Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polisi Sambangi Warga Saat Subuh, Patroli Jalan Kaki Sat Samapta Tabanan Cegah Kejahatan 3C

Polisi Sambangi Warga Saat Subuh, Patroli Jalan Kaki Sat Samapta Tabanan Cegah Kejahatan 3C

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
  • visibility 33
  • comment 0 komentar

Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan.Dalam upaya menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, Sat Samapta Polres Tabanan menggelar kegiatan Patroli Jalan Kaki Subuh Keliling Perintis Presisi pada Sabtu malam hingga Minggu dini hari, 26–27 Juli 2025. Kegiatan ini dimulai pukul 23.30 WITA hingga 02.30 WITA, dipimpin oleh PS. Kasubnit 2 Dalmas Bripka I Wayan Rangga Dita Diputra, dengan melibatkan personel BRIGPOL Gus Putu Janarta Kori dan BRIPDA I Kadek Hernanda.

Patroli dilakukan secara menyeluruh di tiga titik strategis wilayah hukum Polres Tabanan, yakni Terminal Pesiapan, Pertokoan Jalan Gatot Subroto, dan Perumahan Jalan Hasanudin. Kegiatan ini merupakan bagian dari strategi preventif untuk mencegah gangguan keamanan, khususnya potensi kejahatan pada waktu rawan, saat masyarakat tengah beristirahat dan aktivitas lingkungan cenderung sepi.

Personel Sat Samapta melakukan patroli secara dialogis dengan menyambangi warga yang dijumpai serta memberikan imbauan kamtibmas. Selain itu, pengecekan terhadap kondisi lingkungan sekitar juga dilakukan secara cermat guna mengantisipasi kejahatan 3C (Curat, Curas, dan Curanmor) yang kerap terjadi pada malam hingga dini hari. Kehadiran polisi di tengah masyarakat pada waktu yang tidak lazim menjadi bentuk nyata perlindungan dan pelayanan Polri.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H.,melalui Kasat Samapta AKP I Ketut Suaba,mengatakan”Patroli jalan kaki ini tidak hanya menjadi bentuk pencegahan, tetapi juga membangun kedekatan emosional antara polisi dan masyarakat. Polres Tabanan berkomitmen untuk terus menghadirkan rasa aman melalui patroli-patroli presisi yang menyentuh langsung ke tengah lingkungan warga.Dari hasil kegiatan, situasi di seluruh titik patroli terpantau aman, tertib, dan kondusif.

Humas Polres Tabanan

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sebagai langkah nyata memperkuat keamanan dan ketertiban di wilayah Kecamatan Sawan

    Sebagai langkah nyata memperkuat keamanan dan ketertiban di wilayah Kecamatan Sawan

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sawan, 23 September 2025 – Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, Senin malam (22/09/2025) pukul 21.30 WITA telah dilaksanakan kegiatan patroli/siskamling gabungan tiga pilar yang terdiri dari Personel Koramil 1609-09/Sawan, Personel Polsek Sawan, dan anggota Sat Pol PP Kecamatan Sawan. Patroli malam tersebut menyasar beberapa titik rawan gangguan keamanan di wilayah Kecamatan […]

  • Dandim 1623/Karangasem bersama pelaku UMKM, Ikuti vidcon penyelenggaraan komunikasi sosial kreatif tingkat pusat

    Dandim 1623/Karangasem bersama pelaku UMKM, Ikuti vidcon penyelenggaraan komunikasi sosial kreatif tingkat pusat

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Komandan Kodim (Dandim) 1623/Karangasem Letkol Onf Gurbasa Samosir bersama komponen Masyarakat mengikuti kegiatan Video Conference (Vidcon) penyelenggaraan Komunikasi Sosial (Komsos) Tingkat Pusat TA 2025. Kegiatan dipimpin Waaster KASAD Bidang Renminter Brigjen TNI Jamaludin, SIP.,MIP. Selasa (16/09/25) Kegiatan vidcon di gelar di Aula Makodim 1623/Karangasem Jalan Sudirman Amlapura, Kelurahan Subagan, Kecamatan/Kabupaten Karangasem dan diikuti […]

  • Babinsa Koramil 1616-02/Ubud Latih Siswa dengan Wasbang dan Baris-Berbaris

    Babinsa Koramil 1616-02/Ubud Latih Siswa dengan Wasbang dan Baris-Berbaris

    • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Gianyar – Ubud, Selasa (22/7/2025) — Dalam upaya menanamkan nilai-nilai cinta tanah air dan disiplin sejak dini, Babinsa Koramil 1616-02/Ubud melaksanakan pembinaan wawasan kebangsaan (Wasbang) dan bela negara kepada siswa-siswi SMAN 1 Ubud. Kegiatan yang berlangsung di lingkungan sekolah SMAN 1 Ubud, Lingkungan Samban, Kelurahan Ubud, Kecamatan Ubud, ini dipimpin langsung oleh Bati Tuud Koramil […]

  • Dukung Program Ibu Kasad, Satgas Yonarmed 12 Kostrad Peduli Gizi Balita dan Ibu Hamil

    Dukung Program Ibu Kasad, Satgas Yonarmed 12 Kostrad Peduli Gizi Balita dan Ibu Hamil

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Belu, 17 Oktober 2025 – Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad melaksanakan kegiatan sosial berupa pembagian telur rebus gratis kepada balita dan ibu hamil di wilayah perbatasan. Kegiatan ini merupakan bagian dari program Peduli Stunting yang digagas oleh Ibu Ketua Umum Persit Kartika Chandra Kirana, Ibu Uli Simanjuntak, sebagai bentuk kepedulian terhadap peningkatan […]

  • Polres Karangasem  Melakukan Himbauan Tertib Berlalu Lintas dalam Operasi Patuh Agung 2025

    Polres Karangasem Melakukan Himbauan Tertib Berlalu Lintas dalam Operasi Patuh Agung 2025

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 37
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Dalam rangka mendukung pelaksanaan Operasi Patuh Agung 2025, Polres Karangasem menggelar kegiatan penyebaran brosur himbauan dan Pemasangan Spanduk tertib berlalu lintas di wilayah hukum Polres Karangasem pada Jumat, 18/7 Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Kasatgas I Preemtif Sub Satgas Dikmas Polres Karangasem, IPDA I Gede Darma, bersama anggota lainnya ini bertujuan untuk meningkatkan […]

  • Babinsa Koramil Ende Turun Langsung Bantu Petani Singkong di Desa Ndetuzea

    Babinsa Koramil Ende Turun Langsung Bantu Petani Singkong di Desa Ndetuzea

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 37
    • 0Komentar

    Ende – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan serta mempererat kemanunggalan TNI dan rakyat, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Pratu Taufik Muhamad, melaksanakan kegiatan pemantauan dan turut serta dalam pembersihan serta pemeliharaan kebun singkong milik warga di Desa Ndetuzea, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, Rabu (16/7/2025). Kegiatan ini dilakukan di lahan milik Bapak Vitalis, salah satu petani lokal di […]

expand_less