Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kapolsek Benoa Hadiri Pilot Launching Dock B di Bali Gapura Marina.

Kapolsek Benoa Hadiri Pilot Launching Dock B di Bali Gapura Marina.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Denpasar ( Benoa ) – PT. Pelindo Solusi Ligistik ( SPSL ) salah satu Subholding PT Pelindo Persero akhirnya melaunching fasilitas Marina bertaraf interntional yaitu Bali Gapura Marine melalui acara “Pilot Launching Dock B” yang dilaksanakan di area BMTH AP 1 pelabuhan Benoa pada hari Rabu tgl 26 Nopember dimulai pada pukul 16.00 Wita.

Acara ini dihadiri oleh sejumlah pejabat penting, termasuk Kapolsek Benoa Kompol Ni Wayan Adnyani Prabawati, S.Ik serta para pemangku kepentingan dari sektor pemerintah dan industri maritim.

Para pemangku kepentingan yang hadir dalam dalam kegiatan tersebut antara lain Suriawan Wakan (Direktur Teknik PT Pelindo), Gubernur Bali Wayan Koster, Joseph Prabantara (Co-Founder & Chief Investment Officer Marina Development Indonesia), serta Daru Wicaksono Julianto (Executive Director 3 Regional 3).

Turut hadir pula Ulf Backlund (President Director Marina Development Indonesia), Ruri Indrasari Rachmaputri (Direktur Komersial & Teknik Subholding PT Pelindo Solusi Logistik), Wahyu Wijayanto (Direktur Pariwisata, Kemenparekraf – Bappenas), Aprianus Hangky (Kepala KSOP Benoa), perwakilan Dirpolairud Polda Bali, perwakilan Danlanal Denpasar, GM Pelindo, serta Kepala SAR Denpasar.

Acara dimulai dengan doa bersama, dilanjutkan dengan menyanyikan Lagu Indonesia Raya, tari penyambutan, pemutaran film, pemotongan pita, foto bersama, penayangan video milestone, dan ditutup dengan sesi makan malam serta networking.

Pilot Launching Dock B dibuka langsung oleh Gubernur Bali I Wayan Koster didampingi oleh Wakil Wali kota Denpasar I Kadek Agus Aria Wibawa. Menurut Koster Bali Marina ini salah satu target Bali untuk mendatangkan wisatawan berkelas ke Pulau Bali.

Joseph Prabantara selaku Pimpinan Proyek ini dalam sambutannya menyampaikan apresiasi atas kehadiran seluruh undangan serta menjelaskan harapan besar terhadap perkembangan proyek pembangunan di kawasan AP1, yang digadang menjadi marina internasional pertama di Indonesia.

Joseph menegaskan bahwa peresmian Dock B ini merupakan langkah awal penting menuju pengembangan fasilitas bertaraf global di Pelabuhan Benoa.

Pilot launching Dock B ini menjadi tahap awal operasional fasilitas Bali Gapura Marine Dock B yang mampu menampung 48 yacht kecil, sementara sisanya dapat menampung kapal besar.

Seluruh rangkaian kegiatan Launching berjalan dengan lancar walaupun cuaca kurang mendukung dan berakhir pukul 19.00 wita.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi TNI dan Masyarakat: Babinsa Ndona Pastikan Keamanan HUT Gereja Immaculata

    Sinergi TNI dan Masyarakat: Babinsa Ndona Pastikan Keamanan HUT Gereja Immaculata

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil jajaran Kodim 1602/Ende melaksanakan pengamanan dan pemantauan situasi keamanan pada kegiatan Hari Ulang Tahun (HUT) Gereja Immaculata Ndona yang berlangsung di Kelurahan Onelako, Kecamatan Ndona, Minggu (7/12/2025). Kegiatan pengamanan dimulai pada pukul 08.30 Wita dan berlangsung hingga selesainya rangkaian misa serta acara perayaan umat. Kehadiran Babinsa di lokasi bertujuan memastikan situasi […]

  • Babinsa dan Perangkat Desa Petulu Bersinergi Kawal Bantuan Pangan Pemerintah Pusat

