Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Bhabinkamtibmas Desa Wanagiri Dampingi Musdesus Pembangunan Desa

Bhabinkamtibmas Desa Wanagiri Dampingi Musdesus Pembangunan Desa

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Polsek Selemadeg, Pada hari Kamis, 27 November 2025, pukul 10.00 WITA, Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Wanagiri menggelar Musyawarah Desa Khusus (Musdesus) di wantilan desa setempat. Kegiatan ini dihadiri oleh Bhabinkamtibmas Desa Wanagiri, serta seluruh tokoh kunci desa dan kecamatan, untuk berkoordinasi dan membahas rencana pembangunan Desa Wanagiri ke depan.

Acara Musdesus dibuka secara resmi oleh Ketua BPD Desa Wanagiri, I Ketut Artabawa, dan dilanjutkan dengan sambutan dari Bapak Camat Selemadeg. Kehadiran dalam kegiatan ini terbilang lengkap, meliputi Camat Selemadeg, Pj Perbekel, Pendamping Desa, Bendesa Adat, Kelihan Subak, Ketua PKK, para Kepala Wilayah (Kawil), dan Staf Desa.

Seijin Kapolres Tabanan, AKBP I Putu Bayu Pati., S.I.K., M.H. melalui Kapolsek Selemadeg, Kompol I Wayan Suastika, S.H. menegaskan bahwa, kehadiran Bhabinkamtibmas merupakan bentuk dukungan dan pengawasan Polri terhadap setiap proses pembangunan desa, demi terciptanya situasi kamtibmas yang kondusif dan lancar selama pelaksanaan program pembangunan di Desa Wanagiri.”Ungkap Kapolsek.

(Humas Polsek Selemadeg)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pameran Alat Berat PT Trakindo Tarik Minat Pengusaha Sekongkang Raya

    Pameran Alat Berat PT Trakindo Tarik Minat Pengusaha Sekongkang Raya

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam rangka memperkenalkan sekaligus mempromosikan produk-produk unggulan di bidang alat berat, PT Trakindo menggelar Pameran Alat Berat yang berlangsung di Desa Kemuning, Kecamatan Sekongkang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Senin (03/11/2025). Kegiatan tersebut mendapat pendampingan langsung dari Babinsa Desa Kemuning, Serda Saidin, yang turut memastikan pelaksanaan kegiatan berjalan aman dan tertib. Pameran […]

  • Kodim 1614/Dompu Bersama Polri Cegah Tipihut di Jalur Tambora

    Kodim 1614/Dompu Bersama Polri Cegah Tipihut di Jalur Tambora

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Dompu, NTB– Kodim 1614/Dompu terus menunjukkan kepeduliannya dalam menjaga kelestarian lingkungan hidup di wilayah Kabupaten Dompu. Melalui kegiatan Smart Patrol Jalur Rawan Tindak Pidana Kehutanan (Tipihut), personel Kodim bersama Balai Taman Nasional Tambora, Polres Dompu, dan unsur mitra melaksanakan patroli gabungan di kawasan Taman Nasional Tambora, Kecamatan Pekat, Kabupaten Dompu, Minggu 21 September 2025. Dalam […]

  • Dandim Tabanan Ajak Prajurit Jaga Kebugaran dan Semangat Melalui Samapta Periodik II di GOR Debes

    Dandim Tabanan Ajak Prajurit Jaga Kebugaran dan Semangat Melalui Samapta Periodik II di GOR Debes

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Tabanan – Komando Distrik Militer 1619/Tabanan menggelar kegiatan Tes Samapta Periodik II Tahun 2025 yang dipimpin langsung oleh Dandim Letkol Inf Trijuang Danarjati, S.A.P., M.I.P., di GOR Debes Tabanan, Desa Delod Peken, Kec/Kab. Tabanan, Jumat (7/11/2025). Dalam pelaksanaannya, kegiatan diawali dengan pemeriksaan kesehatan oleh tim medis guna memastikan seluruh peserta dalam kondisi prima dan layak […]

  • Kapolsek Payangan Buka Jalan Santai Meriah HUT ke-60 SMPN 1 Payangan

    Kapolsek Payangan Buka Jalan Santai Meriah HUT ke-60 SMPN 1 Payangan

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Gianyar – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-60, SMP Negeri 1 Payangan menggelar kegiatan jalan santai yang berlangsung meriah dan penuh kebersamaan, Rabu (30/7/2025) pagi. Ratusan peserta dari berbagai kalangan antusias mengikuti kegiatan ini, yang dimulai pukul 08.00 WITA dengan titik start dan finish di halaman sekolah, Banjar Melinggih, Desa Melinggih, Kecamatan Payangan, […]

  • Patroli Malam Berjalan Kondusif, Sertu Usman Tegaskan Pentingnya Keamanan Bersama

    Patroli Malam Berjalan Kondusif, Sertu Usman Tegaskan Pentingnya Keamanan Bersama

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Anggota piket Koramil 1628-01/Taliwang, Sertu Usman, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah teritorial Koramil pada Jum’at, (14/11/2025)pukul 21.00 WITA. Patroli rutin ini dilakukan sebagai langkah preventif untuk memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat tetap terjaga. Dalam pelaksanaannya, Sertu Usman menyusuri sejumlah titik yang dianggap rawan serta berinteraksi langsung dengan warga yang […]

  • Patroli Malam Koramil 1628-05/Jereweh Berjalan Aman dan Lancar

    Patroli Malam Koramil 1628-05/Jereweh Berjalan Aman dan Lancar

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), anggota Koramil 1628-05/Jereweh melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah binaan. Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Koptu Agus Dermawan pada hari Minggu, (04/12/2026), sekitar pukul 21.00 WITA. Patroli dilakukan sebagai bagian dari tugas piket Koramil dengan menyusuri sejumlah titik di wilayah Kecamatan Jereweh. Dalam pelaksanaan […]

expand_less