Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Wujudkan Kamtibmas Kondusif, Babinsa Kewapante Lakukan Komsos dengan Aparat Desa Munerana

Wujudkan Kamtibmas Kondusif, Babinsa Kewapante Lakukan Komsos dengan Aparat Desa Munerana

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

NTT-SIKKA. Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante Kodim 1603/Sikka, Pratu Febronius Dinong, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama aparat pemerintah Desa Munerana, Kecamatan Hewokloang, Kabupaten Sikka, Jumat(28/11/2025).

Kegiatan Komsos ini bertujuan mempererat hubungan dan sinergi antara aparat kewilayahan dengan pemerintah desa dalam rangka menjaga stabilitas keamanan serta mendukung percepatan pembangunan di wilayah.

Dalam pelaksanaannya, Babinsa berdiskusi dengan perangkat desa mengenai situasi kamtibmas, perkembangan pembangunan, serta berbagai kendala yang dihadapi masyarakat.

Pratu Febronius Dinong menyampaikan bahwa Komsos merupakan bagian dari tugas pokok Babinsa dalam membina wilayah teritorial.

“Melalui komunikasi sosial, kami dapat mengetahui kondisi nyata di lapangan, mendengarkan aspirasi masyarakat, serta memperkuat koordinasi dengan pemerintah desa untuk menciptakan lingkungan yang aman dan kondusif,” ujarnya.

Aparat desa Munerana menyambut baik kehadiran Babinsa dan menyampaikan apresiasi atas perhatian serta dukungan Koramil Kewapante dalam mendampingi program-program pembangunan desa.

Kegiatan Komsos berlangsung dengan penuh keakraban dan diharapkan semakin memperkuat kerja sama antara TNI dan pemerintah desa demi terciptanya kesejahteraan dan kemajuan masyarakat Munerana.
(PENDIM 1603/SIKKA)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sat Brimobda Bali Evakuasi Warga Terdampak Banjir Di Desa Melaya Jembrana

    Sat Brimobda Bali Evakuasi Warga Terdampak Banjir Di Desa Melaya Jembrana

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Hujan deras disertai angin kencang yang mengguyur Bali beberapa hari terakhir hingga menyebabkan beberapa wilayah terdampak banjir, salah satunya terjadi di desa melaya kec. Melaya kab. Jembrana. Dimana pada senin 15 desember 2025 tepatnya di banjar sumbersari desa melaya mengalami banjir dengan ketinggian air mencapai pinggang orang dewasa dan merendam jalan raya dan rumah warga […]

  • Babinsa Komsos dengan Warga di Desa Tematana

    Babinsa Komsos dengan Warga di Desa Tematana

    • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat Sertu Silas Kikhau melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) dengan warga Desa Tematana, Kecamatan Loli, Kabupaten Sumba Barat, pada Sabtu (18/10/2025). Kegiatan komsos tersebut bertujuan untuk mempererat silaturahmi dan menjalin hubungan yang baik antara TNI dengan masyarakat di wilayah binaan. Dalam kesempatan itu, Sertu Silas Kikhau mengajak […]

  • Babinsa Desa Kokarlian Tingkatkan Pengawasan di Pelabuhan Poto Tano Demi Kelancaran Mobilitas

    Babinsa Desa Kokarlian Tingkatkan Pengawasan di Pelabuhan Poto Tano Demi Kelancaran Mobilitas

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Babinsa Desa Kokarlian, Koramil 1628-04/Poto Tano, Serda Beni Eka Saputra melaksanakan kegiatan pengamanan di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano pada Rabu (03/12/2025) pukul 10.00 WITA. Kehadiran Babinsa di area pelabuhan bertujuan memastikan seluruh aktivitas masyarakat berjalan aman, tertib, dan kondusif. Pelabuhan Poto Tano yang merupakan pintu masuk utama menuju Pulau Sumbawa selalu dipadati arus kendaraan dan […]

  • Dandim Klungkung Sampaikan 5 Kiat Sukses  Di SMAN 1 Banjarangkan

    Dandim Klungkung Sampaikan 5 Kiat Sukses Di SMAN 1 Banjarangkan

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Klungkung, – Dalam rangka meningkatkan dan memperkuat kecintaan generasi muda terhadap tanah airnya, berbagai upaya terus digencarkan Kodim 1610/Klungkung di wilayah teritorialnya. Kali ini upaya itupun kembali diwujudkan dengan digelarnya sosialisasi bela negara dan pembentukan kader bela negara Kabupaten Klungkung dengan berkolaborasi bersama Badan Kesbangpol Klungkung di SMAN 1 Banjarangkan, Senin ( 08/09/25 ). Bahkan […]

  • Umanis Galungan Polsek Kuta Utara Terjunkan Personel Amankan Sejumlah Obyek Wisata.

    Umanis Galungan Polsek Kuta Utara Terjunkan Personel Amankan Sejumlah Obyek Wisata.

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Kuta Utara – Kepolisian Sektor Kuta Utara menerjunkan sejumlah personilnya di kawasan obyek wisata pantai guna memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat yang menikmati libur Umanis Galungan. Kamis (20/11/25) pukul 15.00 Wita Kapolsek Kuta Utara Kompol I Ketut Agus Pasek Sudina S.I.K.,M.H menerangkan pihaknya telah melakukan pengamanan untuk memberi rasa aman bagi pengunjung saat […]

  • Babinsa Aktif Pantau Situasi dan Jaga Kamtibmas di Kabupaten Ende

    Babinsa Aktif Pantau Situasi dan Jaga Kamtibmas di Kabupaten Ende

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serka Anwar Hamsah, melaksanakan kegiatan monitoring keamanan wilayah binaan sekaligus komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat Desa Mbukasaki, Kecamatan Wewaria, Kabupaten Ende pada Kamis pagi pukul 10.20 WITA. Dalam kegiatan tersebut, Serka Anwar Hamsah menghimbau warga setempat untuk terus menjaga ketertiban dan keamanan masyarakat (Kamtibmas) serta menjaga kerukunan antarwarga demi terciptanya suasana […]

expand_less