    Babinsa dan Perangkat Desa Petulu Bersinergi Kawal Bantuan Pangan Pemerintah Pusat

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Gianyar – Ubud, Rabu (16/7/2025) — Dalam rangka mendukung kelancaran distribusi bantuan sosial dari pemerintah pusat, Babinsa Desa Petulu, Koramil 1616-02/Ubud, Serma Made Budiana, bersama staf Desa Petulu melaksanakan pengamanan dan pendampingan kegiatan penyaluran Cadangan Bantuan Pangan (CBP) tahun 2025 yang disalurkan oleh Bulog Pusat untuk Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di wilayah tersebut. Kegiatan berlangsung […]

  • Babinsa Batutua Dampingi Mediasi Sengketa Tanah di Desa Sanggandolu

    Babinsa Batutua Dampingi Mediasi Sengketa Tanah di Desa Sanggandolu

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 22 November 2025 — Dalam rangka menjalankan tugas pembinaan teritorial dan menjaga kondusifitas wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Serka Janry Selanno, turut berperan aktif dalam proses mediasi penyelesaian sengketa tanah warga di wilayah Desa Sanggandolu, Kecamatan Rote Barat Daya, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan berlangsung pada Sabtu, 22 November 2025, pukul 09.00 WITA hingga […]

  • Pangkogabwilhan II Pimpin Apel Gelar Batalyon Komposit PRCPB Kodam IX/Udayana di Bali

    Pangkogabwilhan II Pimpin Apel Gelar Batalyon Komposit PRCPB Kodam IX/Udayana di Bali

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Badung – Dalam rangka meningkatkan kesiapsiagaan menghadapi potensi bencana alam di wilayah Bali dan Nusa Tenggara, Kodam IX/Udayana menggelar Apel Kesiapsiagaan Pasukan Reaksi Cepat Penanggulangan Bencana (PRCPB) pada Jumat, 29 Agustus 2025, di Lapangan Kipan A Yonif 900/SBW, Tuban, Kuta, Badung. Apel yang dipimpin langsung oleh Panglima Komando Gabungan Wilayah Pertahanan (Pangkogabwilhan) II, Marsdya TNI […]

  • Polsek Kerambitan Gelar Kegiatan Pelaksanaan Pasar Murah dalam Upaya Stabilitasi Pasokan dan Harga Pangan Beras.

    Polsek Kerambitan Gelar Kegiatan Pelaksanaan Pasar Murah dalam Upaya Stabilitasi Pasokan dan Harga Pangan Beras.

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Kerambitan, Jumat 8 Agustus 2025; Kapolsek Kerambitan AKP I Putu Budiawan menggelar Pasar Murah dalam rangka stabilitasi pasokan dan harga pangan beras bertempat di Mapolsek Kerambitan. Kegiatan dilaksanakan mulai pukul 08.30 Wita sampai dengan selesai. Kegiatan ini merupakan kerjasama antara Pilres Tabanan dengan Bulog Kediri 1 Kabupaten Tabanan. Selama kegiatan dapat berjalan lancar […]

  • Guna Cegah Gangguan Kamtibmas Polsek Bebandem Gelar Blue Light Patrol demi Terjaganya Harkamtibmas Agar Situasi Aman Kondusip

    Guna Cegah Gangguan Kamtibmas Polsek Bebandem Gelar Blue Light Patrol demi Terjaganya Harkamtibmas Agar Situasi Aman Kondusip

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Polres Karangasem – Polsek Bebandem Pawas Kanit Reskrim Polsek Bebandem IPDA RICKY JOHANNES HUTAPEA S. T.rk. Bersama Piket Fungsi Spkt melaksanakan tugas patroli dini hari guna pemantauan Kamtibmas (keamanan dan ketertiban masyarakat) dan situasi Kamseltibcarlantas (keamanan, keselamatan ketertiban, dan kelancaran lalu lintas) di Wilayah Hukum Polsek Bebandem. Kapolsek Bebandem Polres Karangasem Akp I Gede Murdana,SH., […]

expand_less