Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Serda Beni Eka Saputra Kawal Keamanan Pelabuhan Poto Tano pada Akhir Pekan

Serda Beni Eka Saputra Kawal Keamanan Pelabuhan Poto Tano pada Akhir Pekan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
  • visibility 12
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat — NTB, Babinsa Desa Kokarlian, Serda Beni Eka Saputra, melaksanakan tugas pengamanan di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano pada Minggu, (30 November 2025). Kegiatan ini berlangsung aman, tertib, dan lancar tanpa kendala berarti.

Pengamanan dilakukan sebagai bentuk dukungan TNI AD melalui Koramil jajaran Kodim 1628/KSB dalam menjaga stabilitas keamanan dan kenyamanan para pengguna jasa pelabuhan, terutama pada hari-hari dengan intensitas mobilitas masyarakat yang cukup tinggi.

Serda Beni Eka Saputra memastikan seluruh aktivitas di area pelabuhan berjalan sesuai prosedur, termasuk pemantauan arus keluar-masuk penumpang, kendaraan, serta koordinasi dengan pihak ASDP dan instansi terkait lainnya.

“Kami hadir untuk memastikan agar proses penyeberangan berjalan aman dan memberikan rasa nyaman bagi masyarakat,” ujar Babinsa.

Dengan kehadiran Babinsa di lapangan, situasi Pelabuhan Poto Tano tetap kondusif. Tidak ditemukan gangguan keamanan maupun hambatan dalam proses pelayanan penyeberangan.

Kegiatan pengamanan ini diharapkan terus memperkuat sinergi antara TNI, aparat pelabuhan, dan masyarakat dalam menjaga keamanan wilayah Sumbawa Barat.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim 1618/TTU Gandeng Komduk, Fokuskan Patroli di Pusat Keramaian

    Kodim 1618/TTU Gandeng Komduk, Fokuskan Patroli di Pusat Keramaian

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Rabu, 01 Oktober 2025, Kodim 1618/TTU kembali melaksanakan kegiatan patroli siskamling bersama Komponen Pendukung (Komduk) dalam hal ini Banser. Patroli kali ini difokuskan di beberapa titik pusat keramaian di wilayah Kota Kefamenanu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kehadiran patroli gabungan ini menjadi langkah nyata dalam menjaga stabilitas keamanan wilayah sekaligus memberikan rasa aman bagi […]

  • Pelantikan Kepala Desa Temas Berlangsung Khidmat, Babinsa Pastikan Situasi Kondusif

    Pelantikan Kepala Desa Temas Berlangsung Khidmat, Babinsa Pastikan Situasi Kondusif

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Praka Moch Rio Aldian, menghadiri kegiatan Pelantikan Kepala Desa Temas yang berlangsung di Kantor Desa Temas, Dusun Temas, Kecamatan Rote Barat Laut, Kabupaten Rote Ndao, pada Kamis (29/12/2025) pukul 13.30 WITA. Kegiatan pelantikan tersebut merupakan bagian dari proses pemerintahan desa dalam rangka menjamin keberlangsungan roda pemerintahan serta pelayanan kepada […]

  • TNI dan Pemerintah Desa Bolibean Perkuat Koordinasi Lewat Evaluasi Kinerja Tahun 2025

    TNI dan Pemerintah Desa Bolibean Perkuat Koordinasi Lewat Evaluasi Kinerja Tahun 2025

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Lembata – Babinsa Koramil 1624-07/Nagawutung Praka Deni Christian Puling menghadiri kegiatan Evaluasi Kinerja Pemerintah Desa Bolibean, Kecamatan Nagawutung, Kabupaten Lembata, pada hari Kamis, ( 23/10/2025 ). Kehadiran Babinsa dalam kegiatan tersebut merupakan bentuk dukungan TNI terhadap upaya pemerintah desa dalam meningkatkan tata kelola pemerintahan yang transparan dan akuntabel. Evaluasi ini juga menjadi ajang refleksi atas […]

  • Dukung Kekhidmatan Ibadah, Personel Polsek Abiansemal Laksanakan Pengamanan Lalu Lintas

    Dukung Kekhidmatan Ibadah, Personel Polsek Abiansemal Laksanakan Pengamanan Lalu Lintas

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Personel Polsek Abiansemal melaksanakan kegiatan pengamanan dan pengaturan lalu lintas terkait pelaksanaan upacara keagamaan yang berlangsung di wilayah Kecamatan Abiansemal, Kamis (25/9/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk mendukung kelancaran arus kendaraan sekaligus menjaga kekhidmatan jalannya prosesi ibadah masyarakat. Pengamanan difokuskan pada titik-titik jalur utama yang dilalui oleh umat maupun kawasan yang berpotensi menimbulkan kepadatan […]

  • Peduli Kebersihan dan Kamtibmas, Babinsa Koramil Maurole Bersama Warga Bersihkan Gereja Salib Suci

    Peduli Kebersihan dan Kamtibmas, Babinsa Koramil Maurole Bersama Warga Bersihkan Gereja Salib Suci

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende, — Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Donatus Kiri, bersama masyarakat Umat Paroki Salib Suci Maurole dan SDI Maurole, melaksanakan kegiatan Karya Bakti membersihkan lingkungan Gereja Salib Suci Maurole, di Desa Maurole, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Jumat (31/10/2025). Kegiatan yang dimulai sejak pukul 07.00 WITA hingga selesai ini diisi […]

  • Kebersamaan Dandim Tabanan dan Forkopimda Terwujud Dalam Persembahyangan Tumpek Wariga

    Kebersamaan Dandim Tabanan dan Forkopimda Terwujud Dalam Persembahyangan Tumpek Wariga

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Tabanan – Dalam rangka memperkuat nilai spiritual dan kearifan lokal di tengah masyarakat, Komandan Kodim 1619/Tabanan Letkol Inf Trijuang Danarjati, S.A.P., M.I.P., bersama jajaran Forkopimda Kabupaten Tabanan menghadiri kegiatan persembahyangan Hari Tumpek Wariga di Pura Pekedungan, Desa Beraban, Kecamatan Kediri, Sabtu (25/10/2025). Dalam suasana penuh kedamaian, Dandim Tabanan turut melaksanakan persembahyangan bersama umat Hindu lainnya. […]

expand_less