Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa 1623-07/Bebandem dukung sekaa baleganjur SMA N 1 Bebandem mengikuti lomba balaganjur kreasi tingkat Kabupaten.

Babinsa 1623-07/Bebandem dukung sekaa baleganjur SMA N 1 Bebandem mengikuti lomba balaganjur kreasi tingkat Kabupaten.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
  • visibility 32
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Babinsa Desa Jungutan Koramil 1623-07/Bebandem Serma I Nengah Taman melaksanakan pendampingan sekaa baleganjur SMA N 1 Bebandem, dalam kegiatan seleksi lomba balaganjur kreasi tingkat Kab. Karangasem, di SMA N 1 Bebandem, Desa Jungutan, Kec.Bebandem, Kab.Karangasem, pada Sabtu (26/07/25).

Kegiatan lomba balaganjur kreasi ini dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 tahun 2025 dimana pemenangan lomba balaganjur kreasi tingkat Kab.Karangasem akan mewakili dalam lomba baleganjur ditingkat Provinsi.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut ​Camat Bebandem, Danramil 1623-07/Bebandem beserta anggota Koramil, Kapolsek Bebandem diwakili Waka Polsek serta Babinsa Desa Jungutan.

Babinsa Desa Jungutan Serma I Nengah Taman disela-sela kegiatan mengatakan “kegiatan lomba baleganjur kreasi dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 tahun 2025 untuk wilayah Kec.Bebandem diwakili oleh sekaa baleganjur SMA N 1 Bebandem” terangnya.

Mari kita dukung bersama sekaa baleganjur SMA N 1 Bebandem yang akan menampilkan tabuh baleganjur berjudul Baji Gaur, imbuhnya.

Sementara itu Danramil 1623-07/Bebandem Kapten Cpl. I Gusti Made Darsana saat dikonfirmasi mengatakan “kami mengucapkan banyak terimakasih kepada siswa-siswi sekaa baleganjur SMA N 1 Bebandem yang mewakili Kec.Bebandem dalam kegiatan seleksi lomba baleganjur tingkat Kabupaten, semoga bisa meraih prestasi yang terbaik” pungkasnya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Percepatan Pembangunan KDKMP, Kasdim 1613/Sumba Barat Hadir di Aula Kantor Bupati

    Percepatan Pembangunan KDKMP, Kasdim 1613/Sumba Barat Hadir di Aula Kantor Bupati

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    SUMBA TENGAH – Kasdim 1613/Sumba Barat Mayor Inf Idris menghadiri rapat koordinasi percepatan pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP) di wilayah Kabupaten Sumba Tengah. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Aula Kantor Bupati Sumba Tengah, Rabu (07/01/2026). Rapat koordinasi ini bertujuan untuk menyamakan persepsi serta mempercepat langkah-langkah strategis dalam pembangunan dan penguatan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih sebagai […]

  • Unit Lalu Lintas Polsek Kuta Selatan Lakukan Pemantauan Dan Edukasi Kendaraan Besar Di Tanjakan Goa Gong Jimbaran

    Unit Lalu Lintas Polsek Kuta Selatan Lakukan Pemantauan Dan Edukasi Kendaraan Besar Di Tanjakan Goa Gong Jimbaran

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 39
    • 0Komentar

    Kuta Selatan, Guna menjaga kelancaran arus lalu lintas serta mencegah potensi kecelakaan, Unit Lalu Lintas Polsek Kuta Selatan yang dipimpin oleh Iptu Ida Bagus Suardika melaksanakan kegiatan pemantauan arus lalu lintas di kawasan tanjakan Goa Gong, Jimbaran, Selasa (15/7/2025). Dalam kegiatan, personel Unit Lalu Lintas Polsek Kuta Selatan melakukan pemantauan situasi arus lalu lintas sekaligus […]

  • Polsek Banjarangkan Gelar Panen Raya Jagung Dukung Swasembada Pangan Nasional.

    Polsek Banjarangkan Gelar Panen Raya Jagung Dukung Swasembada Pangan Nasional.

    • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Polsek Banjarangkan melaksanakan Panen Raya Jagung Lahan Binaan Polres Klungkung dalam rangka mendukung program swasembada pangan nasional, bertempat di lahan sawah Dusun Pau, Desa Tihingan, Banjarangkan, Klungkung, (19/12). Kegiatan panen raya ini merupakan implementasi nyata dukungan Polri terhadap program ketahanan pangan nasional melalui pengembangan pertanian produktif berbasis masyarakat. Program tersebut sejalan dengan […]

  • TNI dan Pemerintah Desa Bersinergi Kawal Penyaluran BLT DD di Cenggu

    TNI dan Pemerintah Desa Bersinergi Kawal Penyaluran BLT DD di Cenggu

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Belo-Bima, Selasa 2 September 2025 — Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) tahap 3 tahun anggaran 2025 dilaksanakan di Aula Kantor Desa Cenggu, Kecamatan Belo, Kabupaten Bima. Kegiatan yang dimulai pukul 10.00 WITA ini menyasar 5 orang penerima manfaat dengan besaran Rp 900.000 per orang untuk periode bulan Juli, Agustus, dan September. Hadir […]

  • Koramil Reok Hadir Dukung Kegiatan Jalan Sehat PGRI, Guru: Ini Meningkatkan Semangat Kami

    Koramil Reok Hadir Dukung Kegiatan Jalan Sehat PGRI, Guru: Ini Meningkatkan Semangat Kami

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Manggarai, 22 November 2025 – Dalam rangka memperingati Hari Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI), ratusan peserta mengikuti kegiatan Jalan Sehat yang diselenggarakan di Lapangan Sekolah Barang Kolong, Kelurahan Mata Air, Kecamatan Reok. Kegiatan ini diikuti oleh para guru, siswa dari jenjang SD, SMP, dan SMA, serta unsur pemerintah dan aparat keamanan setempat.   Batuud Koramil […]

  • Hadiri Pelepasan Kontingen Klungkung Menuju Porprov Bali, Dandim Klungkung Berpesan Beri Kemampuan Terbaik Untuk Torehkan Prestasi

    Hadiri Pelepasan Kontingen Klungkung Menuju Porprov Bali, Dandim Klungkung Berpesan Beri Kemampuan Terbaik Untuk Torehkan Prestasi

    • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Klungkung,- Ratusan atlet Kabupaten Klungkung yang akan mengikuti Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Bali XVI Tahun 2025 dilepas secara resmi oleh Bupati Klungkung I Made Satria, Minggu ( 24/08/25 ). Kegiatan yang dilaksanakan di Monumen Ida Dewa Agung Jambe tersebut dihadiri pula oleh Wabup, Forkopimda serta undangan lainnya, termasuk Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., […]

expand_less