025). Pendistribusian makan bergizi gratis ini ditujukan ke Setiap Sekolah di Yang ada Di Kecamatan Seleadeg, antara lain TK Aba, TK Kumara […]

  • Polres Bangli Gelar Patroli Bersama Masyarakat untuk Jaga Harkamtibmas

    Polres Bangli Gelar Patroli Bersama Masyarakat untuk Jaga Harkamtibmas

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Bangli, Selasa/28 Oktober 2025 – Polres Bangli melaksanakan patroli bersama masyarakat untuk menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban di wilayah Kabupaten Bangli. Kegiatan patroli ini melibatkan 12 personel Polres Bangli dan menyasar sejumlah lokasi strategis yang dinilai penting untuk keamanan. Patroli ini bertujuan sebagai langkah preventif guna memastikan situasi keamanan tetap terkendali dan masyarakat merasa aman. […]

  • Perkuat Sinergi dengan Masyarakat, Babinsa Ende Gelar Komsos dan Pamwil

    Perkuat Sinergi dengan Masyarakat, Babinsa Ende Gelar Komsos dan Pamwil

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Aleksius P.W, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Kebirangga Tengah, Kecamatan Maukaro, Kabupaten Ende, pada Selasa (16/12/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA bertujuan untuk memantau kondisi keamanan wilayah, menciptakan suasana keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) yang kondusif, serta membangun komunikasi yang baik antara Babinsa […]

  • Provost Kodim 1628/SB dan Satlantas Polres KSB Gelar Operasi Gabungan

    Provost Kodim 1628/SB dan Satlantas Polres KSB Gelar Operasi Gabungan

    • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada hari Selasa, 22 Juli 2025, Provost Kodim 1628/SB bersama Satlantas Polres KSB, Brimob, dan Dispenda KSB melaksanakan Operasi Gabungan Penertiban Pajak dan Surat-Surat Kendaraan Bermotor. Kegiatan ini dipusatkan di jalur depan Kantor Desa Dasan Anyar dengan sasaran utama kendaraan yang melintas tanpa kelengkapan dokumen resmi. Operasi gabungan ini merupakan langkah koordinatif […]

  • TNI AD Hadir di Tengah Warga, Babinsa Ende Dorong Lingkungan Bersih dan Aman

    TNI AD Hadir di Tengah Warga, Babinsa Ende Dorong Lingkungan Bersih dan Aman

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Ramil 1602-01/Ende, Serka Eusabeus Rangga dan Sertu Damianus Kerhi, bersama Babhinkamtibmas Polsek Ende, menggelar Komsos dan Pamwil di Aula Kantor Mautapaga. Kegiatan ini dilakukan untuk menindaklanjuti keluhan warga Lorong Bita Beach terkait drainase yang tersumbat dan penuh sampah, yang berdampak pada polusi udara di sekitar permukiman. Acara dihadiri oleh Lurah Mautapaga, aparat […]

expand_less