Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polsek Mengwi Amankan Tradisi Giat Mekotek di Desa Munggu

Polsek Mengwi Amankan Tradisi Giat Mekotek di Desa Munggu

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
  • visibility 4
  • comment 0 komentar

Mengwi – Polsek Mengwi melaksanakan pengamanan kegiatan tradisi Mekotek yang berlangsung di Desa Adat Munggu, Kecamatan Mengwi, Badung, sebagai upaya menjaga keamanan dan kelancaran jalannya tradisi budaya warisan leluhur. Sabtu (29/11/2025) pukul 14.00 Wita

Kegiatan pengamanan dipimpin langsung oleh Kapolsek Mengwi Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H.,M.H., bersama personel Unit Sabhara, Unit Lantas, serta Bhabinkamtibmas Desa Munggu yang bersinergi dengan Pecalang dan unsur keamanan desa adat Munggu

Kapolsek Mengwi mengatakan bahwa tradisi Mekotek setiap enam bulan tepatnya di hari raya Kuningan menarik antusias masyarakat sehingga diperlukan pengamanan yang maksimal

“Kami memastikan kegiatan berjalan aman, tertib, dan lancar. Personel disebar pada titik-titik rawan kepadatan serta jalur keluar-masuk desa agar arus kendaraan tetap tertata,” ujarnya

Pengamanan dilakukan mulai dari persiapan kegiatan, saat prosesi berlangsung, hingga selesai. Personel juga memberikan imbauan kepada masyarakat untuk tetap menjaga ketertiban serta menghormati jalannya prosesi adat tradisi mekotek

Selama kegiatan, situasi terpantau aman, lancar, dan kondusif tanpa adanya gangguan menonjol. Sinergitas antara kepolisian, pecalang, dan masyarakat berjalan sangat baik sehingga tradisi Mekotek dapat terlaksana dengan penuh kekhidmatan.

Polsek Mengwi berkomitmen terus memberikan pelayanan terbaik serta menjaga keamanan dalam setiap kegiatan adat, budaya, dan keagamaan di wilayah hukum Polsek Mengwi. (30/11).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • LK-II Nasional HMI Dompu Dihadiri Dandim 1614/Dompu, Sinergi Kader dan TNI

    LK-II Nasional HMI Dompu Dihadiri Dandim 1614/Dompu, Sinergi Kader dan TNI

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Dompu menyelenggarakan Latihan Kader II (LK-II) Intermediate Training Tingkat Nasional periode 2025–2026 dengan tema “HMI Bela Negara”. Kegiatan ini berlangsung pada Rabu, 24 Desember 2025, bertempat di Gedung PKK Dompu dan dihadiri sekitar 80 peserta dari berbagai daerah. Kegiatan tersebut mendapat perhatian khusus dengan kehadiran Komandan Kodim […]

  • Masyarakat Karangasem  Wajib Tahu, Mobil Samsat Keliling dan SIM Keliling Bisa Berikan Kemudahan, Simak Jadwalnya

    Masyarakat Karangasem Wajib Tahu, Mobil Samsat Keliling dan SIM Keliling Bisa Berikan Kemudahan, Simak Jadwalnya

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Bagi masyarakat yang mempunyai kendaraan R2 dan R4 wajib membayar pajak sebagai rasa tanggung jawab terhadap pendapatan daerah. Hal tersebut mengacu pada UU RI no. 28 tahun 2009 tentang pajak atas kepemilikan kendaraan bermotor Dalam keterangan yang disampaikan Kasat Lantas Polres Karangasem melalui Kanit Regident Polres Karangasem Ipda I Nyoman Wijaya, S.H., M.H. selain membayar […]

  • Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Menjelang Dini Hari

    Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Menjelang Dini Hari

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Selbar Suraberata, Senin 29/9/2025 Pukul 01.00 s/d 03.00 wita Dalam rangka menciptakan situasi aman dan kondusif di wilayah Kecamatan Selemadeg barat Personil Polsek Selemadeg barat Dipimpin pawas AIPTU I Nyoman Nata Susila Putra S.H menggelar patroli malam untuk memastikan keamanan dan ketertiban di wilayah hukumnya. Kegiatan patroli malam ini dilakukan untuk mencegah terjadinya […]

  • TNI-Polri, ASN, dan Warga Bersatu di Kirab Merah Putih Puncak Jaya

    TNI-Polri, ASN, dan Warga Bersatu di Kirab Merah Putih Puncak Jaya

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Puncak Jaya, 15 Agustus 2025 — Jalanan Kota Mulia pagi ini dipenuhi semangat kemerdekaan. Ribuan warga dari berbagai lapisan masyarakat tumpah ruah mengikuti Kirab Merah Putih menyongsong HUT ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia. Kegiatan dipimpin Bupati Puncak Jaya Dr. Yuni Wonda, S.Sos., S.I.P., MM, didampingi Dandim 1714/PJ Letkol Inf Irawan Setya Kusuma, S.Hub.,Int, Dansatgas Yonif 743/PSY […]

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Dorong Anak Sekolah Hidup Sehat Lewat MSG

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Dorong Anak Sekolah Hidup Sehat Lewat MSG

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam upaya mendukung program pemerintah di bidang kesehatan dan pendidikan, Babinsa Kelurahan Kuang Koramil 1628-01/Taliwang, Serka Bustanuddin, melaksanakan pendampingan kegiatan Makan Sehat Bergizi (MSG) yang berlangsung di SDN 1 Taliwang, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, Rabu (17/9/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 09.35 WITA tersebut berjalan dengan tertib, lancar, dan penuh antusias […]

  • Kapolsek Dentim Hadiri Upacara Melaspas Situs Kertalangu, Dukung Pelestarian Nilai Budaya dan Spiritualitas Bali

    Kapolsek Dentim Hadiri Upacara Melaspas Situs Kertalangu, Dukung Pelestarian Nilai Budaya dan Spiritualitas Bali

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Kapolsek Denpasar Timur (Dentim) Kompol I Ketut Tomiyasa, S.H., M.H., menghadiri kegiatan Karya Melaspas Situs Kertalangu Tahun 2025 yang berlangsung di Situs Kertalangu, Jalan WR. Supratman, Desa Kesiman Kertalangu, Denpasar Timur, Selasa (21/10/2025) pagi. Upacara Melaspas tersebut merupakan rangkaian kegiatan yadnya yang dilaksanakan untuk mensucikan dan mengaktifkan secara niskala (spiritual) tempat suci dan area Situs […]

expand_less