Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kapolsek Pupuan Laksanakan Dialogis, Dengarkan Keluhan Masyarakat Mengenai Keamanan serta Menyampaikan Pesan Kamtibmas

Kapolsek Pupuan Laksanakan Dialogis, Dengarkan Keluhan Masyarakat Mengenai Keamanan serta Menyampaikan Pesan Kamtibmas

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
  • visibility 14
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Polsek Pupuan, Jumat 28 November 2025 pukul 08.30 s/d 10.00 Wita, Kapolsek Pupuan AKP I Nengah Simpen, S.H., M.H, bersama anggota melaksanakan kegiatan dialogis dengan masyarakat. Kegiatan tersebut dilakukan sebagai bentuk pelayanan Polri dalam menjalin komunikasi yang baik dengan masyarakat, serta mendengar secara langsung setiap keluhan maupun informasi terkait situasi Kamtibmas di wilayah Kecamatan Pupuan.

Kegiatan berlangsung di Pasar Umum Pupuan dan Bank BPD Bali Cabang Pupuan, dimana Kapolsek Pupuan bersama anggota menyambangi para pedagang, pengunjung pasar, serta berdialog dengan petugas keamanan bank. Dalam kesempatan tersebut, Kapolsek menyampaikan imbauan Kamtibmas terkait kewaspadaan terhadap tindak kriminalitas, seperti pencurian kendaraan bermotor, penipuan online, dan menjaga keamanan barang bawaan di area pasar. Tujuan kehadiran Kapolsek Pupuan dan anggota adalah untuk mempererat hubungan dengan masyarakat, menciptakan rasa aman dan nyaman, serta memberikan ruang bagi masyarakat menyampaikan aspirasi terkait keamanan lingkungan.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I PUTU BAYU PATI, S.I.K.,M.H, melalui Kapolsek Pupuan AKP I Nengah Simpen. S.H.,M.H, menyampaikan bahwa Polsek Pupuan berkomitmen untuk selalu hadir dan memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat, dengan meningkatkan kegiatan preventif, patroli, serta komunikasi yang intens dengan warga guna menjaga situasi Kamtibmas tetap kondusif.

Di akhir kegiatan, masyarakat menyampaikan apresiasi kepada Polsek Pupuan atas kehadiran dan perhatian yang diberikan, serta mengucapkan terima kasih karena telah senantiasa berada di tengah-tengah masyarakat untuk menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Kecamatan Pupuan.

Humas Polsek Pupuan

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Danramil Blahbatuh Apresiasi Peran Aktif Babinsa dalam Posyandu Banjar Sema

    Danramil Blahbatuh Apresiasi Peran Aktif Babinsa dalam Posyandu Banjar Sema

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Gianyar – Upaya menjaga kesehatan masyarakat terus mendapat dukungan penuh dari TNI di tingkat desa. Hal ini tampak dalam kegiatan Posyandu Balita dan Posyandu Lansia yang digelar di Balai Banjar Sema, Desa Adat Sema, Desa Pering, Kecamatan Blahbatuh, pada Selasa (2/9/2025). Dalam kegiatan tersebut, Babinsa Desa Pering Koramil 1616-04/Blahbatuh, Serka I Wayan Sumerta, hadir bersama […]

  • Babinsa Samplangan Hadiri Sosialisasi Pawai Budaya di Wantilan Pura Dalem Samprangan

    Babinsa Samplangan Hadiri Sosialisasi Pawai Budaya di Wantilan Pura Dalem Samprangan

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Gianyar – Samplangan, Selasa (21/10/2025) Dalam rangka mendukung kelancaran kegiatan masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Kelurahan Samplangan Koramil 1616-01/Gianyar Serka I Komang Yudiartana bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan Samplangan melaksanakan pendampingan dan pengamanan kegiatan sosialisasi pawai budaya dalam rangka menyambut HUT Kota Gianyar Tahun 2026, bertempat di Wantilan Pura Dalem Samprangan, Desa Adat Samplangan, Kecamatan Gianyar, Kabupaten […]

  • Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Menjelang Dini Hari

    Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Menjelang Dini Hari

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Selbar Suraberata, Jumat 19/12/2025 Pukul 01.00 s/d 03.00 wita Dalam rangka menciptakan situasi aman dan kondusif di wilayah Kecamatan Selemadeg barat Personil Polsek Selemadeg barat Dipimpin pawas AIPTU I Nyoman Nata Susila Putra S.H menggelar patroli malam menjelang dinihari untuk memastikan keamanan dan ketertiban di wilayah hukumnya. Kegiatan patroli malam ini dilakukan untuk […]

  • Patroli Dialogis Samapta Polsek Abiansemal Sambangi Obvit Kantor Bank BRI

    Patroli Dialogis Samapta Polsek Abiansemal Sambangi Obvit Kantor Bank BRI

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Personel Samapta Polsek Abiansemal melaksanakan patroli dialogis dengan menyambangi objek vital perbankan, yakni Kantor Bank BRI Unit Mambal, Kecamatan Abiansemal, Badung. Senin malam (29/9/2025). Kegiatan patroli ini dilakukan untuk memastikan situasi kamtibmas tetap kondusif serta memberikan rasa aman bagi nasabah maupun pegawai bank. Dalam patroli dialogis tersebut, personel juga memberikan imbauan terkait pentingnya […]

  • Kodim 1612/Manggarai dan PMI Gelar Patroli Gabungan Jaga Kamtibmas

    Kodim 1612/Manggarai dan PMI Gelar Patroli Gabungan Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Manggarai, 15 September 2025 – Dalam upaya memperkuat sinergi antara TNI dan elemen masyarakat, anggota Kodim 1612/Manggarai yang dipimpin oleh Pelda Wayan Juniana menggelar patroli bersama dengan organisasi masyarakat Persatuan Manggarai Indah (PMI) pada Senin malam (15/9). Kegiatan patroli ini menyasar sejumlah titik strategis di wilayah Manggarai yang dinilai rawan gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat […]

  • Personel Polsek Pupuan Melaksanakan Strong Point Pagi, Pastikan Kelancaran Lalu Lintas dan Keselamatan Masyarakat

    Personel Polsek Pupuan Melaksanakan Strong Point Pagi, Pastikan Kelancaran Lalu Lintas dan Keselamatan Masyarakat

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Pupuan Rabu, 22 Oktober 2025 pukul 06.30 hingga 09.00 Wita, personel Polsek Pupuan melaksanakan kegiatan Strong Point pagi. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh anggota Polsek Pupuan sebagai bentuk pelayanan prima kepolisian dalam rangka menciptakan keamanan, ketertiban, dan kelancaran arus lalu lintas (Kamtibcar Lantas) serta menjaga situasi Kamtibmas tetap kondusif di wilayah […]

expand_less