Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Personil Unit Samapta Polsek Abiansemal Sambangi Pakemitan Warga Masyarakat

Personil Unit Samapta Polsek Abiansemal Sambangi Pakemitan Warga Masyarakat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
  • visibility 29
  • comment 0 komentar

ABIANSEMAL – Unit Samapta merupakan salah satu fungsi Kepolisian yang bertugas di bidang Preventif atau pencegahan terhadap terjadinya gangguan Kamtibmas. Samapta Polri memiliki peran penting dalam mewujudkan situasi Kamtibmas yang kondusif.

Kehadiran Polisi sangat dibutuhkan di setiap waktu baik siang maupun malam hari guna mencegah bertemunya faktor niat para pelaku kejahatan dengan faktor kesempatan yang berpotensi pada terjadinya kejahatan atau gangguan keamanan.

Guna mencegah terjadinya gangguan Kamtibmas di daerah hukum Polsek Abiansemal, maka pada hari Sabtu tanggal 26 Juli 2025 Pkl. 22.30 Wita, personil Samapta Polsek Abiansemal yang dipimpin Pawas IPTU I Made Sudiana, S.H., menyambangi warga masyarakat Banjar Batu Lumbang, Desa Sangeh, Kecamatan Abiansemal yang sedang melaksanakan pekemitan dalam rangka menyambut hari piodalan serta guna mengantisipasi terjadinya tindakan kriminalitas di wilayah tersebut.

”Tidak lupa kami memberikan pesan – pesan kamtibmas kepada warga masyarakat yang melaksanakan pekemitan untuk mengecek situasi dan memastikan tidak ada hal – hal yang mencurigakan yang mengarah ke tindakan kejahatan” pungkas IPTU Sudiana seijin Kapolsek Abiansemal Kompol I Nyoman Karang Adiputra, S.H. (27/7)

”Patroli dialogis memang rutin dilakukan oleh Polsek Abiansemal untuk meminimalisir tindak kejahatan seperti Curas, Curat, Curanmor, serta gangguan kamtibmas lainnya” imbuhnya.

“Dengan adanya patroli dialogis tersebut, kami berharap masyarakat dapat merasa aman dalam beraktifitas, utamanya pada malam hari” tutupnya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Ajak Warga Tetap Jaga Keamanan dan Kebersamaan di Tengah Duka

    Babinsa Ajak Warga Tetap Jaga Keamanan dan Kebersamaan di Tengah Duka

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Serka Janry Selanno, melaksanakan kegiatan sinergitas dengan warga binaan dalam rangka membantu persiapan dan pelaksanaan pemakaman almarhuma Nofri Bailao (17 tahun), bertempat di rumah duka keluarga Bailao Ndun yang berlokasi di Dusun Leteklain dan Dusun Ne’e Mok, Desa Persiapan Ne’e, Kecamatan Lobalain, pada Selasa (28/10/2025) pukul 12.00 WITA hingga […]

  • Dandim 1612/Manggarai: Kunjungan Tim Wasrik Jadi Motivasi Tingkatkan Pengabdian Prajurit

    Dandim 1612/Manggarai: Kunjungan Tim Wasrik Jadi Motivasi Tingkatkan Pengabdian Prajurit

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    MANGGARAI – Markas Kodim 1612/Manggarai di Jalan Banteng pada Rabu (1/10/2025) diselimuti suasana formal namun hangat. Bukan lantaran upacara militer biasa, melainkan karena kehadiran penting Tim Pengawasan dan Pemeriksaan (Wasrik) Kodam IX/Udayana. Kunjungan Tim Wasrik ini jauh dari kesan seremonial kaku. Agenda ini menjadi momentum krusial untuk “check-up” total perkembangan dan profesionalisme prajurit Kodim 1612/Manggarai, […]

  • Tingkatkan Keamanan Lingkungan, Babinsa Gelar Monitoring di Desa Oenitas

    Tingkatkan Keamanan Lingkungan, Babinsa Gelar Monitoring di Desa Oenitas

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Rote Barat, Rote Ndao — Dalam rangka meningkatkan pembinaan teritorial dan memperkuat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Petrus Gudu, melakukan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) sekaligus monitoring wilayah binaan pada Senin (1/12/2025) di Dusun Oenitas, Desa Oenitas, Kecamatan Rote Barat. Kegiatan yang berlangsung pukul 10.45 WITA ini diselenggarakan di kediaman Kepala Dusun Oenitas, Bapak […]

  • Sat Samapta Polres Klungkung Intensifkan Patroli Malam Jelang Pergantian Tahun 2026.

    Sat Samapta Polres Klungkung Intensifkan Patroli Malam Jelang Pergantian Tahun 2026.

    • calendar_month Minggu, 28 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) menjelang pergantian Tahun 2025 ke 2026, personel Satuan Samapta Polres Klungkung meningkatkan intensitas kegiatan patroli malam di wilayah hukum Polres Klungkung, (27/12). Patroli malam tersebut dilaksanakan dengan menyusuri sejumlah lokasi strategis dan pusat aktivitas masyarakat, antara lain Kerta Gosa, Pasar Galiran, Pasar Senggol, […]

  • Konsep Tebe Modern Jadi Inovasi Desa Sumita, Babinsa Turut Kawal dan Edukasi Warga

    Konsep Tebe Modern Jadi Inovasi Desa Sumita, Babinsa Turut Kawal dan Edukasi Warga

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Gianyar – Sumita, Jumat (3/10/2025), Babinsa Desa Sumita Koramil 1616-01/Gianyar Kopka I Made Juliarta kembali menunjukkan kepedulian dan dedikasinya terhadap masyarakat binaan. Bertempat di Kantor Desa Sumita, Babinsa bersama perangkat desa yang dipimpin Staf Desa Sumita, Sdri Ni Nyoman Dasnin, melaksanakan kegiatan pembersihan lingkungan sekaligus memberikan edukasi kepada warga mengenai sistem pengelolaan sampah organik berbasis […]

  • Letkol Samuel Asdianto Tegaskan Peran Strategis Perguruan Tinggi dalam Perkokoh Nasionalisme

    Letkol Samuel Asdianto Tegaskan Peran Strategis Perguruan Tinggi dalam Perkokoh Nasionalisme

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    v Kota Bima _ Pada Selasa, 30 Desember 2025, Letkol Arh. Samuel Asdianto Limbongan, S.Kom., M.Sc., Dandim 1608/Bima melakukan kunjungan silaturahmi ke kampus Universitas Muhammadiyah II Bima yang terletak di Kelurahan Ule, Kecamatan Asakota, Kota Bima, kehadiran Dandim 1608/Bima di sambut rektor dan jajaran akademika universitas. Dalam sambutannya, Rektor Universitas Muhammadiyah II Bima, Dr. Ridwan […]

expand_less